Anda di halaman 1dari 1

Standar Operasional Prosedur Penyuluhan Dalam Gedung

Dan luar gedung di Tahun 2015


No. Dokumen : Disahkan oleh :
No Revisi : Kepala Puskesmas
SOP Tanggal terbit :
Halaman :

1. Pengertian Penyuluhan Dalam Gedung dan luar gedung adalah : Kegiatan


penyampaian informasi kepda individu, keluarga kelompok dan
masyarakat yang ditampilkan di Institusi bersangkutan seperti
Puskesmas ataupun posyandu dan lain - lain
2. Tujuan Tercapainya perubahan pengetahuan, sikap dan tindakan positif dari
Individu, keluaga,kelompok dan masyarakat dalam bidang kesehatan.
3. Kebijakan SK . Ka . Puskesmas no/./2015 tentang Upaya ............
4. Referensi Kemkes RI, 1992 modul pedoman kerja puskesmas jilid IV

5. Prosedur / 1. Persiapan
langkah
a. Menentukan maksud dan tujuan penyuluhan
b. Menentukan sasaran pendengar
c. Mempersiapkan materi
d. Topik yang dikemukakan hanya satu masalah sesuai dengan
kebutuhan kelompok sasaran
e. Mempersiapkan alat peraga
f. Absensi peserta
g. Mempersiapkan tempat dan waktu yang tepat
h. Mempersiapkan bahan bacaan ( jika diperlukan )

2. Pelaksanaan
a. Perkenalan diri
b. Mengemukakan maksud dan tujuan
c. Menjelaskan point-point isi penyuluhan
d. Menyampaikan penyuluhan dengan suara jelas dan irama yang
tidak membosankan
e. Tujukan tatapan mata pada setiap pendengar dan tidak tetap
duduk di tempat
f. Pergunakan bahasa sederhana
g. Ciptakan suasana relax ( santai ), pancinglah pendengar agar
turut berpartisipasi
h. Lakukan tanya jawab
i. Jawab setiap pertanyaan secara jujur dan meyakinkan
j. Menyimpulkan penyuluhan sebelum mengakhiri penyuluhan
k. Tutuplah penyuluhan anda dengan mengucapkan terima kasih

6. Unit Terkait 1. Lintas sector


2. Lintas Program : Surveilan, Kesling, Promkes

Anda mungkin juga menyukai