Anda di halaman 1dari 4

MENGATUR BANDWIDTH DENGAN MIKROTIK

MENGATUR BANDWIDTH DENGAN MIKROTIK

A.TUJUAN

Dapat melakukan blokir situs porno serta memagement bandwidth


dalam sebuah jaringan dengan menggunkan fasilitas winbox .

B.ALAT DAN BAHAN

1. Sebuah PC yang telah terinstal mikrotik

2. Sebuah PC yang telah terinstal windows XP

3.Software WINBOX

C.TEORI SINGKAT

WINBOX adalah sebuah software pendukung MIKROTIK yang digunakan


untuk setting mikrotik melalui fasilitas GUI pada windows. Dengan
mikrotik kita dapat melakukan beberpa settingan dengan menggunkan
tool-tool yang telah ada. WINBOX dapat di download dari ip router itu
sendiri.

D.LANGKAH KERJA

1.Membagi Bandwidth dengan WINBOX


Terlebih dahulu kita login ke mikrotik dan mendownload winbox di
search pada ip router kita tersebut
2. Selajutnya kita dapat melakukan login ke mikrotik tersebut dengan
menjalankan program winbox tersebut seperti gambar di bawah ini.

3.Tampilan menu utama winbox.

Pada menu ini untuk melakukan bandwidth management kita masuk ke


menu queues.

4. Mengatur Bandwidth

Untuk mengatur bandwidth kita dapat melakukannya dengan


melakukan penambahan pada menu add simple ques, langkah
pertamanya kita menentukan nama client selanjutnya kita memasukan
ip address client ,maka setelah itu kita dapat menentukan max dan
min bandwidth untuk client .Untuk lebih jelasnya kita ikuti gambar
dibawah ini.
5. Jika telah selesai maka kita dapat melihat hasilnya pada gambar
berikut ini disana terlihat batasan download dan upload serta proses
download dan upload yang sedang terjadi

Anda mungkin juga menyukai