Anda di halaman 1dari 5

Bahan membuat Pisang Ijo

200 g tepung beras


1 sdm tepung kanji
50 g gula pasir
2 sdm air daun suji pandan
400 ml santan encer
6 buah pisang kepok/tanduk/raja sereh, kupas
daun pisang/plastik tebal

Bahan Bubur Pisang Ijo


100 g tepung beras
600 ml santan segar yang sedang kentalnya
1 lembar daun pandan
1/2 sdt garam

Pelengkap Pisang Ijo


Santan matang
Sirop Merah
Es Batu

Langkah Kerja :

Cara membuat Pisang Ijo :

Aduk tepung beras, tepung kanji, gula, air daun suji dan santan hingga larut.
Masak di atas api kecil sambil aduk-aduk hingga kental dan matang.
Angkat dan dinginkan.
Ambil 2-3 sdm adonan, ratakan di atas selembar daun pisang atau plastik tebal.
Beri sepotong pisang di tengahnya. Bentuk adonan seperti pisang.
Kukus dalam kukusan panas selama 30 menit hingga matang.
Angkat dan dinginkan.

Cara membuat Bubur Pisang Ijo :

Aduk tepung beras dengan santan, pandan dan garam hingga larut.
Masak di atas api sedang hingga kental dan matang.
Angkat dan dinginkan.

Cara penyajian Es Pisang Ijo

Potong-potong pisang ijo, taruh di mangkuk saji.


Beri bubur, santan, sirop merah dan es batu.
Sajikan.
Bahan-bahan :

6 buah pisang raja yang sudah matang


sirup warna merah (bisa rasa cocopandan, rose, atau yang lain)
es serut kasar secukupnya
150 gr tepung beras
80 ml gula pasir
10 lbr daun pandan
10 lbr daun suji
50 gr sagu
5 gr terigu
200 ml santan
Garam secukupnya

Bahan untuk Saus Es Pisang Ijo :

10 lbr daun suji


10 lbr daun pandan
80 ml gula pasir

Cara Membuat Es Pisang Ijo :

Pisang raja dikukus sampai matang. Kemudian angkat dan sisihkan


Daun pandan dan daun suji yang telah diiris dihaluskan dengan diblender dengan 50 ml
air.
Setelah semua tercampur rata, saring airnya kemudian sisihkan
Tepung beras, tepung sagu, terigu, gula pasir, santan serta air daun pandan dan daun suji
dicampurkan, Aduk dan uleni sampai tercampur rata dan licin
Taruh pisang raja kukus diatas adonan kulit yang tadi di buat, kemudian tutup seluruh
permukaan pisang raja kukus dengan menggunakan adonan kulit.
Kukus kembali pisang raja yang sudah terbungkus dengan adonan kulit sampai adonan
kulit berwarna hijau tua

- Membuat saus Es Pisang Ijo

Daun pandan yang telah diiris dengan 100 ml air campurkan kemudian diblender dan
saring airnya
Campurkan air pandan dengan gula pasir dan tepung beras.
Parang diatas api kecil sambil diaduk-aduk sampai kental.
Angkat dan biarkan sampai hangat.

Bahan-bahan (1) :

- 10-11 lemabr daun suji.

- 10 lembar daun pandan.

- 100 ml air putih.

- 350 gram tepung beras.

- 400-450 ml santan sedang.

- 50 gram gula pasir (putih).

- sdt garam halus.

- 4-5 buah pisang raja yang sudah tua (lalu dikukus).

- Beberapa lembar daun pisang atau bisa menggunakan aluminium foil.

- Minyak goreng sebagai bahan olesan.

- Sirup manis cocopandan (dapat menggunakan yang lain).

- Es batu secukupnya.

Bahan bahan (2) saus :

- 1 liter santan cair.


- 60 gram tepung beras.

- 100 gram gula pasir.

- sdt garam.

- 1 lembar daun pandang yang dipotong-potong.

Cara pembuatan :

o Tumbuk daun suji dan juga daun pandan, lalu beri sedikit air kemudian peras dan saring.
Setelah itu campurkan hasil saringan dengan tepung beras, gula, santan dan juga garam. Masak
di atas api kecil smbil di aduk hingga mengental dan matang.

o Kemudian ambil selembar daun pisang atau aluminium foil, lalu olesi dengan minyak pada
permukaannya, kemudian taruh beberapa sendok adonan tepung lalu pipihkan. Setelah itu,
letakkan satu buah pisang raja, kemudian lapisi lagi dengan adonan di atas pisang raja lalu
gulung layaknya lontong, kemudian kukus hingga matang.

o Campurkan semua bahan saus, aduk hingga rata lalu masak sambil di aduk hingga benar-benar
mengental, kemudian angkat dan dinginkan.

o Potong pisang hijau lalu ajikan bersama saus santan dan juga sirup cocopandan atau alternatif
lainnya, dengan tambahan es batu.

Anda mungkin juga menyukai