Anda di halaman 1dari 1

1.

Jelaskan alasan tidak dibenarkan meletakkan kunci di atas beterai


Jawaban Karena dapat menyebabkan hubungan singkat
2. Bila pedal ditekan jarak cadangannya kecil atau menyetuh lantai atau pedal ngocok dan dan
daya pengereman kurang. Jelaskan kemungkinan penyababnya
Jawaban 1. Kebocoran minyak rem 2. Master slinder rusak 3. Udara di dalam system terkompre
saat pedal ditekan 4. Celah kanvas ke tromol terlalu besar
3. Sebutkan langkah -langkah yang terjadi pada mesin 2 tak
Jawaban : 1 langkah intake/hisap 2. Langkah kompresi. 3 Langkah combustion (pembakaran) 4.
Langkah ehaust (pembuangan)
4. Sebutkan tugas sumber tegangan
Jawaban sebagai penyedia tegangan yang digunakan untuk mengisi baterai dan mesuplai
kebutuhan system kelistrikan
5. Sebutkan komponen-komponen utama system starter
Jawaban : starting swith/ kiunci kontak, baterai, baterai relay switch, safety relay, sekering/fuse
dan motor starter

Anda mungkin juga menyukai