Anda di halaman 1dari 1

Aturan Khusus Donor darah

Golongan Darah Aturan Donor Darah


0 Kebanyak orang mengenali golongan darah ini sebagai golongan draah O.
Namun secara kedokteran, golongan darah ini disebut dengan nama
golongan daral 0.
Golongan darah ini hanya dapat menerima tranfusi darah dari orang yang
miliki golongan darah yang sama.
Sementara, golongan darah ini dapat diterima oleh semua golongan darah.
Sehingga orang yang tidak memiliki golongan darah 0 bisa menerima
donor darah dari orang bergolongan darah 0.
A Golongan darah A hanya bisa menerima donor darah dari orang yang
memiliki golongan darah A dan 0.
Orang yang bergolongan darah A dapat mendonorkan darahnya kepada
orang lain yang bergolongan darah A dan AB
B Golongan darah B, memiliki karakteristik yang hampir sama dengan
golongan darah A, yaitu hanya bisa menerima donor darah dari golongan
darah B dan 0.
Golongan darah B, memberikan donor kepada golongan darah B dan AB.
AB Golongan darah ini hanya dapat memberikan donor darah kepada orang
dengan golongan darah yang sama.
Tetapi golongan darah ini bisa menerima donor daarah dari semua jenis
golongan darah.

Anda mungkin juga menyukai