Anda di halaman 1dari 6

SATUAN ACARA PENYULUHAN

Tema : Penyakit Diare

Bahasan : Penanganan Dini Pada Pasien Diare

Sasaran : Keluarga Pasien di Ruang Marwah lt 2 RSU Haji Surabaya

Waktu : 09.00 09.45 WIB

Tanggal : 23 November 2017

Tempat : Marwah lt 2 RSU Haji Surabaya

A. Tujuan Instruksional Umum

Setelah dilakukan penyuluhan selama 45 menit, diharapakan keluarga pasien akan

mampu memahami penyakit diare dan penanganan dini pada pasien diare.

B. Tujuan Instruksional Khusus

Setelah dilakukan intervensi selama 45 menit, diharapakan pasien dapat;

1. Menyebutkan tentang definisi penyakit diare

2. Menyebutkan tentang penyebab penyakit diare

3. Menyebutkan tentang tanda dan gejala penyakit diare

4. Menyebutkan tentang tatalaksana pasien penderita penyakit diare di rumah

5. Menyebutkan tentang pencegahan penyakit diare


C. Kegiatan Pembelajaran

Metode : Ceramah dan Diskusi

Media : LCD dan Leaflet

Perlengkapan : - LCD

- Leaflet

- Laptop

D. Susunan Acara

Tahapan Durasi Kegiatan Penanggung

Jawab

Pembukaan 5 menit 1. Memberi salam Moderator

2. Memperkenalkan diri

3. Menggali pengetahuan

peserta penyuluhan

tentang penyakit diare

4. Menjelaskan tujuan

penyuluhan

5. Membuat kontrak

waktu

Penyampaian Materi 10 menit 1. Menjelaskan tentang Pemateri

pengertian penyakit

diare

2. Menjelaskan tentang

penyebab diare
3. Menjelaskan tentang

tanda dan gejala

penyakit diare

4. Menjelaskan tentang

cara perawatan pasien

penderita diare

berupa: pemberian

oralit (cara

pembuatan, penentuan

jumlah/ berapa

banyak diberikan),

pemberian ASI(cara

memberikan ASI yang

baik dan benar),

pemberian MPASI

(cara pembuatan

MPASI dan

kebutuhan MPASI

sesuai usia).

5. Menyebutkan

pencegahan diare

berupa: personal

hygiene, pemberian

makanan sehat dan

bergizi (cara
pemilihan bahan

makanan, cara

memasak, cara

penyimpanan, cara

penyajian, dan teknik

pemberian).

Tanya Jawab 10 menit 1. Memberikan Pemateri dan

kesempatan pada Moderator

peserta penyuluhan

untuk mengajukan

pertanyaan

2. Menjawab pertanyaan

dari peserta

penyuluhan

3. Berbagi cerita

pengalaman seputar

penyakit diare

Penutup 5 menit 1. Menyimpulkam Moderator

materi yang

disampaikan oleh

pemateri

2. Berterimakasih

kepada peserta

penyuluhan
E. Pengorganisasian

Moderator : Ainur Rosyida

Notulen : Shofa Abdul Kholiq

Pemateri : Afidatun Nur Hanifah

Peraga : Shofa Abdul Kholiq

Dokumentasi : Elok Chintya Janise

Observator : Elok Chintya Janise

Fasilitator : Elok Chintya Janise

F. Denah Ruangan

LCD
Pemateri Moderator

fasilit
ator

Keterangan:

LCD Fasilitator Peserta


Pemateri Moderator

G. Materi Penyuluhan

(Terlampir)

Anda mungkin juga menyukai