Anda di halaman 1dari 6

PERKESMAS

No.Dokument :
No. Revisi :
SOP Tgl. Terbit :
Halaman :
UPT
PUSKESMAS dr. Sjamsulhadi, M. Kes
CANGKREP 19591109 198511 1 002

1. Pengertian Pembinaan Keluarga Rawan adalah suatu bentuk


pelayanan kesehatan yang komprehensif berupa
kunjungan rumah yang bertujuan memandirikan
pasien dan keluarga yang rentan terhadap
kemungkinan timbulnya masalah kesehatan dan
keluarga yang mempunyai individu bermasalah/ yang
potensial terhadap masalah kesehatan.

2. Tujuan  Meningkatkan kemandirian masyarakat dalam


mengatasi masalah keperawatan kesehatan
masyarakat yang optimal
 Menunjang peningkatan fungsi puskesmas
yang mencakup kegiatan pembinaan
pelayanan dan pengembangan kesehatan
secara mandiri
 Membantu masyarakat dalam mengenal dan
menemukan sedini mungkin masalah
kesehatan, serta menetapkan upaya
penanggulangan agar mampu mengatasi
masalah kesehatan secara mandiri
 Mendorong masyrakat berperan aktif dalam
upaya mempertahankan dan meningkatkan
derajat kesehatannya.
3. Kebijakan SK Kepala Puskesmas Nomor ; tentang pelaksanaan
program perkesmas.
4. Referensi Seluruh masyarakat termasuk individu, keluarga,
kelompok resiko tinggi termasuk
kelompok/masyarakat penduduk di daerah kumuh,
terisolasi, berkonflik, dan daerah yang tidak terjangkau
pelayanan kesehatan.
5. Prosedur A.INDIKASI
1.PERKESMAS diperuntukan bagi penyakit yang ada
hubungannya dengan keluarga rawan dan beresiko
tinggi antara lain : ibu hamil, menyusui, nifas, bayi,
balita, lansia, tindak lanjut perawatan ( TB dan Jiwa ),
kelompok dan masyarakat.
2.Pelayanan kesehatan yang di berikan lebih
difocuskan pada promotif dan preventif tanpa
mengabaikan kuratif dan rehabilitative.
B. PERSIAPAN ALAT
C. PELAKSANAAN
1.Pasien mendaftar di loket dan mendapat kartu status
atau pemberitahuan dari lintas program
2.Diperiksa oleh petugas paramedic/medis puskesmas
3.Apabila di dapatkan penderita penyakit yang
berhubungan erat dengan kesehatan keluarga dan
masyarakat, maka yang bersangkutan dirujuk ke
ruang perkesmas
4.Kalau klien, setelah mendaftar di loket mereka
langsung ke ruang perkesmas untuk mendapatkan
bimbingan teknis
5.Diruang perkesmas, koordinator perkesmas akan
melakukan wawancara dan konseling yang hasilnya
ditulis dalam lembar pengkajian kesehatan keluarga.
6.Selanjutnya coordinator perkesmas membuat janji
kunjungan ke rumah pasien.

6. Unit Terkait Poskesdes, Posyandu, Dinas Kesehatan, Stakeholder lainnya.

7. Dokumen Buku Register


Terkait Form Pengkajian Perkesmas
8.Rekaman historis perubahan

NO Yang dirubah Isi Perubahan Tgl.mulai


diberlakukan
RUJUKAN INTERNAL PUSKESMAS

No. Kode :
Terbitan :
DAFTAR No. Revisi :
TILIK Tgl. Mulai :
Berlaku

UPT Halaman :
PUSKESMAS
CANGKREP

Tidak
No Langkah Kegiatan Ya Tidak
Berlaku
1 Apakah Petugas memanggil pasien sesuai
urutan?
2 Apakah petugas melakukan pemeriksaan
fisik dan anamnesa ?
3 Apakah Petugas mencatat hasil pemeriksaan
di RM ?
4 Apakah Petugas mencatat apa yang akan
dikonsultasikan ?
5 Apakah Petugas membubuhkan tanda tangan
6 Apakah Petugas mempersilahkan dan
menunjukan pasein ke unit yang
dirujuk?
7 Apakah Petugas unit yang dirujuk
memberikan jawaban secara tertulis?
8 Apakah Petugas unit yang dirujuk
membubuhkan tanda tangan?
9 Apakah Petugas unit yang dirujuk
mempersilahkan pasien kembali ke
unit yang merujuk?
10 Apakah Petugas unit yang merujuk menelaah
hasil konsultasi?
11 Apakah Petugas memberi resep?
12 Apakah petugas mempersilahkan pasien
kebagian farmasi?

CR = ……%
Purworejo,
Pelaksana /Auditor
(…………………..)
Standard Operasional Procedure (SOP)

PERKESMAS

Ditetapkan

Kepala UPT Puskesmas


Cangkrep

Dr. Sjamsulhadi, M.Kes

NIP.19591109 198511 1 002

PEMERINTAH KABUPATEN PURWOREJO


DINAS KESEHATAN
UPT PUSKESMAS CANGKREP
Jln.WR Supratman No.431 Purworejo Kode Pos 54117

Telp.(0275)321856

E-Mail:puskesmascangkrep@yahoo.co.id

Anda mungkin juga menyukai