Anda di halaman 1dari 2

ALUR PELAYANAN PASIEN RAWAT JALAN

No. Dokumen : /PKM.TKL/LOKET/I/2015

No. Revisi :
SPO
Tanggal Terbit : 2 Januari 2015

Halaman : 1/2

PUSKESMAS Maesara Kadir, SKM


TAKALALA 196606211986031007

1. Pengertian Alur pelayanan pasien rawat jalan adalah sebuah pelayanan yang harus dilalui oleh
pasien untuk mendapatkan pelayanan sesuai aturan yang ditetapkan agar jalannya
pelayanan teratur dan terarah sesuai yang diharapkan.
2. Tujuan Sebagai acuan langkah langkah dalam melayani pasien rawat jalan sehingga
tercipta pelayanan yang teratur, terarah dan sesuai yang diharapan.
3. Kebijakan SK kepala puskesmas No. Tahun 2016 tentang Alur pendaftaran dan alur
pelayanan di Puskesmas Takalala
4. Referensi Permenkes RI No. 75 tahun 2014 tentang Puskesmas
5. Alat dan bahan a. ATK
b. No.antrian
c. Karcis
d. Buku family folder
e. Buku register
f. Rak buku
6. langkah langkah 1. Pasien yang akan berobat di unit rawat jalan datang ke tempat
pendaftaran.disini pasien akan mendapatkan nomor antrian dan karcis,
sedangkan menurut cara pembayarannya ada pasien BPJS dan umum yang
selanjutnya akan diarahkan ke tempat loket pengambilan buku family folder
2. Untuk pasien yang pertama kali berobat maka akan dicatat di buku bank nomor
untuk mendapatkan no. FF baru dan nomor indeks baru, sedangkan bagi pasien
lama family folder dapat diperoleh dengan memperlihatkan kartu kecilnya
untuk selanjutnya dicarikan buku family foldernya kemudian pasien diarahkan
ke poliklinik sesuai keluhan
3. Petugas poliklinik (polik umum, polik gigi dan polik KIA) mencatat pada buku
register poliklinik.
4. Pasien mendapat pelayanan di poliklinik tujuan, jika pasien :
memerlukan pemeriksaan penunjang diarahkan ke laboratorium
memerlukan konsultasi lintas poli diarahkan ke poliklinik tujuan
memerlukan tindakan tertentu diarahkan ke ruang tindakan
memerlukan rawat inap diarahkan ke ruang rawat inap melalui ruang
tindakan
memrlukan konseling diarahkan ke klinik sehat
5. Pasien yang telah mendapatkan pelayanan di poliklinik diarahkan ke apotik

1/2
untuk mengambil obat dan atau dirujuk sesuai kebutuhan pasien.

7. Hal hal yang perlu Dalam pelaksanaan sehari-hari alur pelayanan harus memperhatikan hak dan
diperhatikan kewajiban pasien serta petugas.
8. Unit terkait Loket pendaftaran, Poliklinik, UGD, RRI, Laboratorium, Ruang Obat

9. Dokumen terkait SOP Pendaftaran, SOP identifikasi pasien, SOP Poliklinik, SOP UGD, SOP
rawat inap
11. Rekaman Historis NO. Yang Diubah Isi Perubahan Tanggal Mulai
perubahan Diberlakukan

2/2

Anda mungkin juga menyukai