Anda di halaman 1dari 5

Tabel 1.

Penjabaran Kegiatan Pembelajaran pada Model Pembelajaran Tertentu

Indikator Materi Pembelajaran


Model dan/atau Metode Tahapan /Sintaks kegiatan yang
Pencapaian
Pembelajaran dilakukan
Kompetensi (IPK)
1 2 3 4
3.6.1 Menentuka Teks anekdot Discovery learning Kegiatan pembuka
n struktur Stimulasi 1. Peserta didik merespon salam
Struktur anekdot
dan Identifikasi dan mensyukuri anugerahTu-
kebahasaan - Abstraksi Pengumpulan data han dan saling mendoakan
teks - Orientasi Pengolaan data 2. Mengecek kehadiran siswa
anekdot - Krisis Verifikasi 3. Peserta didik merespon
3.6.2 Menganalisi Kesimpulam/memberi
- Reaksi
nilai pertanyaan Pendidik tentang
s struktur - Koda
Ciri-ciri kebahasaan materi pembelajaran pada
dan
teks anekdot pertemuan sebelumnya, Apa
kebahasan
- Kalimat sindiran yang kalian ketahui anekdot;
teks
- Kalimat humor Bagaimana ciri teks anekdot?;
anekdot
- Bahasa
apa perbedaan teks anekdot
sederhana
- Bahasa dengan humor?
komunikatif 4. Menyampaikan KD dan IPK
- Makna kias yang akan dipelajari
- Pertanyaan
Kegiatan Inti
retoris
- Konjungsi 1. membaca contoh teks
anekdot
2. mencermati uraian yang
berkaitan dengan struktur dan
kebahasaan teks anekdot
(abstrak, orientasi, krisis,
respon, coda)
3. Siswa Mempertanyakan
struktur dan kebahasaan teks
anekdot (abstrak, orientasi,
krisis, respon, coda)

4. Siswa membentuk kelompok.


Setiap kelompok terdiri empat
siswa sesuai petunjuk guru.
5. Menemukan struktur dan
kebahasaan teks anekdot
(abstrak, orientasi, krisis,
respon, coda)
6. Siswa membaca teks anekdot
Presiden dan Burung Beo
(http://astalog.com/195/perbedaa
n-anekdot-dengan-humor.htm )
7. Siswa mendiskusikan dan
menyimpulkan hasil temuan
terkait dengan struktur dan
kebahasaan Teks aneknot
Presiden dan Burung Beo
(http://astalog.com/195/perbe
daan-anekdot-dengan-
humor.htm )dalam kelompok
kecil
8. Siswa menyampaikan hasil
diskusi terkait dengan struktur
dan kebahasaan Teks
aneknot Presiden dan Burung
Beo
(http://astalog.com/195/perbe
daan-anekdot-dengan-
humor.htm
9. Kelompok lain menanggapi.)
10. Memberikan pemantapan.

Penutup
1. Melakukan refleksi, misalnya
mereview bagian mana yang
perlu dijelaskan lebih lanjut.
2. Salah seorang siswa
memimpin berdoa untuk
mengakhiri pembelajaran
menggunakan bahasa
Indonesia yang baik dan benar

4.14. Membuat Teks anekdot PBL Kegiatan pembuka


teks Orientasi 1. 1. Peserta didik merespon
Struktur anekdot
anekdot salam dan mensyukuri
dengan - Abstraksi Mengorgnisasikan anugerahTuhan dan saling
memperhati - Orientasi mendoakan
kan struktur Membimbing
- Krisis penyelidikan
isi dan 2. Mengecek kehadiran siswa
- Reaksi (Mengeksplorasi)
kebahasaa 3. Curah pendapat tentang
n teks - Koda
Ciri-ciri kebahasaan Mengembangkan dan kesulitan-kesulitan yang
anekdot menyajikan karya
4.6.2 teks anekdot dialami ketika mencari teks
Membacakan teks Menganalisa dan
anekdot dengan - Kalimat sindiran anekdot dan teks humor serta
mengevaluasi proses
intonasi dan - Kalimat humor pemecahan masalah mendiskusikan persamaan dan
ekspresi yang - Bahasa
sederhana perbedaan teks anekdot dan
tepat serta saling
memberikan - Bahasa teks humor
komentar. komunikatif
- Makna kias Kegiatan inti
- Pertanyaan 1. membaca contoh teks anekdot
retoris lain
- Konjungsi
2.mencermati uraian yang
berkaitan dengan struktur isi dan
kebahasaan teks anekdot
3. menanyakan cara membuat
teks anekdot
4. membuat pertanyaan yang
berhubungan dengan isi teks
anekdot
5. Peserta didik mendiskusikan
hasil temuan terkait langkah-
langkah menulis teks anekdot
6. Peserta didik menyusun teks
anekdot
7. Peserta didik membacakan
teks anekdot yang dibuatnya di
depan kelas
8. Peserta didik saling menilai
kebenaran atau ketepatan
berdasarkan struktur isi dan
kebahsaan dalam teks anekdot
9. Peserta didik menanggapi
karya teman yang dibacakan
secara santun
Penutup
1. siswa dan Guru menutup
pembelajaran dengan doa

Anda mungkin juga menyukai