Anda di halaman 1dari 5

Konsep teknologi :

1. Jelaskan pengertian konsep teknologi !


Konsep suatu gagasan/ide yang relatif sempurna dan bermakna, peta perencanaan untuk masa
depan shg bisa dijadikan untuk melangkah ke depan
Teknologi mencakup teknik dan peralatan untuk menyelenggarakan rancangan yang didasarkan
atas hasil sains.
pengertian teknologi secara umum adalah:
proses yang meningkatkan nilai tambah
produk yang digunakan dan dihasilkan untuk memudahkan dan meningkatkan kinerja
Struktur atau sistem di mana proses dan produk itu dikembamngkan dan digunakan

2. Dampak positif dan negatif perkembangan teknologi!


Dampak positif
dapat menyelesaikan pekerjaan dengan semakin mudah
dapat berkomunikasi dengan orang lain dengan fasilitas e-mail,chat
munculnya bermacam macam komunitas dari internet itu sendiri.
dapat dengan mudah mencari informasi yang kita butuhkan
kita dimungkinkan berbelanja melalui media internet.
internet dapat kita akses di genggaman tangan kita sendiri
Dampak negatif
munculnya para penipu yang memanfaatkan internet.
munculnya budaya plagiarisme
munculnya pornografi/konten konten dewasa.
munculnya pencurian dengan mengambil/menghack.
dengan meningkatkan budaya konsumsi

3. Jelaskan konsep dasar pencemaran dan sumber pencemar lingkungan!


Sumber Pencemar Lingkungan:
Biogenik: sumber pencemar yang teremisi ke lingkungan secara alamiah:
i. Letusan Gunung Berapi
ii. Pembusukan materi padat
iii. Penggerusan/erosi dari hulu sungai
Antropogenik: sumber pencemar yang berasal dari aktivitas/kegiatan buatan manusia
yang dapat berupa materi yang mampu diasimilasi oleh alam dan materi xenobiotik
(asing bagi lingkungan):
i. Proses Industri
ii. Pembakaran Bahan Bakar
iii. Aktivitas Domestik
iv. Eksploitasi dan Eksplorasi Sumber Daya Alam: ekstraksi mineral, minyak dan gas
4. Jelaskan peran ahli teknik lingkungan dalam pengelolaan dan pengolahan kualitas lingkungan!
Teknik Lingkungan dalam Pengelolaan lingkungan akan lebih menonjol peranannya dalam aspek
teknis dan perencanaan :
Aspek Teknis dan Perencanaan:
i. Konversi limbah menjadi bentuk yang ramah lingkungan
ii. Minimasi limbah : Reuse, Recycle dan Recovery
iii. Teknologi Bersih
iv. Zero Emission (?)
Aspek Strategis dan kebijakan: assessment suatu kegiatan terhadap lingkungan dari
aspek solusi-solusi teknis yang bisa diterapkan: best available technology dan best
practical technology
Kompetensi ahli Teknik Lingkungan: memiliki kemampuan dalam identifikasi, formulasi dan perancangan
alat-alat pengendali:
Sistem Pengelolaan Air Bersih dan Buangan/Limbah Cair: Penyaluran dan Pengolahan
Ssitem Pengelolaan Sampah: Transportasi dan Pengolahan
Sistem Pengelolaan Kualitas Udara
Sanitasi Lingkungan: drainase lingkungan, persampahan, air bersih dan air kotor

5. Jelaskan definisi inovasi!


kegiatan penelitian, pengembangan, dan/atau perekayasaan penciptan atau
perancangan sesuatu yang sebelumnya tidak ada;
Reka-cipta (mendorong teknologi lain yang dapat menghemat bahan dan tenaga)

Inovasi adalah kegiatan penelitian, pengembangan, dan/atau perekayasaan yang bertujuan


mengembangkan penerapan praktis nilai dan konteks ilmu pengetahuan yang baru, atau cara
baru untuk menerapkan ilmu pengetahuan dan teknologi yang telah ada ke dalam produk atau
proses produksi

6. Berikan contoh inovasi dalam pengolahan limbah atau lingkungan !


7. Jelaskan dan manfaat dari kode etik profesi!
Kode etik profesi merupakan norma yang ditetapkan dan diterima oleh sekelompok profesi,
yang mengarahkan atau memberi petunjuk kepada anggotanya bagaimana seharusnya berbuat
dan sekaligus menjamin mutu profesi itu dimata masyarakat.
manfaat
Untuk menjunjung tinggi martabat profesi.
Untuk menjaga dan memelihara kesejahteraan para anggota.
Untuk meningkatkan pengabdian para anggota profesi.
Untuk meningkatkan mutu profesi.
Untuk meningkatkan mutu organisasi profesi.
Meningkatkan layanan di atas keuntungan pribadi.
Mempunyai organisasi profesional yang kuat dan terjalin erat.

8. Jelaskan kualitas seorang insinyur yang kompeten!


Pengetahuan factual (factual knowled)
Imu pengetahuan Fisika Dasar (Fisika, Kimia, Pengetahuan lainnya)
Ilmu Pengetahuan Fisika Terapan (Ilmu dasar tentang listrik, Termodinamika, Mekanika Benda
Padat, Mekanika Fluida, Elektronik, Ilmu Pengetahuan Bahan)
Pengetahun empirik yang dilakukan (Prosedur perancangan, Profil, Tabel/Nomogram)
Pengetahuan lain (Ilmu Sosial, Pengetahuan Budaya, Ekonomi/Manajemen)
Keterampilan (skill)Merancang
(Daya cipta (inventiveness), Pertimbangan (judgement), Simulasi, Eksperimen, Pencapaian
kesimpulan, Komputasi, Optimasi, Pengumpulan fakta dan informasi, Penalaran, Komunikasi,
Bekerja sama )
sikap mental (attitude)
Sikap bertanya (ingin tahu), Obyektif (berorientasikan masalah), Sikap Profesional,Bersifat
Terbuka (open minded)
Kemampuan untuk mendidik, dan meningkatkan kemampuan diri (capacity for
continuing self improvement)
Memupuk Pengalaman, Membaca buku (majalah ilmiah profesi, Mengikuti konferensi
(Lokakarya Profesi), Mengikuti Kursus Pascasarjana

9. Jelaskan pendekatan penyelesaian masalah!


Tahapan-tahapan penyelesaian masalah tersebut dapat dilakukan dengan:
1. Identifikasi Masalah
Ini adalah langkah awal. Dalam penyelesaian masalah, kita harus tahu masalah apa yang kita
hadapi, termasuk jenis, sumber, dan bobot dari masalah yang dihadapi tersebut.
2. Sintesis
Dalam tahap ini dilakukan penyatuan seluruh data-data yang terkait (factor-faktor) dalam
masalah yang dihadapi.
3. Analisis
Dalam tahap ini keseluruhan aspek atau faktor dari masalah dipecah-pecah dan diteliti lebih
lanjut. Kunci dari sebuah analisis adalah menerjemahkan masalah fisik ke dalam model
matematika.
4. . Penerapan
Tahap di mana informasi yang tepat diidentifikasikan untuk masalah yang dihadapi.
langkah penerapan(aplikasi) ini lebih kepada pembuktian hasil analisis langsung ke lapangan.
Jadi dalam tahap ini dilakukan eksperimen untuk membuktikan analisis yang sudah dilakukan.
5. Komprehensi
Merupakan langkah di mana ada penyatuan atau kombinasi dari kenyataan yang dihadapi
dengan teori yang telah ada, untuk akhirnya menemukan suatu jalan keluar (solusi) dari masalah
yang telah dihadapi. Kadang-kadang teori yang ada tidak sesuai dengan kenyataan yang
dihadapi

10. Jelaskan tentang pengmabilan keputusan!


Pengambilan keputusan merupakan suatu proses pemilihan alternatif terbaik dari beberapa
alternatif secara sistematis untuk ditindaklanjuti (digunakan) sebagai suatu cara pemecahan
masalah
Proses ini terdiri atas tiga fase, yaitu :
1. Intelligence
Tahap ini merupakan proses penelusuran dan pendeteksian dari lingkup problematika
serta proses pengenalan masalah. Data masukan diperoleh, diproses, dan diuji dalam rangka
mengidentifikasikan masalah.
2. Design
Tahap ini merupakan proses menemukan, mengembangkan, dan menganalisis alternatif
tindakan yang bisa dilakukan. Tahap ini meliputi proses untuk mengerti masalah, menurunkan
solusi, dan menguji kelayakan solusi.
3. Choice
Pada tahap ini dilakukan proses pemilihan diantara berbagai alternatif tindakan yang
mungkin dijalankan. Hasil pemilihan tersebut kemudian diimplementasikan dalam proses
pengambilan keputusan.

11. Jelaskan apa yang Anda ketahui tentang model dan jelaskan model matematik!
Model : representasi suatu masalah dalam bentuk yang lebih sederhana dan mudah dikerjakan
Model matematik : menyatakan kuantitatif, persamaan matematik yang, mewakili masalah
Contoh : JUMLAH PENDUDUK SUATU NEGARA
J= a (1+p) t
t=waktu(tahun)
p=laju pertumbuhan
a=jumlah penduduk pada t=0
Sifat Model Matematik :
merupakan bahasa yang eksak
memberikan hasil kuantitatif
mempunyai aturan(rumus, cara pengerjaan) yang memungkinkan penurunan / pengembangan
lebih jauh
Pedoman Kerja Model Matematik :
1. Amati dan definisikan masalahnya (pembuatan model ikonik akan sangat membantu)
2. Tuliskan persamaan matematik yang mewakili masalah
3. Tarik interpretasi atau kerjakan lebih lanjut persamaan tersebut

12. Jelaskan konsep pengelohan limbah yang anda ketahui!


13. Jelaskan proses fisika, kimia dan biologi dalam pengolahan limbah!
14. Jelaskan tentang self purification!

Lapisan dimana organisme dan makhluk hidup lainnya berinteraksi: Biosfir


_ Biosfir adalah lapisan yang menyelimuti bumi yang terdiri dari atmosfir, litosfir dan hidrosfir:
Tempat sumberdaya alam mengalami sirkulasi dan bersiklus: gas, cairan dan materi padat
Tempat pembuangan produk sampingan akibat srkulasi dan siklus SDA berupa limbah padat,
cair dan gas
_ Atmosfir terdiri dari campuran gas yang berada di atas permukaan bumi:
Troposfir
Stratosfir
Mesosfir
Termosfir
_ Hidrosfir terdiri dari lautan, danau, sungai dan air tanah (lihat siklus hidrologi)
_ Litosfir adalah lapisan tanah yang menyelimuti inti bumi
_ Pada kondisi alamiah: bentuk-bentuk kehidupan di biosfir berada dalam kesetimbangan dengan
Lingkungan
Lingkungan memiliki kemampuan dan kapasitas untuk melakukan self-purification
Reseptor
_ Receptor adalah penerima akibat terjadinya perubahan kualitas lingkungan:
_ Manusia: dampak pencemaran lingkungan terhadap kesehatan
_ Tragedi Minamata di Jepang akibat pencemaran logam berat
_ Adanya korelasi positif yang kuat antara tingginya tingkat pencemaran udara
dengan angka kejadian penyakit ISPA.
_ dll
_ Tumbuhan
_ terjadinya penurunan produktivitas tanaman produksi
_ kegagalan panen,
_ adanya residu logam berat dan materi pencemar lainnya dalam tanaman maupun
buah-buahan
_ dll
_ Hewan
_ Meningkatnya angka kematian hewan ternak
_ Menururnnya resistensi hewan ternak terhadap penyakit/hama
_ Dll
_ Material
_ Kerusakan bangunan
_ Estetika Bangunan
_ dll

Anda mungkin juga menyukai