Anda di halaman 1dari 8

Anemia dalam kehamilan

Definisi Anemia

Anemia pada masyarakat dikenal sebagai Penyakit Kurang Darah yaitu

keadaan dimana kadar Hemoglobin (Hb) dalam darah kurang dari normal Anemia

berbeda dengan Tekanan darah Rendah. Tekanan Rendah adalah kurangnya

kemampuan otot jantung untuk memompa darah keseluruh tubuh sehingga

meneybabkan kurangnya aliran darah yang sampai ke otot dan bagian tubuh

lainnya(Pusdiknakes, 2003)

Anemia pada wanita hamil jika kadar hemoglobin atau darah merahnya

kurang dari 10,00gr%. Penyakit ini disebut anemia Berat. Jika hemoglobin < 6,00 gr

% disebut anemia gravis. Jumlah hemoglobin wanita hamil adalah 12,00-15,00 gr%

dan hematokrit adalah 35,00-45,00 gr% ( Melyna, 2005 )

Anemia didefinisikan sebagai penurunan jumlah sel darah merah atau

penurunan kontrasepsi hemoglobin di dalam sirkulasi darah. ( varney,2007:263).

Anemia didefinisikan zat besi adalah suatu keadaan dimana jumlah sel darah

atau haemoglobin dalam sel darah berada di bawah normal, yang disebabkan karena

kekurangan zat besi ( Majestika,2008)


Anemia dalam kehamilan ialah kondisi dengan kadar haemoglobin di bawah

11 gr%. Nilai batas tersebut dan perbedaannya dengan kondisi wanita tidak hamil

terjadi karena hemodilusi, terutama pada trisemester 2 (Prawirohardjo,2006:281).

Kebutuhan Zat Besi pada Wanita HAmil

Diagnosis

Untuk menegakkan diagnosis anemia gizi besi dapat dilakukan dengan

anamnesa.Hasil anamnesa didapatkan keluhan cepat lelah,sering pusing,mata

berkunang-kunang dan keluahan mual muntah pada kehamilan muda.Pada

oemeriksaan dan pengawasan Hb dapat dilakukan dengan menggunakan alat sachli,

minimal 2 kali selama kehamilan yaitu trisemester I dan II ( Manuaba, 2010:239)

Hasil pemeriksaan Hb dengan sahli dapat digolongkan sebagai berikut:

a). Hb 12 gr% : Normal

b). Hb 9-10,9 gr% : Anemia Ringan

c). Hb 7-8,9 gr% : Anemia Sedang

d). Hb < 7gr% : Anemia Berat

(Anang, 2010)
Anemia Defisiensi Besi

Anemia Defisiensi Besi ( ADB )

Anemia Defisiensi Besi ( ADB ) dalah anemia yang timbul akibat kosongnya

cadangan besi tubuh (depleted irin store) sehingga penyediaan besi untuk eritopoesis

berkurang, yang pada akhirnya pembentukan hemoglobin ( Hb ) berkurang.

Gambaran diagnosis etiologis dapat ditegakkan dari petunjuk patofisiologi ,

patogenesis , gejala klinis , pemeriksaan laboraturium, diagnosis banding,

penatalaksanaan dan terapi. Beberapa zat gizi diperlukan dalam pembentukan sel

darah merah. Yang paling penting adalah zat besi, vitamin B12 dan asam folat, tetapi

tubuh juga memerlukan sejumlah kecil vitamin C, riboflavin dan tembaga serta

keseimbangan hormone, terutama eritroprotein. Tanpa zat gizi dan hormone tersebut,

pembentukan sel darah merah akan berjalan lambat dan tidak mencukupi, dan selnya

bisa memeliki kelainan bentuk dan tidak mampu mengangkut oksigen sebagaimana

mestinya ( Akhyar, 2011 )

Tanda dan Gejala Anemia

Menurut Varney ( 2007 ) tanda dan gejala anemia pada kehamilan diantaranya

sebagai berikut.

a). Letih.

b). Pusing, lemah.


c). Nyeri Kepala.

d). Luka pada lidah.

e). Kulit pucat.

f). Membrane mukosa pucat ( misal, konjungtiva).

g). Bantalan kuku pucat.

h). Tidak ada nasu makan, mual dan muntah.

Etiologi

Etiologi anemia defisiensi besi pada kehamilan diantaranya sebagai berikut.

a). Hipervolemia, menyebabkan terjadinya pengenceran darah

b). Pertambahan darah tidak sebanding dengan pertambahan plasma

c). Kurangnya zat besi meningkat

d). Gangguan pencernaan dan absortus

e). Kurang gizi

( Amiruddin, 2007)

Patofisiologi
Darah akan bertambah banyak dalam kehamilan yang lazim disebut Hidremia

atau Hipervolemi, akan tetapi , bertambahnya plasma sehingga terjadi pengenceran

darah. Perbandingan tersebut adalah sebagai berikut: Plasma 30% sel darah 8% dan

Haemoglobin 19%. Bertambahnya darah dalam kehamilan sudah dimu;ai sejak

kehamilan 10 minggu dan mencapai puncaknya dalam kehamilan 32 dan 36 minggu (

Wikojosastro,2006:M.44)

Secara fisiologi, pengenceran darah ini membantu meringankan kerja jantung

yang semakin berat dengan adanya kehamilan. Perubahan hematologi sehubungan

dengan kehamilan adalah oleh Karen perubahan sirkulasi yang semakin meningkat

terhadap plasenta dari pertumbuhan payudara . volume plasma meningkat 45%

dimulai pada trisemester II kehamilan dan maksimum terjadi [ada bualan ke 9 dan

meningkatkanya sekitar 1000 ml, menurun sedikit menjelang aterm serta kembali

normal 3 bulan setelah partus,stimulasi yang meningkatkan volume plasma seperti

aktogen plasenta, yang menyebabkan peningkatan sekresi didesteron ( Amirudin,

2007).

Cara Mencegah Anemia Dalam Kehamilan

Terapi anemia defisiensi besi daalah dengan preparat besi oral atau parenteral.

Terapi oral ialah dengan pemberian preparat besi fero glucorat atau Na-fero bisitrat.

Pemberian preparat 60 mg/hari dapat menaikkan kadar Hb sebanyak 1%

perbulan. Efek samping pada traktus gastrointestinal relative kecil pada pemberian
preparat na-fero bisitrat dibandingkan ferosulfat. Kini program nasional

menganjurkan kombinasi 60 mg besi dan 50 mg asam folat untuk frolaksis anemia

( Saifuddin,2006)

Pemberian preparat parenteral yaitu dengan ferum dektran sebanyak 1000

gram (20ml) intravena atau gluteus, dapat meningkatkan Hb relatis lebih cepat yaitu 2

gr%. Pemberian parenteral ini mempunyai beberapa indikasi seperti intoleransi besi

pada traktus gastrointestinal, anemia yang berat dan kepatuhan yang buruk , efek

samping utama adalah reaksi alergi untuk mengetahuinya dapat diberikan dosis 0,5

cc/im dan bila tidak ada reaksi dapat diberikan seluruh dosis. ( Prawihardjo,

2006:124).

Cara Mengatasi Anemia Dalam Kehamilan

Dapat dimulai dengan preparat besi peroral.Biasanya diberikan garam besi

sebanyak 600-1000 mg sehari, seperti sulfas ferrosus atau glukonas ferrosus.Hb

dinaikkan sampai 11gr% atau lebih asal masih ada cukup waktu sampai janin lahir (

Winkjosastro, 2006:452)

Diminum secara teratur 1 tablet/I selama 90 hari berturut-turut , bila kadar

haemoglobin (Hb) masih (11gr% pemberian tablet tambah darah dilanjutkan sampai

tiga kali sehari sampai dapat angka kadar haemoglobin masih (7 gr% maka anjurkan

ibu untuk ke rumah sakit dan dilakukan transfuse darah ( Fitrianigsih,2009 )


Tablet tambah darah adalah tablet besi folat yang setiap tablet mengandung

200 mg ferro sulfat atau 60 mg besi elementak dan 0,25 mg asam folat. Wanita yang

sedang hamil atau menyusui, kebutuhan zat besi nya sangat tinggi sehigga perlu

dipersiapkan sedini mungkin semenjak remaja. Minumlah satu tablet tambah darah

seminggu sekali dan dianjurkan minum satu tablet tambah darah setiap hari selama

haid. Untuk ibu hamil, minumlah satu tablet tambah darah setiap hari paling sedikit

90 hari masa kehamilan dan 40 hari setelah melahirkan.( Feryanto , Achmad.2011).

Klasifikasi Anemia

Menurut Manuaba (2010), diagnosis anemia pada ibu hamil dapat diketahui melalui

pemeriksaan darah atau kadar haemoglobin (Hb). Hasil pemeriksaan Hb Sachli dapat

digolongkan sebagai berikut :

No Derajat Anemia

1 Anemia ringan : 9,00-10,00 gr%

2 Anemia sedang : 7,00-8,00 gr%

3 Anemia berat : < 7,00 gr%

( Sumber : Manuaba, 2010 )

Pemeriksaan darah dilakukan minimal dua kali selama kehamilan, yaitu pada

trisemester I dan trisemester III. Dengan pertimbangan bahwa setiap ibu hamil

mengalami anemia, maka dilakukan pemberian preparat Fe sebanyak 90 tablet pada

ibu-ibu hamil di puskesmas ( Manuaba, 2010).


Penggolongan anemia ada empat, yaitu :

Anda mungkin juga menyukai

  • P H Meter
    P H Meter
    Dokumen24 halaman
    P H Meter
    enongg_
    Belum ada peringkat
  • Palembang
    Palembang
    Dokumen1 halaman
    Palembang
    enongg_
    Belum ada peringkat
  • Palembang
    Palembang
    Dokumen1 halaman
    Palembang
    enongg_
    Belum ada peringkat
  • Cover
    Cover
    Dokumen2 halaman
    Cover
    enongg_
    Belum ada peringkat
  • Efek Panas
    Efek Panas
    Dokumen4 halaman
    Efek Panas
    enongg_
    Belum ada peringkat
  • LIPID
    LIPID
    Dokumen22 halaman
    LIPID
    Anggrian Iba
    Belum ada peringkat
  • Presentasi
    Presentasi
    Dokumen13 halaman
    Presentasi
    enongg_
    Belum ada peringkat
  • Phmeter
    Phmeter
    Dokumen5 halaman
    Phmeter
    enongg_
    Belum ada peringkat
  • KUNINGAN
    KUNINGAN
    Dokumen10 halaman
    KUNINGAN
    Arif Kaisartehnik
    Belum ada peringkat
  • Cover
    Cover
    Dokumen1 halaman
    Cover
    enongg_
    Belum ada peringkat
  • PH Larutan
    PH Larutan
    Dokumen24 halaman
    PH Larutan
    Djoko Sriyadi
    83% (6)
  • Cover Wawasan Nusantara
    Cover Wawasan Nusantara
    Dokumen2 halaman
    Cover Wawasan Nusantara
    enongg_
    Belum ada peringkat
  • Daftar Pustaka Diktat
    Daftar Pustaka Diktat
    Dokumen1 halaman
    Daftar Pustaka Diktat
    enongg_
    Belum ada peringkat
  • Demin Plant
    Demin Plant
    Dokumen4 halaman
    Demin Plant
    enongg_
    Belum ada peringkat
  • Ahah
    Ahah
    Dokumen8 halaman
    Ahah
    enongg_
    Belum ada peringkat
  • Marching Band
    Marching Band
    Dokumen3 halaman
    Marching Band
    enongg_
    Belum ada peringkat
  • PPD
    PPD
    Dokumen16 halaman
    PPD
    enongg_
    Belum ada peringkat
  • Bab I1
    Bab I1
    Dokumen14 halaman
    Bab I1
    enongg_
    Belum ada peringkat
  • Tajudin 1
    Tajudin 1
    Dokumen1 halaman
    Tajudin 1
    enongg_
    Belum ada peringkat
  • Rencana Pelaksanaan Pembelajaran
    Rencana Pelaksanaan Pembelajaran
    Dokumen10 halaman
    Rencana Pelaksanaan Pembelajaran
    enongg_
    Belum ada peringkat
  • Bank Soal Try Out SBMPTN Biologi
    Bank Soal Try Out SBMPTN Biologi
    Dokumen4 halaman
    Bank Soal Try Out SBMPTN Biologi
    enongg_
    Belum ada peringkat
  • Bab I1
    Bab I1
    Dokumen14 halaman
    Bab I1
    enongg_
    Belum ada peringkat
  • Cover Wawasan Nusantara
    Cover Wawasan Nusantara
    Dokumen2 halaman
    Cover Wawasan Nusantara
    enongg_
    Belum ada peringkat
  • Nama
    Nama
    Dokumen1 halaman
    Nama
    enongg_
    Belum ada peringkat
  • Faktor Faktor Anemia
    Faktor Faktor Anemia
    Dokumen2 halaman
    Faktor Faktor Anemia
    enongg_
    Belum ada peringkat
  • Cover Makalah Kai
    Cover Makalah Kai
    Dokumen3 halaman
    Cover Makalah Kai
    enongg_
    Belum ada peringkat
  • Cover Materi
    Cover Materi
    Dokumen2 halaman
    Cover Materi
    enongg_
    Belum ada peringkat
  • Nama
    Nama
    Dokumen1 halaman
    Nama
    enongg_
    Belum ada peringkat
  • Bab I
    Bab I
    Dokumen5 halaman
    Bab I
    enongg_
    Belum ada peringkat