Anda di halaman 1dari 3

STERILISASI

No. Dokumen : 074/SOP-UKP/VIII/


PKM-T/V/2016
SOP
No. Revisi :
Tanggal Terbit :
Halaman : 1-3
Puskesmas Dr. Hj. Triraparti Arifin, M.Kes
Tamalate Nip. 19611112 199509 2 001

1. Pengertian Merupakan prosedur untuk membuat kuman pathogen dan apathogen


beserta sporanya pada peralatan perawatan dan kedokteran dengan
merebus, stoom, panas tinggi atau menggunakan bahan kimia.
2. Tujuan Menyiapkan peralatan perawatan dan kedokteran dalam keadaan siap
pakai, mencegah peralatan cepat rusak, dan mencegah terjadinya infeksi
silang.
3. Kebijakan SK Kepala Puskesmas Tamalate Nomor : 445.149/SK-UKP/VIII/PKM-T/V/2016
tentang Pemantauan Pelaksanaan Pemeliharaan Sterilisasi
4. Referensi Permenkes No. 75 Tahun 2014 Tentang Puskesmas

5. Langkah- 1. Petugan Menyiapkan peralatan yang akan disterilkan.


langkah 2. Petugas membilas peralatan yang sudah dipergunakan dengan
menggunakan air mengalir
3. Jangan meletakkan sterilisator dekat dengan bahan-bahan yang mudah
terbakar.
4. Petugas memasukkan kassa/alat tenun yang sudah siap begitu juga alat-
alat logam/stainlessteel yang sudah kering ke dalam sterilisator.
5. Petugas membuka katup pengairan untuk dialiri pada bagian bawah
lempengan sterilisator sebagai media pemanas.
6. Petugas menutup sterilisator dan lubang udara jangan ditutup.
7. Petugas menghidupkan mesin sterilisator dengan menekan tombol
power kemudian diatur waktu sterilisasi
8. Peralatan yang sudah disterilkan, diangkat atau dipindahkan dengan
kerentang ke tempat pentimpanan steril
9. Setelah selesai, peralatan dibersihkan dan dikembalikan ke tempat
semula.
6. Bagan Alir
Menyiapkan peralatan
yang akan disterilkan

Membilas peralatan yang sudah


dipergunakan dengan air mengalir

Memasukkan kassa/alat tenun


yang sudah siap dan juga alat
Jangan meletakkan
logam/stainessteel yang sudah
sterilisator dekat
dengan bahan- kering kedalam sterilisator
bahan yang mudah
terbakar

Buka katup pengairan untuk mengaliri


air pada bagian bawah lempengan
sterilisator sebagai media pemanas

Jangan meletakkan sterilisator dekat dengan


bahan-bahan yang mdah terbakar

Menutup sterilisator dan lubang


udara jangan ditutup

Tekan tombol power untuk


menghidupkan mesin sterilisator
dan diatur waktu sterilisasi
Mengangkan dan memindahkan
peralatan yang sudah disterilkan
dengan kerentang ke tempat
penyimpanan steril

Peralatan dibersihkan dan


dirapikan kemudian
dikembalikan ketempat semula

7. Unit yang 1. UGD


terkait 2. Poli Gigi
3. Poli Umum
4. KIA/KBR
5. Pustu

Anda mungkin juga menyukai