Anda di halaman 1dari 5

PROPOSAL KERJA PRAKTEK

PT.ARAR ASIA POWER SORONG

Di ajukan oleh
Syahriza Yahya Putra (2014-64-036)
Alim Talib (2013-64-009)
Maxy Remon Way (2014-64-030)

Program studi Teknik Elektro


Fakultaas teknik
Universitas papua
2017
I. Pendahuluan
Teknik mengenali sistem kerja dan jaringan dari pembangkit listrik
tenaga mesin gas merupakan salah satu konsentrasi teknik elektro di jurusan
Teknik Elekro, Fakultas Teknik universitas papua. Sebagai mahasiswa yang
namanya akan terjun ke masyarakat, maka perlu d bekali pengetahuan yang
bersifat teoritis dan praktis. Pengetahuan yang bersifat teoritis di peroleh
melalui perkuliahan, sedangkan pengalaman yang bersifat praktis di peroleh
di luar jam perkuliahan.
Jurusan Teknik Elektro Universitas Papua mewajibkan untuk
melakukan kerja praktek sebagai salah satu syarat untuk memperoleh gelar
sarjana.
PT. ARAR ASIA POWER SORONG merupakan produsen gas
mentah di indonesia, bergerak dalam setiap aspek industri gas, termasuk
ekspolarasi dan produksi. PT.ARAR ASIA POWER SORONG memiliki
teknologi yang maju, sehingga kami yakin bisa mendapatkan ilmu dan
pengalaman yang luar biasa ketika melakukan kerja praktek disana. Oleh
karena itu kami mengajukan permohonan kerja praktek di . PT.ARAR
ASIA POWER SORONG selama kurang lebih satu bulan. Besar harapan
kami agar dapat melakukan kerja praktek di PT. ARAR ASIA POWER
SORONG agar kami dapat meningkatkan kapasitas kami sebagai
mahasiswa Teknik Elektro.
Adapun judul yang kami ajukan sebagai materi kerja praktek di .
PT.ARAR ASIA POWER SORONG ialah
1. Pengoprasian pembangkit listrik tenaga mesin gas
2. Proteksi pembangkit listrik tenaga mesin gas
3. Perawatan pada pembangkit listrk tenaga mesin gas
kami tidak menutup kemungkinan bila pihak PT. ARAR ASIA POWER
SORONG memiliki rekomendasi materi lain selain judul di atas untuk kerja
praktek. kami menerima mataeri pilihan pihak . PT.ARAR ASIA POWER
SORONG dan akan mengerjakan sebaik baiknya
II. Maksud dan tujuan
Program kerja praktek yang diwajibkan bagi seluruh mahasiswa Teknik
Elektro ini diharapkan dapat:
1. menerapkan dan mengaplikasikan ilmu teoritsi yang telah
didapat di bangku kuliah kedalam praktek yang sesungguhnya dan juga
mendapatkan pengalaman tentang kerja teknis di lapangan yang
sesungguhnya sehingga akan di dapat gambaran yang nyata tentang
berbagai hal tentang dunia kerja yang aplikatif.
2. membantu mencari dan memecahkan persoalan persoalan baik
yang menyangkut masalah teknis maupun non teknis dalam pemakaian dan
pemeliharaan peralatan listrik di industri.
3. di harapan setelah lulus, mahasiwa dapat bekerja perusahaan yang
sesuai dengan disiplin ilmu yang di peroleh dari bangku kuliah maupun dari
pengalaman kerja, bahkan jika memungkinkan bekerja perusahaan di mana
mahasiwa tersebut pernah mengalami kerja praktek, karna telah mengenal
profil dan berbagai hal yang menyangkut kerja teknis yang ada pada
perusahaan tersebut.

III. Objek pengamatan dan tema kerja praktek


Sektor kebutuhan energi telah mengalami perkembangan yang
cukup pesat dalam beberapa tahun terakhir. Kondisi tersebut tak hanya
terjadi di indonesia saja, tetapi juga merambat ke berbagai belahan dunia
lainnya dengan demikian perlu di lakukan planing yang tepat untuk tetap
menjaga ekstensi bidang energi untuk menopang perekonomian baik skala
mikro maupun makro.
Oleh karna kami adalah mahasiswa program studi Teknik Elektro.
Sesuai dalam bidang ilmu kami mengajukan usulan objek pengamatan yang
akan kami pelajari pada saat kerja praktek atau sesuai kebijakan . PT.ARAR
ASIA POWER SORONG yang tentunya sesuai dengan keilmuan kami (
Teknik Elektro).
Data diri pelaksanaan kerja praktek
Data diri kami sebagai pemohon sebagai berikut :
Nama : Syahriza Yahya Putra
Nim : 201464036
Prodi : Teknik Elektro
Fakultas : Teknik
Universita : Universitas Papua
Jenis kelamin : Laki laki
Alamat tinggal : Manokwari, Amban Permai
Email : syahrizayahyaputra@gmail.com

Nama : Alim Talib


Nim :201364009
Prodi : Teknik Tlektro
Fakultas : Teknik
Universita : Universitas Papua
Jenis kelamin : Laki laki
Alamat tinggal :Manokwari, Amban Permai
Email : Alimtalib901@gmail.com

Nama : Maxy Remon Way


Nim : 201464030
Prodi : Teknik Elektro
Fakultas : Teknik
Universita : Universitas Papua
Jenis kelamin : Laki laki
Alamat tinggal : Manokwari, Amban Permai
Email : Raymonway@gmail.com
Perencanaan waktu pelaksaaan dalam melaksanakan kerja praktek ini kami
berkeinginan untuk meaksanakan kerja praktek selama kurang lebih satu
bulan yakini pada :

Tempat : PT.ARAR ASIA POWER SORONG jln. Petrochina klalin 6


kelurahan warmon distrik aimas kabupaten sorong
Waktu : 17 Juli 2017 s/d 11 Agustus 2017

IV. Penutup

Demikian proposal ini kami buat, semoga dapat memberikan


gambaran mengenai maksud dan tujuan dari kerja praktek yang kami
lakukan. Besar harapan kami agar proposal ini di terima. Atas perhatian dan
kesediaan anda memepertimbangkan permohonan ini, saya ucapkan terima
kasih. Semoga akan terjalin kerja sama yang baik dan saling
menguntungkan antara lembaga perguruan tinggi dalam hal ini universitas
papua dengan pihak PT.ARAR ASIA POWER SORONG

Sorong, 17 juli 2017

Hormat kami

Pemohon

Anda mungkin juga menyukai