Anda di halaman 1dari 2

PROSEDUR PEMBERIAN OBAT

MELALUI SELANG INTRAVENA

No. Dokumen :
DAFTAR No. Revisi :
TILIK Tanggal Terbit :
Halaman :1-2
PUSKESMAS
KALIBARU Hj.Yatianiningsih,S.Kep.NS.M.Kes
KULON NIP.19720608 199503 2 005

Unit :
Nama Petugas :
Tgl Pelaksanaan :

No Langkah Kegiatan Ya Tidak TB


1. Apakah petugas mencuci tangan sebelum tindakan

2. Apakah petugas menyapa pasien dan memperkenalkan


diri
3. Apakah petugas menjelaskan tindakan yang akan
dilakukan
4. Apakah petugas memeriksa indentitas pasien dan ambil
obat kemudian masukkan ke dalam spuit.
5. Apakah petugas mencari tempat penyuntikan obat pada
daerah selang intravena.
6. Apakah petugas melakukan disinfeksi dengan kapas
alcohol dan hentikan aliran.
7. Apakah petugas melakukan penyuntikan dengan
memasukkan jarum spuit hingga menembus bagian
tengah selang intravena dan masukkan obat perlahan-
lahan.
8. Apakah petugas menarik spuit kemudian jalankan
kembali aliran serta periksa kecepatan infus.
9. Apakah petugas mencuci tangan.

DAFTAR TILIK PEMBERIAN OBAT INTRAVENA MELALUI SLANG INFUS 1


10. Petugas mencatat obat yang telah diberikan dan
dosisnya
Jumlah

Compliance rate (CR) : %

...............................,.........
Pelaksana / Auditor

.........................................
NIP :.................................

DAFTAR TILIK PEMBERIAN OBAT INTRAVENA MELALUI SLANG INFUS 2

Anda mungkin juga menyukai