Anda di halaman 1dari 1

Konsumsi makanan berlebih atau obesitas

Obesitas lebih banyak terjadi pada orang dengan gaya hidup pasif (kurang olahraga). Jika
makanan yang di konsumsi lebih banyak mengandung kolesterol dapat menimbulkan penimbunan
lemak di sepanjang pembuluh darah. Akibatnya aliran darah menjadi kurang lancar. Orang yang
memiliki kelebihan lemak (hiperlipidemia), berpotensi mengalami penyumbatan darah sehingga
suplai oksigen dan zat makanan kedalam tubuh terganggu. Penyempitan dan sumbatan oleh
lemak ini memacu jantung untuk memompa darah lebih kuat lagi agar dapat memasok kebutuhan
darah ke jaringan. Akibatnya, tekanan darah meningkat, maka terjadilah hipertensi.

Anda mungkin juga menyukai