Anda di halaman 1dari 4

HALAMAN PENGESAHAN

LAPORAN KASUS
LESI PRAKANKER SERVIK

Disusun Untuk Memenuhi Tugas Kepaniteraan Klinik Dokter Muda


di SMF/LAB Ilmu Kedokteran Obstetri dan Genikologi RSUD Ibnu Sina Gresik
Fakultas Kedokteran Universitas Wijaya Kusuma Surabaya

Disusun Oleh :
Erike Husmiati 15710323
Prasetyo 15710325
Barzat Audi 15710327

Telah dipersentasikan
Pada Tanggal :

Menyetujui,
Pembimbing

dr. Zainul Arifin, Sp.OG (K)

i
KATA PENGANTAR
Puji syukur saya panjatkan kehadirat Tuhan Yang Maha Esa berkat dan
rahmatnyalah saya dapat menyelesaikan tugas laporan kasus lesi pra kanker serviks
sebagai salah satu syarat untuk mengikuti ujian di bidang ilmu kandungan dalam
menyelesaikan Pendidikan dokter muda di RSUD Ibnu Sina Kabupaten Gresik.
Laporan kasus ini dibuat selain tugas, juga semoga dapat membantu teman
sejawat yang ingin mengetahui tentang lesi pra kanker serviks dan juga membantu
saya dalam mempelajari lebih dalam tentang lesi pra kanker serviks.
Selain itu saya ingin mengucapkan rasa hormat dan terima kasih yang sebesar-
besarnya kepada:
1. Direktur RSUD Ibnu Sina Kabupaten Gresik, atas kesempatan yang diberikan
sehingga saya dapat menimba ilmu dirumah sakit ini.
2. Dr. Zainul Arifin, Sp.OG selaku Kepala Bagian Ilmu kandungan di RSUD
Ibnu Sina Kabupaten Gresik, dan juga selaku pembimbing kami yang dengan
penuh kesabaran memberikan arahan kepada saya hingga dapat menyelesaikan
tugas laporan ini.
3. Kedua orang tua saya yang telah memberikan dukungan moril, materil,
maupun spiritual.

Kami menyadari bahwa laporan kasus ini masih jauh dari sempurna, maka dari
itu kami mengharap kritik dan saran. Semoga laporan kasus ini dapat bermanfaat
untuk dokter muda yang melaksanakan kepanitraan klinik pada khususnya, serta
masyarakat pada umumnya, Amiin

Gresik, juni 2017

DAFTAR ISI

ii
Halaman Pengesahan i
Kata Pengantar ...................................................................................................... ii
Daftar Isi ... iii

BAB I LAPORAN KASUS . 1


A. Identitas Pasien .................................................................................................... 1
B. Anamnesa ............................................................................................................. 1
C. Diagnosa Banding ................................................................................................ 2
D. Pemeriksaan Penunjang ....................................................................................... 3
E. Diagnosa................................................................................................................ 3
F. Terapi..................................................................................................................... 3

BAB II PENDAHULUAN .. 4
BAB III PEMBAHASAN.........................................................................................5

3.1Definisi .... 5

3.2 Insidensi ...... 5

3.3 Etiologi .... 6

3.4 Patofisiologi ........ 6

3.5 Gejala Klinik ... 8

3.6 Diagnosis . 10

3.7 Terapi pada Neoplasia Intraepitelial Serviks .. 17

BAB IV PENUTUP .......... 20

DAFTAR PUSTAKA ...............................................................................

iii
iv

Anda mungkin juga menyukai