Anda di halaman 1dari 5

RENCANA PEMBELAJARAN SATU SEMESTER

Nama Mata Kuliah : Ushul Fiqh II


Jurusan : Perbankan Syariah
Jumlah SKS : 2 (Dua) SKS
Semester : II (Dua) / C-D
Tahun Akademik : 2016-2017
Dosen : Yusuf, M.HI
Domain KKNI : Sikap dan tata nilai penguasaan pengetahuan tentang Ushul Fiqh II

Capaian Pebelajaran (LO) Jurusan (Kompetensi Utama pada Kurikulum 2013)


1. Memahami tentang adillah al-ahkam al-mukhtalaf fiha
2. Memahami tentang Hakikat dan Majaz
3. Memahami tentang Dzohir, Tawil dan Muradif, Mustarak
4. Memahami tentang Mujmal, Mubayyan
5. Memahami tentang Manthuq, Mafhum
6. Memahami tentang Mutlaq dan Muqayyad
7. Memahami tentang Taarrudl al-Adillah dan cara menyelesaikannya

Capaian Pembelajaran (LO) MK (Standar Kompetensi pada KBK):


Mahasiswa mampu memahami dan menerapkan kaidah-kaidah dan cara-cara mengisitnbath hukum syara melalui dalil yang terperinci, serta dapat
mengaplikasikan dalam kehidupan sehari-hari dalam rangka membentuk kepribadian muslim yang kaffah dengan beriman dan bertakwa kepada Allah SWT
baik dari segi keyakinan normatif maupun dari segi pembuktian kemahakuasaan Allah SWT dalam tata kehidupan di alam semesta.
Minggu Kemampuan Akhir yang Kriteria
Beban Kajian Metode dan Strategi Pembelajaran Bobot
Ke diharapkan Penilaian
Pengantar Kontrak belajar Dosen : 1) Ceramah dan Memberikan Absensi, dan 5%
Stressing pembelajaran mata kuliah Ushul pertanyaan lisan serta menjawab atas keaktifan dalam
Fiqh II pertanyaan mhs,dan memberikan poin kelas
Pemberian Tugas kepada mahasiswa penilaian bagi mahasiswa aktif
Tujuan mempelajari Ushul Fiqh II menjawab pertanyaan Dosen
1 2) Membagi kelompok mahasiswa
untuk tugas presentasi
Mahasiswa : mendengarkan,
memahami, memperhatikan, mencatat,
menjawab pertanyaan lisan diwaktu
diskusi, dan bertanya
Mahasiswa memahami adillah al- a) menjelaskan Pengertian istishahb Diskusi dan dialog Absensi, 10 %
ahkam al-mukhtalaf fiha: b) menganalisis kehujjahan istishhab Presentasi dan
Istishab c) Menguraikan pendapat ulama tentang Mhs : Memaparkan makalah dan saling keaktifan dalam
2 istishhab bertanya jawab kelas
d) Memberikan contoh istishhab
Dosen : Menjelaskan materi yang belum
jelas dan menyampaikan bahan kajian
Mahasiswa memahami adillah al- a) Menjelaskan pengertian syarun ma qablana Diskusi dan dialog Absensi, 10 %
ahkam al-mukhtalaf fiha: b) Menguraikan hukum syarun ma qablana Mhs : Memaparkan makalah dan saling Presentasi dan
Syar'un Man Qablana c) Menganalisis pendapat ulama tentang bertanya jawab keaktifan dalam
3
syarun ma qablana kelas
d) Memberikan contoh syarun ma qablana Dosen : Menjelaskan materi yang belum
jelas dan 4menyampaikan bahan kajian
Mahasiswa memahami adillah al- a) Mejelaskan pengertian sadd al-dzariah Diskusi dan dialog Absensi, 10 %
ahkam al-mukhtalaf fiha: b) Mejelaskan Macam-macam Dzariah Presentasi dan
Sadd al-Dzari'ah c) Menganalisis kehujjahan dzariah Mhs : Memaparkan makalah dan saling keaktifan dalam
d) Menjelaskan fathu dzariah bertanya jawab kelas
4 e) Memberikan contoh sadd al-dzariah
Dosen : Menjelaskan materi yang belum
jelas dan menyampaikan bahan kajian
Mahasiswa memahami adillah al- a) Menjelaskan pengertian Madzhab Shahaby Diskusi dan dialog Absensi, 10 %
ahkam al-mukhtalaf fiha: b) Menganalisis kehujjahan madzhab shahabi Presentasi dan
Madzhab Shahaby c) Menjelaskan contoh-contoh Madzhab Mhs : Memaparkan makalah dan saling keaktifan dalam
5 Shahaby bertanya jawab kelas

Dosen : Menjelaskan materi yang belum


jelas dan menyampaikan bahan kajian
Mahasiswa memahami Hakikat dan a) Mejelaskan Pengertian Hakikat dan Majaz Diskusi dan dialog Absensi, 10 %
Majaz b) Mejelaskan Klasifikasi Hakikat dan Majaz Presentasi dan
c) Mejelaskan Penunjukannya terhadap hukum Mhs : Memaparkan makalah dan saling keaktifan dalam
6 d) Mejelaskan Ketentuan Yang Berkaitan bertanya jawab kelas
Hakikat dan Majaz
e) Mejelaskan Memberikan contoh Hakikat dan Dosen : Menjelaskan materi yang belum
Majaz jelas dan menyampaikan bahan kajian
Mahasiswa memahami Dzohir, Diskusi dan dialog Absensi, 10 %
Tawil dan Muradif, Mustarak a) Menjelaskan pengertian Dzohir, Tawil Presentasi dan
b) Menjelaskan contoh Dzohir, Tawil Mhs : Memaparkan makalah dan saling keaktifan dalam
7 c) Menjelaskan pengertian Muradif dan bertanya jawab kelas
Mustarak
d) Menjelaskan contoh Muradif dan Mustarak Dosen : Menjelaskan materi yang belum
jelas dan menyampaikan bahan kajian
Mahasiswa memahami Mujmal, a) Menjelaskan pengertian Mujmal dan Diskusi dan dialog Absensi, 10 %
Mubayyan Mubayyan Presentasi dan
b) Menjelaskan contoh Mujmal dan Mubayyan Mhs : Memaparkan makalah dan saling keaktifan dalam
bertanya jawab kelas
8
Dosen : Menjelaskan materi yang belum
jelas dan menyampaikan bahan kajian
Mahasiswa memahami Manthuq, a) Menjelaskan pengertian Manthuq, Mafhum Diskusi dan dialog Absensi, 10 %
Mafhum b) Mengidentiikasi macam-macam Al-Bayan Presentasi dan
c) Menguraikan takhirul Bayan (Mengundurkan Mhs : Memaparkan makalah dan saling keaktifan dalam
9 Bayan) bertanya jawab kelas
d) Menjelaskan macam-macam Mafhum
Dosen : Menjelaskan materi yang belum
jelas dan menyampaikan bahan kajian
Mahasiswa memahami Mutlaq dan a) Menjelaskan pengertian Mutlaq Diskusi dan dialog Absensi, 10 %
Muqayyad b) Menjelaskan pengertian Muqayyad Presentasi dan
c) Menguraikan ketentuan Mutlaq dan Mhs : Memaparkan makalah dan saling keaktifan dalam
Muqayyad bertanya jawab kelas
d) Menganalisis hubungan antara Mutlaq dan
10
Muqayyad Dosen : Menjelaskan materi yang belum
e) Menjelaskan penggunaan Lafal Mutlaq dan jelas dan menyampaikan bahan kajian
Muqayyad

Mahasiswa memahami Taarrudl al- Diskusi dan dialog Absensi, 10 %


Adillah a) Menjelaskan pengertian taarud al-adillah Presentasi dan
b) Menganalisis pendapat ulama tentang taarud Mhs : Memaparkan makalah dan saling keaktifan dalam
11 al-adillah bertanya jawab kelas
c) Menguraikan cara menyelesaikan taarud al-
adillah Dosen : Menjelaskan materi yang belum
jelas dan menyampaikan bahan kajian
Mahasiswa memahami Nasakh Diskusi dan dialog Absensi, 10 %
a) Menjelaskan pengertian nasakh Presentasi dan
b) Menguraikan rukun nasakh Mhs : Memaparkan makalah dan saling keaktifan dalam
c) Mengemukakan pendapat para ulama tentang bertanya jawab kelas
nasakh
d) Menguraikan syarat-syarat nasakh Dosen : Menjelaskan materi yang belum
e) mengklasiikasi macam-amcam nasakh jelas dan menyampaikan bahan kajian
f) Menganalisis cara mengetahui nasakh dan
mansukh
12
g) Menganalisis perbedaan nasakh dengan
takhshish
h) Menguraikan hikmah nasakh
Mahasiswa memahami Tarjih Diskusi dan dialog Absensi, 10 %
a) Menjelaskan pengertian tarjih Presentasi dan
b) menguraikan cara pentarjihan Mhs : Memaparkan makalah dan saling keaktifan dalam
13 bertanya jawab kelas

Dosen : Menjelaskan materi yang belum


jelas dan menyampaikan bahan kajian
14 UAS

DAFTAR PUSTAKA

1. Beik, Muhammad Khudlari, Ushul Fiqh, Dar al-Fikr


2. Khalaf, Abdul Wahab, Ilmu Ushul Fiqh, Kairo: Dar al-Qalam 1978
3. -----------, Kaidah-kaidah Hukum Islam, alih bahasa Moch. Tolhah, dkk., Bandung, Risalah, 1985
4. RivaI, M., Ushul Fiqh, Bandung: Al-Maarif, 1987
5. Shiddiqy, M. Hasbi Ash-, Pengantar Hukum Islam, Jakarta: Bulan Bintang, 1958
6. SyafeI, Rachmat, Ilmu Ushul Fiqh, Bandung, Pustaka Setia, 1998
7. Syarifuddin, Amir, Ushul Fiqh, Jakarta: Prenada Media Group, 2008
8. Uman, Khairul & Achyar Aminudin, Ushul Fiqh, Bandung, Pustaka Setia, 2001
9. Yahya, Muctar & Fatchurrahman, Dasar-dasar Pembinaan Hukum Fiqh Islam, Bandung, PT. al-Maarif, 1986

Pontianak, 15 Maret 2017


Dosen Pengampu

Yusuf, M.HI

Anda mungkin juga menyukai