Anda di halaman 1dari 3

TUTORIAL MANAJEMEN

KONFLIK

PROGRAM PASCA SARJANA


MANAJEMEN RUMAHSAKIT
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH
YOGYAKARTA

2014
MANAJEMEN KONFLIK

WAKTU : 1 Sesi @ 90 Menit

TUJUAN INSTRUKSIONAL UMUM


Mengenalkan kepada mahasiswa agar dapat memahami apa itu manajemen konflik dan
pentingnya mengetahui faktor penyebab konflik serta bagaimana cara pemecahannya.

TUJUAN INSTRUKSIONAL KHUSUS


Setelah menyelesaikan kegiatan pada sesi ini, diharapkan peserta dapat ;

1. Mengerti apa itu manajemen konflik.


2. Mengidentifikasi aspek positif dan negatif dari konflik.
3. Mengidentifikasi faktor-faktor penyebab konflik.
4. Menerapkan langkah-langkah pemecahan konflik sesuai dengan masalah yang dihadapi.

MATERI
1. Pendahuluan
2. Definisi konflik
3. Faktor-faktor penyebab konflik
4. Solusi pendekatan konflik
5. Tugas

METODA
1. Tutorial Video
2. Diskusi
3. Presentasi
METODE PENGAJARAN

SESI I
Bagian A
Topik : Pengenalan terhadap kinerja manajemen konflik
Metode : Tutorial Video
Waktu : 30 menit

Bagian B
Topik : Kasus manajemen konflik
Metode : Kerja Kelompok
Waktu : 30 menit
Bagian C
Metode : Presentasi - Diskusi Kelompok
Waktu : 30 menit

KASUS

Pemutaran Video Manajemen Konflik di RS

PERTANYAAN:
1. Apa sumber dari konflik yang sedang terjadi ?
2. Jika Anda sebagai direktur RS yang bertanggung jawab atas situasi yang terjadi, darimana
Anda akan memulai mencari pemecahan masalah ini ?
3. Uraikan masing-masing 5 strategi pengelolaan konflik berdasarkan kasus dari video yang
diputar, dan uraikan pendapat anda.
4. Hal positif apa yang dapat diambil dari konflik diatas?

Anda mungkin juga menyukai