Anda di halaman 1dari 11

RENCANA KERJA

PROGRAM
RUMAH SAKIT
TAHUN 2013

RUMAH SAKIT UMUM DAERAH


Dr. R. SOSODORO DJATIKOESOEMO
KABUPATEN BOJONEGORO

RUMAH SAKIT UMUM DAERAH


Dr. R. SOSODORO DJATIKOESOEMO
KABUPATEN BOJONEGORO
Jl. Dr. Wahidin No. 40 Bojonegoro Jawa Timur
Telp. (0353) 881193, Fax.(0353) 881740
Website : www.rsudsosodoro.com Email : rsudsosodoro@yahoo.co.id
SISTEMATIKA PENYUSUNAN PROGRAM KERJA TAHUN 2013

1. PEDAHULUAN

2. LATAR BELAKANG

3. TUJUAN UMUM DAN KHUSUS

4. KEGIATAN POKOK DAN RINCIAN KEGIATAN

5. PEMBIAYAAN PROGRAM DAN KEGIATAN

6. CARA MELAKSANAKAN KEGIATAN

7. SASARAN

8. SKEDUL (JADWAL) PELAKSANAAN KEGIATAN

9. EALUASI PELAKSANAAN KEGIATAN DAN PELAPORAN

10. PENCATATAN, PELAPORAN DAN EVALUASI KEGIATAN

11. PENUTUP

LAMPIRAN-LAMPIRAN

D/Program & Peningkatan Mutu/ Rencana Program Kerja RS T.A 2013 Page 2
I. PENDAHULUAN

Sesuai dengan Rencana Strategis Bisnis (RSB) RSUD Dr.R. Sosodoro


Djatikoesoemo Bojonegoro Tahun 2008 2013 telah tertuang rencana Program dan
Kegiatan RS selama 5 tahun. Dalam RSB tersebut juga telah diberikan arah
pembangunan dan dipaparkan asumsi-asumsi perkembangan kondisi pelayanan kesehatan
selama 5 tahun, sedangkan untuk pelaksanaan dan rencana kegiatan yang sedang
berlangsung harus dijabarkan dalam Rencana Kerja Tahunan.
Dalam Rencana Kerja Tahunan tahun 2013 ini akan dijabarkan setiap pelaksanaan
Program dan Kegiatan tersebut, yang sistem penyusunannya Anggarannya merupakan
perpaduan antara RKA (Rencana Kegiatan dan Anggaran) dan RBA (Rencana Bisnis
Anggaran).
Secara garis besar Program dan Kegiatan RSUD Dr.R. Sosodoro Djatikoesoemo
Bojonegoro tahun 2013 adalah :
- Penyelenggaraan operasionalisasi pelayanan di RS
- Penambahan dan pengembangan SDM RS
- Pembangunan, pelengkapan dan perbaikan sarana-prasarana RS
- Pengadaan peralatan dan perbekalan RS
- Peningkatan dan pengembangan pelayanan kesehatan rujukan dan
penunjang
- Upaya Peningkatan Mutu Pelayanan RS
- Peningkatan pelayanan kesehatan bagi masyarakat miskin di RS
- Upaya Peningkatan pendapatan dan Pengembangan Sistem Pengelolaan
Keuangan RS

II. LATAR BELAKANG


Rencana Program dan kegiatan yang akan dilaksanakan tahun 2013
dilatarbelakangi oleh :
A. Regulasi dalam ruang lingkup RS sebagai organisasi dalam bidang Kesehatan
1. UU No. 36 Tahun 2009 tentang Kesehatan
2. UU No. 44 Tahun 2009 tentang Rumah Sakit
3. Permenkes No. 340/2010 tentang Klasifikasi RS
4. Keputusan Menkes No. 330/Menkes/SK/V/2006 Tanggal 11 Mei 2006 tentang
RSUD Dr.R.Sosodoro Djatikoesoemo Bojonegoro sebagai RS Type B Non
Pendidikan
5. Buku Pedoman Standart Penyelenggaraan Pelayanan RS dari Dirjen Bina
Yanmedik Depkes Tahun 2008

D/Program & Peningkatan Mutu/ Rencana Program Kerja RS T.A 2013 Page 3
6. Peraturan Bupati Bojonegoro Nomor 33 tahun 2008 tentang Standart Pelayanan
Minimal (SPM) pada RSUD Dr. R.Sosodoro Djatikoesoemo Bojonegoro
B. Regulasi dalam ruang lingkup RS sebagai organisasi SKPD
1. UU NO. 23/2005 tentang BLU
2. Permendagri No. 61/2007 tentang Pedoman Teknis Pengelolaan Keuangan BLUD
2. Permendagri No. 13/2006 tentang Pedoman Pengelolaan Keuangan Daerah yang
dilakukan perubahan dengan Permendagri No.59/2007.
3. Peraturan Daerah Kabupaten Bojonegoro Nomor 8 Tahun 2008 tentang
Organisasi dan Tata Kerja RSUD Kelas B Dr.R.Sosodoro Djatikoesoemo
Bojonegoro
4. Peraturan Bupati Bojonegoro Nomor 68/2011 tentangPenggunaan APBD
Kabupaten Bojonegoro T.A 2012
5. Surat Keputusan Bupati Bojonegoro No. 188/413/KEP/412.12/2008tanggal 28
November 2008 tentang penetapan sebagai PPK BLUD (Badan Layanan Umum
Daerah) Penuh.
6. SK Bupati Bojonegoro tentang Rencana Strategi Bisnis (RSB) RSUD
Dr.R.Sosodoro Djatikoesoemo Bojonegoro tahun 2009 -2013

III. TUJUAN RENCANA KERJA TAHUN 2013


A. Tujuan Umum
Tercapainya derajat kesehatan secara optimal melalui penyelenggaraaan kesehatan
meliputi upaya penyembuhan, pemulihan kesehatan yang didukung upaya
pencegahan dan peningkatan kesehatan serta sebagai pusat rujukan di wilayah
Kabupaten Bojonegoro
B. Tujuan Khusus
a. Tercapainya pembangunan dan perbaikan sarana dan prasarana rumah sakit
b. Tercapainya pengadaan peralatan dan pembekalan rumah sakit
c. Tercapainya upaya peningkatan dan pengembangan pelayanan kesehatan rujukan
& penunjang
d. Tercapainya kompetensi dan profesionalisme tenaga kesehatan RS
e. Tercapainya pelayanan kesehatan bagi penduduk miskin di Rumah sakit
f. Tercapainya kemantapan sistem informasi dan promosi kesehatan yang didukung
oleh sarana promosi yang mutakhir

IV. PROGRAM DAN KEGIATAN TAHUN 2013


Program dan Kegiatan RSUD Bojonegoro tahun 2013 terdiri dari 12 Program dan 38
Kegiatan, yaitu sebagai berikut :
1. Program Pelayanan Administrasi Perkantoran

D/Program & Peningkatan Mutu/ Rencana Program Kerja RS T.A 2013 Page 4
1.1. Penyediaan Jasa Surat Menyurat
1.2. Penyediaan jasa komunikasi, sumber daya air dan listrik
1.3. Penyediaan Jasa Administrasi Keuangan
1.4. Penyediaan Jasa Kebersihan Kantor
1.5. Penyediaan Alat Tulis Kantor
1.6. Penyediaan Barang Cetakan dan Penggandaan
1.7. Penyediaan Komponen Instalasi Listrik / Penerangan Bangunan Kantor
1.8. Penyediaan Peralatan dan Perlengkapan Kantor
1.9. Penyediaan bahan bacaan dan peraturan perundang-undangan
1.10. Penyediaan Makanan dan Minuman
1.11. Rapat - rapat Koordinasi dan Konsultasi ke Luar Daerah
1.12. Penyediaan JasaTenaga Pendukung Administrasi / Teknis Perkantoran
1.13. Rapat koordinasi dan Konsultasi ke dalam Daerah

2. Program Peningkatan Sarana dan Prasarana Aparatur


1.1. Pemeliharaan rutin/berkala kendaraan dinas/operasional

3. Program peningkatan disiplin aparatur


3.1. Pengadaan pakaian dinas beserta perlengkapannya

4. Program Peningkatan Kapasitas Sumber Daya Aparatur


4.1. Pendidikan dan Pelatihan Formal

5. Program Obat dan Perbekalan Kesehatan


5.1.Pengadaan Obat & Perbekalan Kesehatan

6. Program peningkatan keamanan dan kenyamanan lingkungan


6.1. Pengendalian keamanan lingkungan

7. Program Upaya Kesehatan Masyarakat


7.1. Peningkatan Kesehatan Masyarakat
- Pelaksanaan Jamkesda Tokoh Agama

8. Program Pelayanan Kesehatan Penduduk Miskin


8.1. Pelayanan Kesehatan Masyarakat Miskin diluar data BPS
- Pelaksanaan Jamkesda SPM/Surat Pernyataan Miskin

D/Program & Peningkatan Mutu/ Rencana Program Kerja RS T.A 2013 Page 5
9. Program pengadaan, peningkatan sarana dan prasarana rumah sakit/ rumah sakit
jiwa/ rumah sakit paru-paru/ rumah sakit mata
9.1. Pengadaan Alat-lalat Kesehatan Rumah Sakit
- Peralatan PONEK (ruang bayi dan anak)
- Instrumen Kamar Bedah
9.2. Pengadaan Perlengkapan Rumah Tangga Rumah Sakit
9.3. Pengadaan bahan-bahan logistik RS
9.4. Pengadaan percetakan dan surat menyurat RS
9.5. Pengembangan Type RS
9.6. Pengadaan Peralatan Perlengkapan Rumah Sakit
- Penambahan Tempat Tidur kelas III
- Penambahan Peralatan PONEK / Ruang Bayi
9.7. Pembangunan Sarana dan Prasarana Penunjang RS
- Penambahan Ruang Parkir pengunjung

10. Program pemeliharaan sarana dan prasarana rumah sakit/ rumah sakit jiwa/
rumah sakit paru-paru/ rumah sakit mata
10.1. Pemeliharaan rutin /berkala RS
10.2. Pemeliharaan rutin/berkala ruang rawat inap RS
10.3. Pemeliharaan rutin/berkala alat-alat kesehatan rumah sakit
10.4. Pemeliharaan rutin/berkala ambulance/mobil jenazah
10.5. Pemeliharaan rutin/berkala perlengkapan rumah sakit
- Pemeliharaan software dan jaringan SIM RS

11. Program kemitraan peningkatan pelayanan kesehatan


11.1. Kemitraan pencegahan & pemberantasan penyakit menular
11.2. Kemitraan peningkatan kualitas dokter dan paramedis
- Pelaksanaan K3 RS
11.3. Kemitraan pengobatan bagi pasien kurang mampu
11.4. Monitoring, evaluasi dan pelaporan

12. Program Pembinaan Kesehatan Lingkungan Sosial Industri Hasil Tembakau


12.1. Pengadaan dan melengkapi sarana peralatan kesehatan untuk penderita akibat
rokok di sarana peleyanan Kesh
- Pengadaan peralatan CT-Scan

V. PEMBIAYAAN PROGRAM DAN KEGIATAN


Pembiayaan Program dan Kegiatan RS sebagaimana dalam lampiran 1.

D/Program & Peningkatan Mutu/ Rencana Program Kerja RS T.A 2013 Page 6
VI. CARA MELAKSANAKAN KEGIATAN
1. Menyusun Program/ Kegiatan dan RKA (Rencana Kerja Anggaran) SKPD yang
selanjutnya disyahkan dengan DPA (Daftar Pelaksanaan Anggaran) SKPD
2. Membentuk Satuan Pengelola Kegiatan (terdiri dari PA, KPA, PPTK, Pembantu
administrasi)
3. Membentuk Satuan Pengelola Keuangan (Tim Sembilan)
4. Membentuk Panitia Pengadaan Barang/Jasa, Panitia Pemeriksa dan Panitia Penerima
Barang
5. Sosialisasi Program/Kegiatan beserta Anggaran (DPA) yang telah disyahkan kepada
seluruh PPTK untuk pedoman pelaksanaan kegiatan
6. Sosialisasi RBA (Rencana Bisnis Anggaran)
7. Setiap PPTK membuat POA sesuai Program/Kegiatan yang di kelolanya
8. KPA beserta PPTK menyerahkan pelaksanaan pengadaan barang/jasa ke Panitia
Pengadaan barang/jasa
9. Panitia Pengadaan Barang/Jasa melaksanakan proses pengadaan barang/jasa melalui :
Pengadaan langsung, penunjukan langsung, lelang sederhana dan lelang umum.
10. Panitia pengadaan menyerahkan barang/jasa ke Panitia Pemeriksa yang selanjutnya
diberikan ke Panitia Penerima/Bendahara barang
11. KPA dan PPTK melaksanakan laporan rutin atas perkembangan program dan
kegiatannya.

VII. SASARAN & TARGET KINERJA


Sasaran Umum :
1. Terlaksananya Program dan Kegiatan sesuai jadwal yang telah ditentukan
2. Tercapainya Program dan Kegiatan 100% sampai dengan bulan Desember 2013
3. Tercapainya efisiensi penyerapan anggaran Program dan Kegiatan sebesar 10 - 15%
sampai dengan bulan Desember 2013.
Sasaran Khusus :
Sasaran Kinerja yang ingin dicapai merupakan tahapan penjabaran sasaran strategis dari
RSB RS tahun 2009-2013. Yang akan dicapai pada Kinerja Tahunan tahun 2013meliputi :

Capaian tahun sebelumnya Target


No Sasaran Indikator Kinerja Kinerja
2009 2010 2011 2013
1 Perspektif 1. Customer Acquistion (IRJA) 20.856 36.506 79.013 103.615
Pelanggan : 2. Customer Loyality (IRJA) 44.134 45.973 73.901 84.436
- Pelayanan 3. Number of complain 55 32 47 37
dengan citra 4. Cakupan pasien
positif - IRJA 64,990 82,479 152,914 188.052

D/Program & Peningkatan Mutu/ Rencana Program Kerja RS T.A 2013 Page 7
- IGD (pasien) 12,741 12,923 13,115 13.300
- IRNA (pasien) 13,154 14,216 14,321 15.064
- Radiologi (pasien) 17,347 21,165 12,578 12.261
- Laborat (pasien) 89,173 107,579 280,239 350.063
- IBS (pasien) 2,713 2,876 3,389 3.669
5.Angka Pasien Pulang Paksa 6,79% 7,2% 5,4% 5.1%
2 Perspektif Proses 1. Quality of place :
Bisnis Internal - Jumlah TT 202 202 215 219
- RS dengan - BOR (%) 82,62 86,83 91,88 85 %
standart - BTO (kali) 65,12 69,41 68,82 40-50x
managemen - TOI (hari) 0,97 0,69 0,43 1-3 hr
pelayanan - ALOS (hari) 4,58 4,59 4,91 6 hr
berfocus pada 2. Quality of service
pelanggan - GDR (%) 7,03 7,15 7,93 5%
- RS dengan - NDR (%) 3,27 3,10 4,14 3%
standart - Angka Infeksi Nosokomial (%) 0,15 0,96 1,08 0%
managemen - Waktu tunggu operasi (hari) - 3,3 3 2 hr
keselamatan 3. Quality Assurance
pasien 85,4% 86,5% 87% 100%
- Kinerja SPM (%)
- RS dengan
- Nilai Indikator Klinik (%) 81,8% 75% 100%
pengelolaan
- Survey Kepuasan Konsumen 76,5 75,7 76,8 80%
berbasis
- Audit Klinik (kali/thn) 0 0 0 1x/thn
managemen
- Sertifikasi mutu RS(kali) ISO Akred Akred JCI
informasi
4. Pengelolaan SIM-RS 2 unit SIM 3 unit SIM 6 unit SIM 9 unit SIM
Capaian tahun sebelumnya Target 2013
No Sasaran Indikator Kinerja
2009 2010 2011
3 Perspektif 1. Ketersediaan SDM 427 419 434 616
Pertumbuhan da - DSp 24 25 28 40
- Dokter Umum 14 14 17 22
pembelajaran
- Perawat 212 208 211 349
- Pola pikir SDM - Keteknesian medis lain 59 59 66 95
yang - Non Medis 118 113 112 110
berorientasi 1. Pengembangan dan pembinaan SDM
pada pelanggan - Program diklat 47,6 63,1 65,3 76
- SDM - Tingkat kehadiran 91,59 88,40 88,62 90
- Penilaian Kinerja Staf 100
professional,
- Penghargaan dan saksi 2,54/0,46 6,38/0,24 12,79/0,23 15/0,2
mandiri,mempu 2. Pengelolaan Infrastruktur
nyai integritas - Pertumbuhan asset (unit asset) 683 1.094 151 254
tinggi. - Pemelihraan asset (unit asset) 215 278 160 163
3. Penelitian
1. dan2 pengembangan
- Pengembangan produk pelayanan dan Treadmill Gas medic CSSD Arthroscopy
. TUR sentral Dental unit - microscope
teknologi baru HD HD operating
hematoanal Ocupasi - otoscope
izer teraphy - CPAP
Ecocardiograp
EEG brain
mapping
Ventilator bayi
Dermatom
skingraft
Laser
Theraphy
- Penelitian pelayanan RS 2 X/thn
4 Perspektif 1. Sales Growth Rate (SGR) 8,78% 13,29% 21.06% 26.66%
Keuangan 2. Cost Recovery Rate (CRR) 134,24% 110,53% 126.46% 115.96%
3. Liquiditas
- Pertumbuhan
- Current rasio 8.87% 30.94% 9.64% 17.25%
pendapatan untuk - Quick rasio 7.90% 28.58% 9.01% 16.27%
menuju - Cash ratio 7.32% 23.64% 7.77% 13.36%
kemandirian 4. Rentabilitas 4,06 13,79 6.00% 9.89%
5. Solvabilitas

D/Program & Peningkatan Mutu/ Rencana Program Kerja RS T.A 2013 Page 8
keuangan - Debt to total asset ratio 26.78% 92.37% 49.23% 78.58%
- Debt to equity ratio 3.88% 1.09% 2.00% 4.4%
6. Pelaksanaan RBA - - - 100%
7. Ketepatan penyampaian laporan - - - 100 %
keuangan
8. Opini Audit keuangan WTP WTP WTP WTP

VIII. SKEDUL (JADWAL) PELAKSANAAN KEGIATAN


2013 Ket
No Kegiatan
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
1 Menyusun Program &RKA X X
2 Membentuk Satuan Pengelola
X
Kegiatan
3 Membentuk Satuan Pengelola
X
Keuangan
`4 Membentuk Panitia Pengadaan
Barang/Jasa, Panitia Pemeriksa X
dan Panitia Penerima Barang
5 Sosialisasi Program/ Kegiatan
X
dan Anggaranya
6 Pembuatan POA Program/
X
Kegiatan oleh PPTK
7 Proses Pengadaan Barang/Jasa X X X X X X X X X X
8 Pencatatan, Pelaporan, RTL X X X X
9 Penyusunan Dok.Evaluasi X
10 Umpan balik Dok evalusi X
Catatan : Skedul pelaksanaan per kegiatan sebagaimana dalam lampiran.
IX. EVALUASI PELAKSANAAN KEGIATAN DAN PELAPORANNYA
1. Setiap minggu membuat Laporan perkembangan pelaksanaan kegiatan ke Bagian
Organisasi Sekretariat Kabupaten Bojonegoro.
2. Setiap bulan membuat laporan Pembangunan fisik dan non fisik ke Bagian
Pembangunan Sekretariat Kabupaten Bojonegoro.
3. Setiap tribulan membuat laporan Pelaksanaan Kegiatan DAK ke Bappeda Kabupaten
Bojonegoro, DPPKA Kabupaten Bojonegoro, Dinas kesehatan Propinsi dan
Kementerian Kesehatan RI
4. Setiap Semester membuat laporan Pelaksanaan Kegiatan DBH Cukai ke Bappeda
Kabupaten Bojonegoro dan DPPKA Kabupaten Bojonegoro
5. Setiap semester membuat laporan untuk evaluasi kinerja Program/Kegiatan RS ke
Bagian Organisasi.
6. Setiap semester membuat laporan Evaluasi Pencapaian SPM RS (Standart Pelayanan
Minimal) ke Bupati Bojonegoro
7. Setiap akhir tahun membuat laporan berupa Laporan Tahunan, LKPJ, LPPD, Evaluasi
Kinerja SKPD, dan Laporan Realisasi Keuangan

X. PENCATATAN,PELAPORAN DAN EVALUASI KEGIATAN


1. Setiap minggu seluruh KPA & PPTK melaporkan pelaksanaan Program & Kegiatan ke
Direktur dengan format laporan yang disusun oleh Sub Bag Program & Peningkatan

D/Program & Peningkatan Mutu/ Rencana Program Kerja RS T.A 2013 Page 9
Mutu, yang selanjutkan akan dilaporkan ke Bupati Bojonegoro melalui Bagian
Organsasi Sekretariat Kabupaten Bojnegoro.
2. Setiap bulan seluruh KPA & PPTK melaporkan hasil pembangunan fisik dan non fisik
ke Direktur dengan format laporan pembangunan fisik dan non fisik, yang selanjutnya
akan dilaporkan kepada Bupati Bojonegoro melalui Bagian Pembangunan Sekretariat
Kabupaten Bojonegoro.
3. Setiap tribulan KPA & PPTK kegiatan yang bersumber dana DAK membuat laporan
pelaksanaan Kegiatan DAK sesuai format dalam Juknis DAK 2013 ke Direktur untuk
selanjutnya dilaporkan ke Bappeda Kabupaten Bojonegoro, DPPKA Kabupaten
Bojonegoro, Dinas kesehatan Propinsi dan Kementerian Kesehatan RI
4. Setiap Semester KPA & PPTK kegiatan yang bersumber dana DBH Cukai membuat
laporan pelaksanaan Kegiatan DBH Cukai sesuai format laporan ke Direktur untuk
selanjutnya dilaporkan ke Bappeda Kabupaten Bojonegoro dan DPPKA Kabupaten
Bojonegoro,
5. Setiap semester RS membuat laporan evaluasi kinerja yang selanjutnya akan dilakukan
penilaian sesuai format dari Tim Penilaian Evaluasi Kinerja Pemkab Bojonegoro.
Laporan berupa pencapaian Program & Kegiatan RS serta hasil Kinerja pelayanan RS.
6. Setiap semester RS membuat laporan evaluasi Pencapaian SPM sesuai buku pedoman
SPM RS dalam SK Menkes No.129/2008, yang dilaporkan ke Bupati Bojonegoro.
7. Setiap akhir tahun RS membuat laporan evaluasi dan analisa terhadap pelaksanaan
program dan kegiatan yang berupa Laporan Tahunan yang berisi realisasi kegiatan dan
pelayanan RS yang diserahkan kepada Dinas Kesehatan Propinsi dan Dinas Kesehatan
Kabupaten sebagai tembusan.
8. Setiap akhir tahun RS membuat laporan LKPJ Kabupaten Bojonegoro (Laporan
Kegiatan & Pertanggungjawaban) sesuai format dari Bappeda yang diserahkan ke
Bappeda Kabupaten Bojonegoro.
9. Setiap akhir tahun RS membuat laporan LPPD Kabupaten Bojonegoro (Laporan
Penyelenggaraan Pemerintah Daerah) sesuai format dari SE Mendagri No.
120/313/OTDA pada tanggal 24 Januari 2011 yang diserahkan ke Bagian Organisasi
Kabupaten Bojonegoro
Catatan :
- Semua laporan diatas dikoordinasi oleh Sub Bag Program dan Peningkatan Mutu RS.
- Format-format laporan sebagaimana dalam lampiran.
- Laporan mingguan dibuat setiap hari Jumat
- Laporan bulanan,tribulan dan semesteran dibuat sebelum tanggal 10 bulan berikutnya.
- Laporan tahunan dibuat bulan Januari tahun berikutnya.

XI. PENUTUP

D/Program & Peningkatan Mutu/ Rencana Program Kerja RS T.A 2013 Page 10
Demikian Kerangka Acuan Program Kerja RSUDDr. R.Sosodoro Djatikoesoemo
BojonegoroTahun 2013 disusun agar dapat memberikan persamaan persepsi dan konsepsi
kepada seluruh pengelola kegiatan dalam pelaksanaan Program dan Kegiatan Tahun
Anggaran 2013.

Bojonegoro, 25 Juli 2012

DIREKTUR RUMAH SAKIT UMUM DAERAH


Dr.R.SOSODORO DJATIKOESOEMO
KABUPATEN BOJONEGORO

Dr. S U N H A D I, M.Kes
Pembina Utama Muda
NIP. 19590721 198701 1 001

D/Program & Peningkatan Mutu/ Rencana Program Kerja RS T.A 2013 Page 11

Anda mungkin juga menyukai