Anda di halaman 1dari 3

PETUNJUK PRAKTIKUM (6)

PENGAMATAN JARINGAN GABUS


Kelas/Kelompok: ..
Nama: ..........
1. ..
2. ..
3. ..
4. ..

A. Tujuan
Melalui kegiatan praktikum tentang jaringan vaskuler, siswa dapat:
a. Mengidentifikasi struktur sel pada jaringan vaskuler
b. Mengaitkan struktur sel pada jaringan vaskuler dengan fungsinya pada organ tumbuhan
B. Alat dan Bahan
1. Mikroskop
2. Kaca benda dan kaca penutup
3. Silet
4. Pipet tetes
5. Batang singkong bagian dalam
6. Batang tumbuhan jagung (Zea mays)
7. Air
C. Cara Kerja
Penyiapan preparat batang singkongbagian dalam
1. Sayatlah secara melintang setipis mungkin. Letakkan di atas kaca benda kemudian tetesi
dengan air. Tutup menggunakan kaca penutup.
2. Amati sediaan menggunakan mikroskop. Gambar hasilnya dalam tabel hasil
pengamatan dan beri keterangan.
Penyiapan preparat batang tumbuhan jagung
1. Sayatlah secara melintang batang tumbuhan jagung setipis mungkin. Letakkan di atas
kaca benda kemudian tetesi dengan air. Tutup menggunakan kaca penutup.
2. Amati sediaan menggunakan mikroskop. Gambar hasilnya dalam tabel hasil
pengamatan dan beri keterangan.

D. Hasil Pengamatan
No. Gambar Keterangan
1. Preparat: Potongan melintang batang jagung
Perbesaran:

2. Preparat: Potongan melintang batang tumbuhan


singkong
Perbesaran:

Struktur jaringan
Struktur Potongan melintang batang Potongan melintang batang
Jaringan tumbuhan jagung : tumbuhan singkong

Dinding sel

Protoplasma :

E. Diskusi
1. Bagaimanakah susunan sel pada jaringan gabus batang singkong?
Jawab:
..
2. Bagaimanakah susunan sel pada jaringan gabus batang jagung?
Jawab:

3. Apakah terdapat perbedaan antara susunan jaringan gabus pada batang batang singkong
dan batang jagung?
Jawab:
..
4. Bagaimanakah keterkaitan jaringan gabus dengan fungsi organ batang?
Jawab:
..

F. Kesimpulan
Susunan sel pada jaringan gabus berbentuk ., berfungsi untuk
.

Anda mungkin juga menyukai