Anda di halaman 1dari 3

PENINGKATAN KOMPETENSI

No. Dokumen : /D/PKM-LLS/V/2017


No. Revisi : 0
SOP Tanggal Terbit : 09 Mei 2017
Halaman : 1/2
UPT PUSKESMAS dr. H. Harry Mulyono S.
LELES Pembina
NIP. 19590915 198901 1 001

1. Pengertian Peningkatan kompetensi adalah peningkatan kemampuan


sesoarnga dalam melaksanakan tugas

2. Tujuan Agar uraian tugas dan kewenangan petugas pemberi pelayanan


klinis dilaksanakan sesuai dengan uraian tugas dan kewenangan
yang telah ditetapkan

3. Kebijakan Keputusan Kepala UPT Puskesmas Leles No /A/PKM-


LLS/V/2017 Tgl. 09 Mei 2017 tentang Pelatihan Pegawai

4. Referensi Panduan Pengelolaan Managemen SDM

5. Prosedur 1. Kepala Puskesmas meminta koordinator pelayanan klinis untuk


melakukan pemetaan kompetensi tenaga klinis dan membuat
rencana peningkatan kompetensi petugas klinis
2. Koordinator pelayanan klinis mendata kompetensi tenaga klinis
mengenai persyaratan dan kualifikasi tenaga klinis
3. Koordinator pelayanan klinis membuat pemetaan kompetensi
tenaga klinis
4. Koordinator pelayanan klinis mengelompokkan tenaga klinis
yang belum memenuhi kompetensinya sebagai tenaga klinis
5. Koordinator pelayanan klinis membuat perencanaan peningkatan
kompetensi bagi tenaga klinis yang kompetensinya belum sesuai
dengan persyaratan
6. Koordinator pelayanan klinis melaporkan hasil pemetaan dan
rencana peningkatan kompetensi secara tertulis kepada kepala
Puskesmas
7. Kepala puskesmas menerima laporan dan menganalisa laporan
tersebut
8. Kepala Puskesmas meminta kepala TU untuk membuat
pengajuan peningkatan kompetensi tenaga klinis kepada Dinas
Kesehatan kabupaten Garut
9. Sambil menunggu keputusan dari Dinas Kesehatan Kabupaten
Garut, Kepala Puskesmas meminta koordinator pelayanan klinis
melatih tenaga klinis yang belum kompeten yaitu dengan cara
mendampingkan petugas yang sudah kompeten dengan petugas
yang belum kompeten ketika memberikan pelayanan yang
membutuhkan kompetensi tertentu
10. Koordinator pelayanan klinis memanggil tenaga klinis yang
belum kompeten dan yang sudah kompeten serta menjelaskan
prosedur pelaksanaan peningkatan kompetensi secara
mandiri/sementara
11. Petugas yang belum kompeten didampingi oleh petugas yang
sudah kompeten ketika memberikan pelayanan yang
mebutuhkan kompetensi khusus.
Peningkatan Kompetensi No.Dokumen : /D/PKM-LLS/V/2017 No. Revisi : 0 Halaman :2/2
UPT Puskesmas Leles

12. Petugas yang sudah kompeten mencontohkan dan


membenarkan tindakan yang belum tepat
13. Petugas yang kompetensinya belum sesuai dengan
kualifikasi didampingi sampai petugas tersebut mampu
melaksanakan tindakan klinis yang tepat
14. Koordinator pelayanan klinis mengevaluasi kegiatan
pendampingan

6 Dokumen
Pemetaan kompetensi
. Terkait

7 Unit Terkait
Manajemen, Karyawan / Karyawan Puskesmas yang bersangkutan
.

9 Rekaman
. No Yang di ubah Isi Perubahan Tanggal
Historis mulai
Perubahan diberlakuka
n

Anda mungkin juga menyukai