Anda di halaman 1dari 2

PELAYANAN POLI PENYAKIT DALAM

No. Dokumen No Revisi Halaman

RSUD Kepulauan Seribu 00 1/2

Ditetapkan,
Rumah Sakit Umum Daerah
(SPO) Kepulauan Seribu
Tanggal Terbit
POLI PENYAKIT
DALAM
drg. Mamun Zaeni
NIP 196708131998031007
Cara kerja :
1. Pasien mendaftarkan diri ditempat pendaftaran dengan menunjukan
kartu identitas, BPJS, atau kartu berobat bagi pasien yang pernah
berobat.
2. Petugas pendaftaran membuat status rekam medis pasien yang
sudah di isi identitas pasien tersebut dengan lengkap, dan
memasukan data tersebut kedalam komputer.
3. Di nurse station perawat memperkenalkan diri, melakukan
pengukuran TTV, menimbang BB, mengukur TB,Lingkar perut, dan
lingkar panggul, serta menghitung BMI
4. Pasien dipersilahkan menunggu kembali untuk pemeriksaan
selanjutnya
a. Pasien dipanggil sesuai nomor urut, apabila ada pasien dengan
kondisi kedaruratan agar diutamakan untuk mendapatkan
pelayanan.
PROSEDUR
b. Dokter memperkenalkan diri dan melakukan anamnesa
dilanjutkan dengan pemeriksaan.
c. Apabila kondisi pasien perlu dilakukan observasi, maka dokter
membuat surat persetujuan, jika pasien setuju dokter menulis
intruksi dan pasien dibawa ke IGD untuk di observasi.
d. Apabila kondisi pasien perlu di rawat inap, maka dokter membuat
surat persetujuan , jika pasien setuju dokter menulis intruksi dan
pasien dibawa ke rawat inap.
e. Apabila diperlukan pemeriksaan penunjang medis (Laboratorium,
Rontgen, USG, EKG, dsb) atau pasien memerlukan penjelasan
tentang gizi, pengukuran ABI, ganti balutan, maka perawat
memberikan surat pengantar yang sudah ditanda tangani dokter
untuk pemeriksaan tersebut.
f. Apabila pasien memerlukan tindakan medis dipoli maka perawat
mendampingi dokter dalam melakukan tindakan tersebut.
PELAYANAN POLI PENYAKIT DALAM

No. Dokumen No Revisi Halaman

RSUD Kepulauan Seribu 00 2/2

g. Apabila pasien memerlukan rujukan atau konsul internal dibidang


lain, maka dokter membuat rujukan atau konsul internal untuk
pasien tersebut
5. Pasien menerima resep dan dokter menjelaskan obat, dan kontrol
selanjutnya.
6. Pasien membawa resep dan mengambil obat di apotik.
7. Dokter memberikan pengantar laboratorium, rontgen, EKG, dsb,
untuk kontrol selanjutnya (tergantung kondisi pasien).
8. Perawat mengisi sensus harian dan menulis buku register Poli
Penyakit Dalam.

UNIT TERKAIT 1. Poli Penyakit Dalam

Anda mungkin juga menyukai