Anda di halaman 1dari 2

SOP EDUKASI GIZI

No. Dokumen :
No. Revisi : 00
SOP
Tanggal Terbit :
Halaman : 1/2

PUSKESMAS dr. Waode Aziza Amalia


WOLIO NIP. 19810402 200904 2 001

A. Pengertian Pemberian Edukasi Gizi merupakan Pemberian materi- materi


edukasi gizi kepada pasien dan atau keluarga berkaitan dengan
kondisi kesehatannya.
B. Tujuan Sebagai acuan bagi seluruh aktifitas edukasi gizi dalam Memberikan
informasi tentang hal- hal yang harus diperhatikan pasien dan atau
keluarga terkait gizi berhubungan dengan kondisi kesehatan pasien.
C. Kebijakan
1. Buku Pedoman Kerja bagi Tenaga Pelaksana Gizi (TPG)
Puskesmas;.
2. Buku Pedoman Pemantauan Pertumbuhan Balita, Depkes RI
D. Referensi 3. Buku Juknis Antropometri, Kemenkes 2010
4. Buku Pintar Konseling Kadarzi
5. Buku Penuntun Diet, RS Cipto Mangunkusumo, 2003
6. Buku Petunjuk Teknis Tatalaksana balita
1. Alat :
ATK
2. Bahan :
E. Prosedur
a. Leaflet diet
b. Leaflet daftar penukar bahan makanan
c. Buku Penuntun Diet
d. Masker
F. Langkah-langkah 1. Pelajari masalah gizi pasien yang tertulis dalam
a. Rekam medik
b. Formulir hasil skrining gizi
c. Formulir konsul gizi sesuai permintaan
d. Hasil wawancara dengan pasien
2. Tentukan diagnosa gizi pasien
G. Bagan Alir
Persiapan
Sosialisasic. Menginventarisir
Menyiapkan Form BPBd. Menyiapkan SB

Menyiapkan alat dan bahan

Menyapa dan mempersilahkan duduk

Membaca RM pasien

Melakukan asuhan gizi pasien:


Assesment
Memberitahukan diagnosa
Memberikan intervensi gizi

Monitoring dan evaluasi

H. Unit terkait 1. Dokter Puskesmas


2. Perawat /Petugas PHN
3. Bidan Desa
I. Dokumen terkait Rekam Medis

Anda mungkin juga menyukai