Anda di halaman 1dari 5

pe en es de je pe

01101110 01110101 01110010 00100000 01101000 01101001 01100100 01100001 01111001 01100001 01110100

Beranda link

Kamis, 09 Mei 2013

Menambah ukuran kertas F4 pada Ms.Word 2007 (win 7 pics)


Untuk pekerjaan klerikal khususnya surat-menyurat, perlu juga dipikirkan kalimat yang singkat padat dan jelas.
Mudah dipahami dan jika bisa, diusahakan meminimalisir penggunaan kertas. Dan untuk hal-hal tersebut, paling
optimal barangkali saya menggunakan kertas ukuran 8" x 13" atau ukuran F4.

Nah, repotnya..
setiap mau ngetik, biasanya kita pakai cara konvensional. Yang rasanya kita sudah banyak yang tahu. Apalagi
kalau bukan selalu setting ukuran kertas di Ms.Word.
Media Online Bermanfaat
Saya pun googling dan cari cara agar tidak selalu repot setting kertas.
berikut saya share, barangkali ada manfaatnya bagi kita semua.

OS yang saya gunakan adalah Windows 7


Printer yang saya gunakan adalah Canon iP2700
untuk printer yang saya coba adalah USB Printer, bukan Lan Printer.
tapi menurut hemat saya, LAN printer juga bisa disetting seperti berikut,asal disetting dari main PCnya.

Pada dasarnya, yang kita setting adalah printernya, bukan Ms.Wordnya. Karena ukuran kertas itu mengikuti
settingan default pada printer.

baik, langsung saja kita simak gambarnya

1.kita klik start dan pilih "Devices and Printers"

Arsip Blog
2014 (1)
2013 (4)
Desember (1)
September (2)
Mei (1)
Menambah ukuran kertas
F4 pada Ms.Word 2007
2. klik pada printer aktif hingga muncul tombol aktif "Print server properties" (win 7...
(sekali lagi, yang kita tambahkan ukuran kertas disini adalah ukuran pada printer, bukan pada Ms.Word)

2012 (6)
2011 (5)
2010 (2)

converted by W eb2PDFConvert.com
3. pada tab "Forms" kita centang "Create a new form" terus kasih nama dalam kotak "Form name" dan
jangan lupa isi ukuran kertas yang kita inginkan pada "Form Description..."
silahkan mau pakai cm (metric) atau inch (english).
catatan : isi angka tanpa spasi antara angka dan satuan ukurnya, seperti "8in" dan jangan "8 in"

4.Untuk contoh, saya isi F4-sendalmasjid dengan ukuran English,


catatan: pada gambar dibawah, saya berikan contoh salah, yaitu spasi antara angka "8" dan "in"
ini akan memunculkan notifikasi error nantinya. Jadi, silahkan gunakan contoh penulisan gambar diatas untuk
patokan yang benar

converted by W eb2PDFConvert.com
5.kalau sudah OK, klik "Save Form" dan "OK"

6. Sekarang, silahkan buka Ms.Word, dan cek ukuran kertas yang tersedia..
scroll sampai bawah hingga muncul kertas F4 yang kita tambahkan tadi
ukuran F4 secara default telah tersedia dalam Ms.Word

converted by W eb2PDFConvert.com
insyaALLAH kalau sudah disetting seperti ini, sedikit memudahkan pekerjaan kita
biarpun sepele..semoga bermanfaat.

====
hampir setahun g ngeblog..mo nulis aja susah banget mikirin kata dan kalimatnya :D

pada 20.39 Rekomendasikan ini di Google

Tag Account Representative, Ms.Excell


Reaksi:

11 komentar:
Jarwo Bewok 24 Agustus 2013 18.48
saya dulu pernah baca,,trus lupa,,ini kebtulan abis ganti printer+instal ulang,,,jadi gugling lagi...
nyangkutnya disini..
manteb mas tipsnya,,
It Works!
Balas

Ruston Nawawi 1 Juni 2014 14.48


Wha . . . terimakasih banyak gan, manteb abis. dari sekian banyak artikel yg ada, cuma ini yg paling
tepat sasaran sesuai dengan yg saya mau . . .
Balas

akes damianto 12 Juni 2014 18.53


wah, berarti harus ada printer nih ?
susah kalo gitu....
hehehehe
Balas

converted by W eb2PDFConvert.com
nur hidayat 12 Juni 2014 21.12
gak harus install printer, coba aj setting dari aplikasi default printer yang ada semisal "send to onenote
2007" ato lainnya. Allahua'lam
Balas

Rul Ly 17 Desember 2014 04.14


mantap sekali artikelnya gan.. banyak yang belum tau trik ini.. :)
Balas

Hilmi Rahardian Zain 26 Januari 2015 06.20


makasih banyak gan...
Balas

Alam Warda Ritonga 16 Februari 2015 00.54


Sebelumnya harus install printer epson terlebih dahul agar setting Page Paper tersimpan secara
permanen didalam kompi... ternyata ada cara lain yang lebih ampuh...

Terimakasih kepada admin atas ilmu yang sangat bermanfaat ini...

Balas

Neng Zila 25 Februari 2015 17.08


makcih2..cuma ini artikel yang siipppp
Balas

clickit.com 10 Maret 2015 09.15


Ini yang saya mau
Balas

Lutfi Aliyudin 2 April 2015 06.06


terimakasih pak pns djp, artikelnya jelas dan mudah difahami
Balas

iki hadi 18 April 2015 03.50


nuhun kang it worek hehe.. blog bermanfaat makin maju ye blogingnya..
Balas

Masukkan komentar Anda...

Beri komentar sebagai: Select profile...

Publikasikan Pratinjau

Posting Lebih Baru Beranda Posting Lama

Langganan: Poskan Komentar (Atom)

converted by W eb2PDFConvert.com

Anda mungkin juga menyukai