Anda di halaman 1dari 5

FAKULTAS KEDOKTERAN

UNIVERSITAS KRISTEN DUTA WACANA

STATUS ILMU PENYAKIT BEDAH


SMF PENYAKIT BEDAH

Nama Mahasiswa : Alfonsus Yosi Pramudya Ariputra


NIM : 42 16 0089
Dokter Penguji : dr. Jaka Marjono, Sp. B, FINACS
IDENTITAS PASIEN
Nama lengkap : Ny. X Jenis kelamin : Perempuan
Tempat / tanggal lahir : Yogyakarta, 1 Desember 1953 Suku bangsa : Jawa
Status perkawinan : Kawin
Pekerjaan : Ibu Rumah Tangga
Alamat : Gunung Kidul

A. ANAMNESIS
Diambil dari : Bangsal D
Pasien masuk hari Sabtu 24 Juni 2017

1. Keluhan Utama
Benjolan di perut bawah
2. Riwayat penyakit sekarang
Pasien mengeluhkan ada benjolan di perut kanan bawah dekat paha. Benjolan muncul
sejak 2 bulan yang lalu. Sebelumnya benjolan bisa masuk kembali, tapi sejak pagi tanggal 24
Juni benjolan tidak bisa masuk kembali dan jika ditekan terasa sakit. Pasien juga
mengeluhkan mual.

Riwayat penyakit dahulu


Trauma terdahulu : (-)
Operasi : (-)
Sistem saraf : (-)
Sistem kardiovaskular : (-)
Sistem gastrointestinal : (-)
Sistem urinarius : (-)
Sistem genitalis : (-)
Sistem musculoskeletal : (-)
3. Riwayat penyakit keluarga
Hipertensi (-)
Diabetes melitus (-)
Jantung (-)
Gastritis (-)
Tumor/kanker (-)
4. Riwayat pengobatan
-
Alergi obat
Alergi obat (-)
Alergi makanan (-)
5. Life Sytle
Merokok (-)

B. STATUS PASIEN
1. STATUS UMUM
Keadaan umum : Sedang
Kesadaran/GCS : Compos Mentis / E4M5V6
Keadaan gizi : Baik
Tekanan darah : 140/90 mmHg
Nadi : 80 x/menit
Pernafasan : 18x/menit
Suhu : 37 C

Kepala :
Normochepali, exophthalmus (-), nistagmus (-), gerakan bola mata normal, RC (+/+),
lensa jernih, konjungtiva anemis (-), sklera ikterik (-), mata cowong (-), hidung dan
telinga dalam batas normal, bibir sianosis (-), mukosa mulut basah, gigi pada tanggal,
caries dentis (-), pembesaran tonsil (-), faring hiperemis (-), stomatitis aftosa
(-),deviasi uvula (-).
Leher :
Pembesaran limfonodi (-) bagian dextra, nyeri tekan limfonodi(-), pembesaran
tiroid(+)

Thorax :
Paru paru
Inspeksi : Deformitas (-), nyeri tekan (-), jejas (-), massa (-) penggunaan
otot bantu nafas (-) .
Palpasi : Tidak ada ketinggalan gerak dada, fremitus normal
Perkusi : Sonor
Auskultasi: Vesikuler, wheezing (-), ronki (-)

Jantung
Inspeksi : Iktus Cordis tidak terlihat
Palpasi : Iktus Cordis terletak di SIC 5 midklavikula sinister
Perkusi : Batas jantung normal
Auskultasi : Tidak ada bising jantung
Abdomen :
Inspeksi : Tidak ada jejas, tidak tampak adanya distensi
Auskulasi : Peristaltik usus normal
Perkusi : Timpani, pekak pada regio lumbal dextra.
Palpasi : Nyeri tekan (-), pembesaran organ (-), massa (-)

Ekstremitas :
Akral hangat, terlihat dan teraba massa pada paha kanan, terdapat nyeri tekan,
kapilari refill <2 detik, nadi teraba kuat, sianosis (-), edema (-)

2. STATUS LOKALIS
Leher
Inspeksi
DBN
Palpasi
DBN

Abdomen
Inspeksi
DBN
Palpasi
DBN

3. PEMERIKSAAN LABORATORIUM

Pemeriksaan Hasil Satuan Parameter


Hemoglobin 13,0 g/dl 11,7 15,5
Eritrosit 4,91 Juta/mmk 3,9-5,2
Leukosit H 11,84 Ribu/mmk 4,5 11,5
Hitung Jenis
Eosinofil L0 % 2-4
Basofil 0,1 % 0-1
Segmen Neutrofil 91,2 % 50-70
Limfosit L 6,9 % 18-42
Monosit L 1,8 % 2-8
Hematokrit 40,5 % 35-49
MCV 82,5 Fl 80-94
MCH 26,5 Pg 26-32
MCHC 32,1 g/dL 32-36
Trombosit 245 ribu/mmk 150-400
GDS 107 mg/dL 70-140
Natrium 139,8 mmo 1/L 136-146
Kalium 4,35 mm01/L 3,5-5,1
Ureum 25,3 mg/dL 20-43
Creatin 0,57 mg/dL 0,55-1,02

4. PEMERIKSAAN KHUSUS LAIINYA


Xray Thorax
Foto Thorax, proyeksi PA, Inspirasi dan kondisi cukup, hasil :
Tampak corakan bronchovaskular normal
Tampak kedua sinus costofrenicus lancip
Tampak kedua diafragma licin dan tak mendatar
Besar cor DBN
5. DIAGNOSIS KERJA
Hernia femoralis inkaserata dekstra
6. DIAGNOSIS BANDING
Hernia inguinalis lateral
7. PENGOBATAN
Operatif : Herniotomy

8. RESUME
Pasien dengan keluhan benjolan di perut kanan bawah dekat paha sejak 2 mingu
yang lalu, mulai tanggal 24 pagi benjolan tidak bisa kembali lagi. Benjolan terasa
nyeri. Pasien merasa mual tetapi tidak mengalami muntah.
Pada pemeriksaan fisik keadaan umum pasien tampak sedang, vital sign dalam
batas normal, pada pemeriksaan di ekstremitas terlihat massa, teraba dan terdapat
nyeri tekan. Massa tidak bisa dikembalikan. Pemeriksaan abdomen tidak tampak
adanya massa.

Anda mungkin juga menyukai