Anda di halaman 1dari 25

PRAKTEK INDERAJA TERAPAN

KLASIFIKASI PENUTUP LAHAN PADA CITRA LANDSAT 8 DAERAH JAKARTA


UTARA DENGAN 4 METODE KLASIFIKASI SUPERVISED
Dosen Pengampu : Annisa Farida Hayuningtyas, S.T., M.Eng.
Hilmiyati Ulinuha, S.T., M.Eng.

Dikerjakan Oleh :
TIO PRAHASTYA WARISKAN PUTRA
14/368274/SV/06780

PROGRAM STUDI DIPLOMA III TEKNIK GEOMATIKA


DEPARTEMEN TEKNOLOGI KEBUMIAN
SEKOLAH VOKASI
UNIVERSITAS GADJAH MADA
YOGYAKARTA
2016
2 PRAKTEK INDERAJA TERAPAN

BAB I
PENDAHULUAN
I. TUJUAN
Setelah melakukan praktikum ini mahasiswa diharapkan dapat :
1. Mengunduh penutup lahan dari geoportal dengan sakal yang sesuai dan skala sesuai
dengan ketentuan klasifikasi
2. Mengklasifikasikan penutup lahan sesuai dengan SNI yang ada dan harus sesuai
ketentuan skema klasifikasi
3. Menentukan band yang cocok untuk klasifikasi hasil dari kovarian
4. Menggunakan 4 metode Klasifikasi Supervised dan dapat menganalisis hasil
klasifikasi tersebut

II. WAKTU DAN TEMPAT


Hari : Kamis, 17 November 2016
Pukul : 07.00 11.10 WIB
Tempat : Laboratorium Fotogrametri dan Pengindraan Jauh

III. ALAT DAN BAHAN


1. Laptop/PC 1 unit
2. Software ENVI Classic (5.1.)
3. Software ArcGIS 10.3
4. Citra Landsat 8 (2013) Wilayah Jakarta Utara
5. Alat tulis
3 PRAKTEK INDERAJA TERAPAN

BAB II

PELAKSANAAN

A. MENGUNDUH SHAPEFILE PENUTUP LAHAN


1. Membuka website http://tanahair.indonesia.go.id/home/

Pada form yang ada pengunduhan Peta Rupa Bumi Indonesia seperti berikut klik
Kirim
4 PRAKTEK INDERAJA TERAPAN

2. Muncul pada jendela baru, memilih area yang akan dijadikan training area, memilih
dengan metode Rectangle klik Proses data

Menunggu hasil dari pengunduhan, maka hasil shapefile akan terunduh


Kemudian membuka shapefile penutup lahan pada ArcGIS, seperti berikut
5 PRAKTEK INDERAJA TERAPAN

B. KLASIFIKASI PENUTUP LAHAN


1. Membuka citra Landsat 8 yang telah dikoreksi Radiometrik seperti berikut pada
komposit true color 432

Melakukan proses cropping dengan cara klik Basic Tools klik Layer Stacking

Muncul kotak dialog seperti berikut klik Import File

Muncul kotak dialog untuk memilih citra yang akan dicropping klik Spatial Subset
6 PRAKTEK INDERAJA TERAPAN

Maka akan muncul kotak dialog seperti berikut klik Image

Mengatur dimensi citra sebesar 1000 x 1000 klik OK


7 PRAKTEK INDERAJA TERAPAN

Maka akan kembali ke kotak dialog awal seperti berikut kemudian mengatur direktori
penyimpanan dan sistem proyeksi klik OK

Maka hasilnya akan seperti berikut


8 PRAKTEK INDERAJA TERAPAN

Mengecek statistic hasil cropping yang hasilnya seperti berikut

2. Kemudian melakukan koreksi Radiometrik kembali pada hasil cropping yang telah
dilakukan sebelumnya, dengan cara klik Basic tools klik Stretch data

Muncul kotak dialog seperti berikut memilih citra yang akan dikoreksi klik OK
9 PRAKTEK INDERAJA TERAPAN

Maka muncul kotak dialog seperti berikut kemudian mengatur sedemikian rupa hingga
menentukan direktori penyimpanan klik OK

Maka hasilnya setelah berikut setelah melakukan cek statistik band citra
10 PRAKTEK INDERAJA TERAPAN

3. Membuka software ArcGIS dengan membuka shapefile RBI

Kemudian menyesuaikan dengan SNI yang telah ada yang berada di skala 1 : 250.000
dan berada di 3 digit, maka hasilnya akan seperti berikut
11 PRAKTEK INDERAJA TERAPAN

5. Melakukan proses klasifikasi dengan sebelumnya melakukan deliniasi penutup lahan


dengan cara pada jendela Image citra yang telah dicrop dan dikoreksi radiometrik klik
Overlay klik Region of Interest

Maka akan muncul kotak dialog seperti berikut, mengisikan kategorinya terlebih
dahulu seperti berikut.

Kemudian melakukan pengambilan sampel sesuai dengan acuan SNI dan penutup lahan
pada ArcGIS, maka hasilnya akan seperti berikut
12 PRAKTEK INDERAJA TERAPAN

Dengan hasil deliniasi seperti berikut

6. Kemudian melakukan proses pengecekan nilai kovarian untuk menentukan Band yang
sering muncul pada suatu unsur penutup lahan
Sawah

Band yang sering muncul adalah 4, 5, 1


13 PRAKTEK INDERAJA TERAPAN

Ladang

Band yang sering muncul adalah 4, 5, 9


Perkebunan

Band yang sering muncul adalah 4, 5, 9


14 PRAKTEK INDERAJA TERAPAN

Hutan Lahan Kering

Band yang sering muncul adalah 4, 5, 9


Hamparan Pasir Pantai

Band yang sering muncul adalah 4, 5, 9


15 PRAKTEK INDERAJA TERAPAN

Lahan terbangun

Band yang sering muncul adalah 5, 6, 9


Laut

Band yang sering muncul adalah 2, 6, 7


16 PRAKTEK INDERAJA TERAPAN

Rawa

Band yang sering muncul adalah 4, 5, 9


Sungai

Band yang sering muncul adalah 4, 5, 9


17 PRAKTEK INDERAJA TERAPAN

Melakukan list band yang sering muncul seperti berikut

No Unsur Penutup Lahan Band sering muncul

1. Sawah 1, 4, 5

2. Ladang 4, 5, 9

3. Perkebunan 4, 5, 9

4. Hutan Lahan Kering 4, 5, 9

5. Hamparan pasir pantai 4, 5, 9

6. Lahan Terbangun 5, 6, 9

7. Laut 2, 6, 7

8. Rawa 4, 5, 9

9. Sungai 4, 5, 9

Band yang dipakai untuk klasifikasi adalah 4, 5, 9


7. Melakukan proses klasifikasi dengan 4 metode yaitu Parallelepiped, Minimum
Distance, Mahalanobis Distance, Maximum Likelihood
Parallelepiped
Dengan cara klik Classification klik Supervised klik Parallelepiped
18 PRAKTEK INDERAJA TERAPAN

Muncul kotak dialog seperti berikut memilih citra hasil koreksi Radiometrik

Kemudian klik Spectral Subset, memilih band yang sering muncul pada semua unsur
penutup lahan yaitu 4, 5, 9 klik OK klik OK

Maka muncul kotak dialog seperti berikut


19 PRAKTEK INDERAJA TERAPAN

Maka hasilnya seperti berikut

Minimum Distance
Dengan cara klik Classification klik Supervised klik Minimum Distance

Muncul kotak dialog seperti berikut memilih citra hasil koreksi Radiometrik
20 PRAKTEK INDERAJA TERAPAN

Kemudian klik Spectral Subset, memilih band yang sering muncul pada semua unsur
penutup lahan yaitu 4, 5, 9 klik OK klik OK

Maka muncul kotak dialog seperti berikut mengatur sedemikian rupa hingga seperti
berikut klik OK
21 PRAKTEK INDERAJA TERAPAN

Maka hasilnya akan seperti berikut

Mahalanobis Distance
Dengan cara klik Classification klik Supervised klik Mahalanobis Distance

Muncul kotak dialog seperti berikut memilih citra hasil koreksi Radiometrik
22 PRAKTEK INDERAJA TERAPAN

Kemudian klik Spectral Subset, memilih band yang sering muncul pada semua unsur
penutup lahan yaitu 4, 5, 9 klik OK klik OK

Maka muncul kotak dialog seperti berikut mengatur sedemikian rupa hingga seperti
berikut klik OK
23 PRAKTEK INDERAJA TERAPAN

Maka hasilnya akan seperti berikut


24 PRAKTEK INDERAJA TERAPAN

Maximum Likelihood
Dengan cara klik Classification klik Supervised klik Maximum Likelihood

Muncul kotak dialog seperti berikut memilih citra hasil koreksi Radiometrik

Kemudian klik Spectral Subset, memilih band yang sering muncul pada semua unsur
penutup lahan yaitu 4, 5, 9 klik OK klik OK
25 PRAKTEK INDERAJA TERAPAN

Maka muncul kotak dialog seperti berikut mengatur sedemikian rupa hingga seperti
berikut klik OK

Maka hasilnya akan seperti berikut

Anda mungkin juga menyukai