Anda di halaman 1dari 6

5.

6 Peta Geologi

Di dapatkan singkapan pertama ( STA 1 )di daerah borneo paradiso yang


memiliki kordinat x : 491565 , Y : 9862727 dan Strike/Dip N1500E/240 dengan
elevasi atau ketinggian 18 meter ,yang memiliki perlapisan batuan dari tua ke muda
yaitu : batulempung ,batubara,batulempung, batupasir, batulempung, batupasir ,
batulempung, batupasir.
Jadi berdasarkan pada data diatas di STA1 ini di dapatkan 8 lapisan dengan
ketebalan keseluruhan 11,75 meter yang di dominasi satuan batuan yaitu
batulempung.

Kemudian di dapatkan singkapan ke dua ( STA 2 )di daerah borneo paradiso


yang memiliki kordinat x : 491718 , Y : 9862828 dan Strike/Dip N3200E/220 dengan
elevasi atau ketinggian 16 meter ,yang memiliki perlapisan batuan dari tua ke muda
yaitu : batulanau, batulempung, batubara, batulempung, batubara.
Jadi berdasarkan pada data diatas diSTA2 ini di dapatkan 5 lapisan dengan
ketebalan keseluruhan 6,45 meter yang di dominasi satuan batuan yaitu batulempung.

Kemudian di dapatkan singkapan ke tiga ( STA 3 )di daerah borneo paradise


yang memiliki kordinat x : 491773 , Y : 9863105 dan Strike/Dip N200E/140 dengan
elevasi atau ketinggian 32 meter , yang memiliki perlapisan batuan dari tua ke muda
yaitu : batulempung sisipan pasir, batulempung, batubara, batulempung, batupasir,
batulanau.
Jadi berdasarkan pada data diatas diSTA3 ini di dapatkan 6 lapisan batuan
dengan ketebalan keseluruhan 6,52 meter yang di dominasi satuan batuan yaitu
batulempung.

115
Kemudian di dapatkan singkapan ke empat ( STA 4 )di daerah borneo
paradise yang memiliki kordinat X : 491501 , Y : 9863237 dan Strke/Dip N 3500E /
330 dengan elevasi atau ketinggian 20 meter ,yang memiliki perlapisan batuan dari
tua ke muda yaitu : batupasir, batulempung, batubara, batulempung, batupasir.
Jadi berdasarkan pada data diatas di STA4 ini kami mendapatkan 5 lapisan
batuan dengan ketebalan keseluruhan 13,4 meter yang di dominasi satuan batuan
yaitu batulempung.

Kemudian di dapatkan singkapan ke lima ( STA 5 )di daerah borneo paradise


yang memiliki kordinat x : 491367, Y : 9863481 dan Strike/Dip N 100 E / 130 dengan
elevasi atau ketinggian 25 meter ,yang memiliki perlapisan batuan dari tua ke muda
yaitu : batupasir, batulempung.
Jadi berdasarkan pada data diatas di STA5 ini di dapatkan 2 lapisan batuan
dengan ketebalan keseluruhan 14 meter yang di dominasi satuan batuan yaitu
batulempung.

Kemudian di dapatkan singkapan ke enam ( STA 6 )di daerah borneo


paradise yang memiliki kordinat X : 491373, Y : 9863616 dan Strike/Dip N 200 E /
120 dengan elevasi atau ketinggian 21 meter ,yang memiliki perlapisan batuan dari
tua ke muda yaitu : batulempung , batubara, batupasir.
Jadi berdasarkan pada data diatas diSTA6 ini di dapatkan 3 lapisan batuan
dengan ketebalan keseluruhan 10 meter yang di dominasi satuan batuan yaitu
batupasir

Kemudian di dapatkan singkapan ke tujuh ( STA 7 )di daerah borneo paradise


yang memiliki kordinat kordinat X : 491352, Y : 9863708 dengan elevasi atau
ketinggian 23 meter ,yang memiliki perlapisan batuan dari tua ke muda yaitu :
batulempung, batubara, batulempung, batulanau, batulempung, batupasir,

116
batulempung, batupasir, batulempung. Di singkapan ini juga kami mendapatkan
adanya sesar turun mendatar dengan Strike dan Dip di bidangya ialah N3550E/800
Jadi berdasarkan pada data diatas diSTA7 ini di dapatkan 9 lapisan batuan
dengan ketebalan keseluruhan 16,2 meter yang di dominasi satuan batuan yaitu
batulempung.

Kemudian di dapatkan singkapan ke delapan ( STA 8 )di daerah borneo


paradise yang memiliki kordinat X : 490911, Y : 9863694 dan Strike/Dip N 350 E /
150 dengan elevasi atau ketinggian 32 meter ,yang memiliki perlapisan batuan dari
tua ke muda yaitu : batulempung , batubara, batulempung.
Jadi berdasarkan pada data diatas di STA 8 ini di dapatkan 3 lapisan batuan
dengan ketebalan keseluruhan 8 meter yang di dominasi satuan batuan yaitu
batulempung.

Kemudian di dapatkan singkapan ke sembilan ( STA 9 )di daerah Palm Hils


yang memiliki kordinat X : 490913, Y : 9862706 dan Strike/Dip N 3300 E/ 150
dengan elevasi atau ketinggian 36 meter ,yang memiliki perlapisan batuan dari tua ke
muda yaitu : batulanau, batulempung , batubara.
Jadi berdasarkan pada data diatas diSTA9 ini di dapatkan 3 lapisan batuan
dengan ketebalan keseluruhan 10,4 meter yang di dominasi satuan batuan yaitu
batulempung.

Kemudian di dapatkan singkapan ke sepuluh ( STA 10 ) di daerah Palm Hils


yang memiliki kordinat kordinat X : 490800, Y : 9862727 dan Strike/Dip N 3200 E /
50 dengan elevasi atau ketinggian 39 meter ,yang memiliki perlapisan batuan dari tua
ke muda yaitu : batulanau , batupasir, batulanau.
Jadi berdasarkan pada data diatas diSTA10 ini di dapatkan 3 lapisan batuan
dengan ketebalan keseluruhan 11,5 meter yang di dominasi satuan batuan yaitu
batulanau.

117
Kemudian di dapatkan singkapan ke sebelas ( STA 11 ) di daerah Grand City
yang memiliki kordinat x : 492275, Y : 9863502 dan Strike/Dip N 250 E / 140 dengan
elevasi atau ketinggian 21 meter ,yang memiliki perlapisan batuan dari tua ke muda
yaitu :batupasir sisipan batulanau, batupasir sangat halus, batulanau, batupasir sangat
halus, batulempung, batubara.
Jadi berdasarkan pada data diatas diSTA11 ini di dapatkan 6 lapisan batuan
dengan ketebalan keseluruhan 13,5 meter yang di dominasi satuan batuan yaitu
batupasir.

Kemudian di dapatkan singkapan ke duabelas ( STA 12 ) di daerah Green


Asry yang memiliki kordinat X : 492363, Y : 9862118 dan Strike/Dip N 85 E/ 13
dengan elevasi atau ketinggian 12 meter ,yang memiliki perlapisan batuan dari tua ke
muda yaitu : batulempung , batubara, batupasir.
Jadi berdasarkan pada data diatas di STA12 ini di dapatkan 3 lapisan batuan
dengan ketebalan keseluruhan 12,3 meter yang di dominasi satuan batuan yaitu
batulempung.

Kemudian di dapatkan singkapan ke tigabelas ( STA 13 ) di daerah Batakan


Dalam yang memiliki kordinat X : 490889, Y : 9861284 dan Strike/Dip N 115 E /
12 dengan elevasi atau ketinggian 17 meter ,yang memiliki perlapisan batuan dari
tua ke muda yaitu : batulempung , batupasir sedang halus,batulempung, batulanau,
batulempung.
Jadi berdasarkan pada data diatas di STA13 ini di dapatkan 5 lapisan batuan
dengan ketebalan keseluruhan 6,4 meter yang di dominasi satuan batuan yaitu
batulempung.

118
Kemudian di dapatkan singkapan ke empatbelas ( STA 14 ) di daerah PT
HEER 2 yang memiliki kordinat X : 489577, Y : 9863505 dan Strike/Dip N 3220 E /
60 dengan elevasi atau ketinggian 32 meter ,yang memiliki perlapisan batuan dari tua
ke muda yaitu : batubara, batulempung, batupasir sedang.
Jadi berdasarkan pada data diatas diSTA14 ini di dapatkan 3 lapisan batuan
dengan ketebalan keseluruhan 10 meter yang di dominasi satuan batuan yaitu
batubara.

Kemudian di dapatkan singkapan ke limabelas ( STA 15 ) di daerah PT


HEER 2 yang memiliki kordinat X : 489478, Y : 9863733 dan Strike/Dip N 3300 E /
100 dengan elevasi atau ketinggian 65 meter ,yang memiliki perlapisan batuan dari
tua ke muda yaitu : batupasir sedang, batulempung, batubara, batulempung, batupasir
laminasi lempung.
Jadi berdasarkan pada data diatas dia STA15 ini di dapatkan 5 lapisan batuan
dengan ketebalan keseluruhan 8,8 meter yang di dominasi satuan batuan yaitu
batupasir.

119
120
Gambar 5.6 Peta Geologi

Anda mungkin juga menyukai