Anda di halaman 1dari 9

KEMENTERIAN PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN

UNIVERSITAS SEBELAS MARET


FAKULTAS TEKNIK
DEWAN MAHASISWA
Sekretariat : Doorlop lantai 2 FT UNS, Jln. Ir. Sutami 36A,
Surakarta 57126, E-mail: dema.ftuns@yahoo.com

PROPOSAL KEGIATAN KUESIONER BEM-DEKANAT


Bismillaahhirrokhmaannirrokhiim

I. PENDAHULUAN

Kampus adalah tempat para Mahasiswa menimba ilmu untuk menuju individu
yang profesional dan memiliki nilai saing. Di dalam kampus segala macam skill diasah,
baik dalam soft skill maupun hard skill. Soft skill diasah melalui kegiatan sosial dan
kegiatan organisasi student goverment sepeti DEMA, BEM, HM, dan ORMAWA.
Sedangkan hard skill diasah melalui kegiatan perkuliahan dan akademis lainnya.
Keberadaan kampus yang memiliki student goverment dan pelayanan yang dapat
mendukung serta mewadahi setiap kegiatan perkuliahan dan politik di dalam kampus
menjadi sangat penting demi tercapainya tujuan mencetak individu profesional dan
memiliki nilai saing tersebut. Salah satu cara mengukur hasil kegiatan yang dilakukan
oleh student goverment dan pelayanan kampus FT UNS terhadap mahasiswa adalah
dengan melakukan kuesioner kepada mahasiswa FT UNS.
Kuesioner adalah sebuah cara mendapatkan data dan informasi guna mengukur
pencapaian serta evaluasi terhadap kegiatan yang tengah atau telah berlangsung.
Kuesioner difungsikan untuk menyampaikan gagasan dan aspirasi dari para mahasiswa
sehingga nantinya dapat digunakan untuk proses perbaikan dan atau peningkatan
terhadap kualitas serta pelayanan student goverment dan kampus sehingga menjadi
lebih baik daripada sebelumnya.
DEMA FT UNS merupakan lembaga tertinggi di dalam lingkup Keluarga
Besar Mahasiswa Fakultas Teknik Universitas Sebelas Maret. Selain memiliki fungsi
legislatif, DEMA FT UNS memiliki fungsi pengawasan kepada BEM FT UNS dan
fungsi penyambung gagasan dan aspirasi mahasiswa kepada BEM dan DEKANAT.
Dalam rangka mewujudkan Fakultas Teknik UNS yang lebih baik, menjembatani
gagasan dan aspirasi Mahasiswa, memperlancar dan mempernyaman setiap kegiatan
yang berlangsung di FT UNS, maka DEMA FT UNS menginisiasi terselenggaranya
kuesioner BEM DEKANAT yang salah satu fungsinya adalah untuk menampung
aspirasi KBM FT UNS sebagai pertimbangan kepada pihak BEM FT maupun pihak
KEMENTERIAN PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN
UNIVERSITAS SEBELAS MARET
FAKULTAS TEKNIK
DEWAN MAHASISWA
Sekretariat : Doorlop lantai 2 FT UNS, Jln. Ir. Sutami 36A,
Surakarta 57126, E-mail: dema.ftuns@yahoo.com

Dekanat FT UNS. Diharapkan dalam kegiatan ini tercipta kesinambungan dan


sinkronisasi antara pihak BEM FT UNS, Dekanat FT UNS, serta KBM FT UNS yang
baik.

II. NAMA KEGIATAN


KUESIONER BEM-DEKANAT

III. LANDASAN KEGIATAN


Kuesioner BEM-DEKANAT merupakan salah satu sarana untuk menyalurkan aspirasi
dari KBM FT UNS kepada BEM FT UNS dan pihak Dekanat FT UNS.

IV. TUJUAN KEGIATAN


1. Mengevaluasi kinerja BEM FT UNS.
2. Merumuskan usulan dan saran dari KBM FT UNS kepada pihak Dekanat FT UNS.

V. SASARAN
Kuesioner BEM-DEKANAT memiliki sasaran yaitu seluruh Keluarga Besar Mahasiswa
Fakultas Teknik Universitas Sebelas Maret Surakarta.

VI. PELAKSANAAN

Acara ini akan diselenggarakan pada:

tanggal : Kamis, 5 November 2015

tempat : Lingkungan Fakultas Teknik UNS

VII. SUSUNAN KEPANITIAAN


Terlampir (Lampiran 1)

VIII. DAFTAR PERTANYAAN


Telampir (Lampiran 2)

IX. RENCANA ANGGARAN


Terlampir (Lampiran 3)
KEMENTERIAN PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN
UNIVERSITAS SEBELAS MARET
FAKULTAS TEKNIK
DEWAN MAHASISWA
Sekretariat : Doorlop lantai 2 FT UNS, Jln. Ir. Sutami 36A,
Surakarta 57126, E-mail: dema.ftuns@yahoo.com

X. PENUTUP
Merupakan harapan besar bagi kami apabila kegiatan ini dapat terselenggara dan
memberikan kontribusi bagi pengembangan diri mahasiswa Fakultas Teknik UNS periode
2015 menuju pada keaktifan dan kualitas yang handal. Semoga Allah SWT memberikan
kelapangan dan meridhoi ikhtiar yang kita lakukan. Amin.

Dewan Mahasiswa (DEMA)

Fakultas Teknik Universitas Sebelas Maret Surakarta

Koordinator Kuesioner BEM - DEKANAT Sekretaris Kuesioner BEM


DEMA FT 2015 DEKANAT
DEMA FT 2015

Sakti Arya Wiseka


NIM I0313091 Khoerunnisa Firly
NIM I0213045

Mengetahui,
Pembantu Dekan III FT UNS Ketua Umum DEMA FT 2015

Dr. Eko Pujianto S.Si, M.T. Saifuddin


NIP. 197006121997021001 NIM I0512056

Lampiran 1

SUSUNAN PANITIA
KEMENTERIAN PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN
UNIVERSITAS SEBELAS MARET
FAKULTAS TEKNIK
DEWAN MAHASISWA
Sekretariat : Doorlop lantai 2 FT UNS, Jln. Ir. Sutami 36A,
Surakarta 57126, E-mail: dema.ftuns@yahoo.com

FORKOM DEMA FT UNS 2015

Penanggungjawab acara : Saifuddin

Koordinator Forkom DEMA FT 2015 : Sakti Arya Wiseka


Sekretaris : Khoerunnisa Firly, Ega N. Fitri
Bendahara : Anindya Rizky K.
Team Olah Data : - Bimo Radifan Abdurrachman

- Rita Indah Rahmawati

- Dian Cahya Nugraha

- Raihan Rahajeng
Team Info Grafis : - Novesa Nurgirisia

- Aman Yahya
Team Publikasi dan Sebar Kuesioner : Seluruh Anggota Aktif DEMA
FT UNS 2015

Lampiran 2

DAFTAR PERTANYAAN

KUESIONER BEM DEKANAT


DEMA FT UNS 2015
KEMENTERIAN PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN
UNIVERSITAS SEBELAS MARET
FAKULTAS TEKNIK
DEWAN MAHASISWA
Sekretariat : Doorlop lantai 2 FT UNS, Jln. Ir. Sutami 36A,
Surakarta 57126, E-mail: dema.ftuns@yahoo.com

KUISIONER
KEPUASAN MAHASISWA TERHADAP FASILITAS KAMPUS
DI FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS SEBELAS MARET
SURAKARTA DAN KINERJA BEM FT UNS 2015
Prodi :
Angkatan :

Survei ini merupakan salah satu media untuk mengetahui tingkat kepuasan para mahasiswa di
Fakultas Teknik terhadap fasilitas yang disediakan oleh pihak fakultas, dan kuesioner kinerja BEM FT
UNS 2015. Kerja sama objektif yang responden lakukan dengan mengisi kuisioner ini akan sangat
membantu dalam pengembangan fasilitas yang ada di lingkungan Fakultas Teknik UNS.
Mohon diperhatikan:
1. Isikan identitas anda terlebih dahulu
2. Penggolongan nilai adalah sebagai berikut:
a. Nilai 1 = Sangat Baik
b. Nilai 2 = Baik
c. Nilai 3 = Cukup
d. Nilai 4 = Kurang
3. Isikan kuisioner dengan memberi tanda () dalam kolom nilai.

Kemudian responden diwajibkan mengisi semua kolom kuisioner. Hasil kuisioner ini tidak akan
mempengaruhi keadaan, status, maupun keamanan responden.
KEMENTERIAN PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN
UNIVERSITAS SEBELAS MARET
FAKULTAS TEKNIK
DEWAN MAHASISWA
Sekretariat : Doorlop lantai 2 FT UNS, Jln. Ir. Sutami 36A,
No. Pertanyaan
Surakarta 1
57126, E-mail: dema.ftuns@yahoo.com2 3 4
Bagaimana penilaian anda terhadap kegiatan
BEM FT dalam memberikan peluang kepada
1.
mahasiswa untuk terlibat aktif dalam
berpendapat dan menyampaikan aspirasi ?
Bagaimana penilaian anda terhadap kinerja
2. BEM FT dalam koordinasi dengan HM dan
UKM ?
Bagaimana koordinasi BEM FT terhadap
3.
mahasiswa umum ?
Bagaimana penilaian anda terhadap BEM FT
4. dalam kajian-kajian mengenai isu yang sedang
berkembang di masyarakat ?
Bagaimana penilaian anda terhadap BEM FT
5. dalam mengadvokasi mahasiswa dalam hal
fasilitas di tingkat fakultas ?
Bagaimana penilaian anda terhadap BEM FT
6. dalam koordinasi dan berpolitik di dalam
kampus?
Bagaimana penilaian anda terhadap BEM FT
7.
dalam koordinasi dan berpolitik di luar kampus?
Bagaimana penilaian anda terhadap BEM FT
8. dalam upaya peningkatan kesejahteraan
mahasiswa dalam hal pemberian beasiswa ?
Bagaimana penilaian anda terhadap BEM FT
9. dalam mengadvokasi mahasiswa dalam hal
Keringanan UKT di tingkat fakultas ?
Bagaimana penilaian anda terhadap
10. penyampaian pesan yang diberikan oleh dekanat
melalui BEM FT ?
Bagaimana penilaian anda terhadap BEM FT
11.
dalam kepedulian sosial bermasyarakat ?
Bagaimana penilaian anda terhadap informasi
12. yang diberikan oleh BEM FT melalui media-
media yang dimiliki ?
Apakah keberadaan BEM FT berdampak
13.
signifikan terhadap mahasiswa ?
14. Bagaimana kinerja BEM FT selama 7 bulan ini ?
1. SURVEI BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA (BEM)

Isilah pertanyaan di bawah ini!


KEMENTERIAN PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN
UNIVERSITAS SEBELAS MARET
FAKULTAS TEKNIK
DEWAN MAHASISWA
Sekretariat : Doorlop lantai 2 FT UNS, Jln. Ir. Sutami 36A,
Surakarta 57126, E-mail: dema.ftuns@yahoo.com

1. Pernahkah anda memberikan kritik atau saran kepada pengurus BEM FT? Berikan
alasan!

Jawab :

2. Apakah harapan anda terhadap kinerja BEM FT periode 2015?

Jawab :

2. SURVEI DEKANAT
A. Ruang Kelas dan Laboratorium

N Nilai
Pertanyaan
o 1 2 3 4
1 Bagaimana kondisi ruang kelas dan
laboratorium di Prodi anda?
2 Apakah sarana ruang kelas dan
laboratorium di prodi anda sudah
memadai?
3 Bagaiman kebersihan di ruang kelas
dan laboratorium di Prodi anda?
4 Apakah kondisi ruang kelas dan
laboratorium sudah sesuai dengan
harapan anda?
5 Perlukah perbaikan pada fasilitas
ruang kelas dan laboratorium di prodi
anda?

B. Parkiran

N Nilai
Pertanyaan
o 1 2 3 4
1 Menurut anda, bagaimana keadaan
parkiran di FT?
2 Apakah diperlukan perluasan parkiran
di FT?
3 Apakah sarana parkiran FT sudah
tersedia dengan baik?
4 Bagaimana pelayanan dari pengawas
KEMENTERIAN PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN
UNIVERSITAS SEBELAS MARET
FAKULTAS TEKNIK
DEWAN MAHASISWA
Sekretariat : Doorlop lantai 2 FT UNS, Jln. Ir. Sutami 36A,
Surakarta 57126, E-mail: dema.ftuns@yahoo.com

parkiran terhadap anda?


5 Apakah sarana dan prasarana parkiran
FT sudah sesuai dengan harapan
anda?

C. Toilet

N Nilai
Pertanyaan
o 1 2 3 4
1 Bagaimana keadaan toilet di di
gedung anda?
2 Bagaimana kebersihan toilet di
gedung anda?
3 Bagaimana kondisi air yang
digunakan pada toilet di gedung anda?
4 Apakah diperlukan perbaikan pada
toilet di gedung anda?
5 Apakah toilet di gedung anda sering
tercium aroma tidak sedap?

D.Komunal

N Nilai
Pertanyaan
o 1 2 3 4
1 Bagaimana kondisi komunal di
gedung anda?
2 Apakah kebersihan di komunal
gedung anda sudah sesuai dengan
harapan?
3 Bagaimana kondisi penerangan di
komunal gedung anda?
4 Bagaimana kondisi wifi di komunal
gedung anda?
5 Apakah diperlukan penambahan
kecepatan wifi di gedung anda?
KEMENTERIAN PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN
UNIVERSITAS SEBELAS MARET
FAKULTAS TEKNIK
DEWAN MAHASISWA
Sekretariat : Doorlop lantai 2 FT UNS, Jln. Ir. Sutami 36A,
Surakarta 57126, E-mail: dema.ftuns@yahoo.com

Lampiran 3

RENCANA ANGGARAN

KUESIONER BEM DEKANAT


DEMA FT UNS 2015

Pemasukan Pengeluaran
No. Rincian Dana Jumlah No. Rincian Dana Jumlah
1. Dana IOM Rp 1. Kesekretariatan : Rp
420.000,00 Print 7 lembar x 420.000,00
300 x @Rp
200,00

Total Pemasukan Rp Total Pengeluaran Rp


420.000,00 420.000,00

Koordinator Kuesioner BEM - Bendahara Kuesioner BEM -


DEKANAT DEKANAT
DEMA FT 2015 DEMA FT 2015

Sakti Arya Wiseka Anindya Rizky K


NIM I0313091 NIM I0313014

Anda mungkin juga menyukai