Anda di halaman 1dari 1

Insulin berperan mengatur metabolisme karbohidrat, lemak dan protein.

Insulin
merupakan hormon polipeptida dengan struktur kompleks. Ada perbedaan susunan asam
amino pada insulin hewan, insulin manusia, dan analog insulin manusia. Insulin
dapat diekstraksi dari pankreas babi atau pankreas sapi dan dimurnikan dengan
kristalisasi, tetapi insulin dari pankreas sapi sekarang jarang digunakan. Insulin
untuk manusia dibuat secara biosintetis dengan teknologi rekombinan DNA menggunakan
bakteri atau ragi atau semisintetik dengan modifikasi enzimatik insulin babi.
Semua sediaan insulin umumnya imunogenik pada manusia tetapi resistensi imunologis
terhadap kerja insulin tidak lazim terjadi. Secara teori sediaan insulin yang
sesuai dengan insulin manusia kurang imunogenik, tetapi hal ini tidak terbukti
dalam uji klinik. Insulin dirusak oleh enzim dalam saluran cerna oleh karena itu
harus diberikan melalui injeksi atau inhalasi; rute subkutan memberihasil yang baik
pada semua kondisi. Insulin biasanya disuntikkan pada lengan atas, paha, glutea
atau perut. Umumnya injeksi subkutan insulin menyebabkan sedikit masalah, bisa
terjadi hipertrofi lemak yang dapat dikurangi dengan menyuntikkan di daerah yang
berbeda. Alergi lokal jarang terjadi. Insulin diperlukan oleh semua pasien dengan
ketoasidosis dan biasanya diperlukan oleh pasien dengan:
� Gejala-gejala yang muncul cepat
� Kehilangan banyak berat badan
� Kondisi lemah
� Ketonuria
� Riwayat keluarga dekat (ayah-ibu) adalah penderita Diabetes Mellitus tipe 1
Jika keadaan memburuk, dapat terjadi muntah dan pasien dapat dengan cepat mengalami
ketoasidosis. Insulin dibutuhkan oleh hampir semua pasien anak penderita diabetes.
Juga dibutuhkan oleh pasien diabetes tipe 2 jika cara lain gagal mengendalikan DM
dan digunakan sementara oleh pasien yang sakit atau akan menjalani operasi. Wanita
hamil dengan diabetes tipe 2 sebaiknya diobati dengan insulin jika upaya diet
ternyata gagal.
Penanganan diabetes dengan insulin. Tujuan pengobatan diabetes adalah untuk
mengatur kadar gula darah tetap baik sehingga membuat pasien nyaman dan menghindari
hipoglikemia, diperlukan kerja sama yang baik antara pasien dan dokter dalam
menurunkan resiko komplikasi diabetes. Kombinasi sediaan insulin mungkin dibutuhkan
dan kombinasi yang tepat harus ditentukan untuk tiap pasien. Untuk pasien dengan
diabetes akut, pengobatan sebaiknya dimulai dengan memberikan insulin soluble 3
kali sehari dan insulin kerja sedang pada malam hari. Untuk pasien yang tidak
terlalu parah, pengobatan biasanya dimulai dengan campuran insulin kerja singkat
dan sedang (biasanya 30% insulin soluble dan 70% insulin isophane) diberikan 2 kali
sehari; 8 unit dua kali sehari untuk pasien rawat jalan. Proporsi sediaan insulin
kerja singkat dapat ditingkatkan pada pasien dengan hiperglikemia postprandial yang
berat.
Dosis insulin disesuaikan untuk setiap individu, dengan cara meningkatkan dosis
secara bertahap tetapi dengan tetap menghindarkan terjadinya hipoglikemia. Ada 3
macam sediaan insulin:

Anda mungkin juga menyukai

  • Hiv 2
    Hiv 2
    Dokumen1 halaman
    Hiv 2
    DUOS5464
    Belum ada peringkat
  • 12
    12
    Dokumen1 halaman
    12
    DUOS5464
    Belum ada peringkat
  • WWW
    WWW
    Dokumen1 halaman
    WWW
    DUOS5464
    Belum ada peringkat
  • 12
    12
    Dokumen1 halaman
    12
    DUOS5464
    Belum ada peringkat
  • Hiv 2
    Hiv 2
    Dokumen1 halaman
    Hiv 2
    DUOS5464
    Belum ada peringkat
  • 12
    12
    Dokumen1 halaman
    12
    Ken Kuro
    Belum ada peringkat
  • HIV
    HIV
    Dokumen1 halaman
    HIV
    DUOS5464
    Belum ada peringkat
  • Skor Pemulihan Pasca Anestesia
    Skor Pemulihan Pasca Anestesia
    Dokumen2 halaman
    Skor Pemulihan Pasca Anestesia
    DUOS5464
    Belum ada peringkat
  • Hiv 1
    Hiv 1
    Dokumen1 halaman
    Hiv 1
    DUOS5464
    Belum ada peringkat
  • WWW
    WWW
    Dokumen1 halaman
    WWW
    DUOS5464
    Belum ada peringkat
  • 12
    12
    Dokumen1 halaman
    12
    DUOS5464
    Belum ada peringkat
  • 12
    12
    Dokumen1 halaman
    12
    DUOS5464
    Belum ada peringkat
  • 12
    12
    Dokumen1 halaman
    12
    DUOS5464
    Belum ada peringkat
  • 12
    12
    Dokumen1 halaman
    12
    DUOS5464
    Belum ada peringkat
  • 12
    12
    Dokumen1 halaman
    12
    DUOS5464
    Belum ada peringkat
  • 12
    12
    Dokumen2 halaman
    12
    DUOS5464
    Belum ada peringkat
  • 12
    12
    Dokumen1 halaman
    12
    DUOS5464
    Belum ada peringkat
  • 12
    12
    Dokumen1 halaman
    12
    DUOS5464
    Belum ada peringkat
  • 12
    12
    Dokumen1 halaman
    12
    DUOS5464
    Belum ada peringkat
  • 12
    12
    Dokumen1 halaman
    12
    DUOS5464
    Belum ada peringkat
  • A2
    A2
    Dokumen1 halaman
    A2
    DUOS5464
    Belum ada peringkat
  • 12
    12
    Dokumen1 halaman
    12
    DUOS5464
    Belum ada peringkat
  • A1
    A1
    Dokumen1 halaman
    A1
    DUOS5464
    Belum ada peringkat
  • 12
    12
    Dokumen1 halaman
    12
    Ken Kuro
    Belum ada peringkat
  • A2
    A2
    Dokumen1 halaman
    A2
    DUOS5464
    Belum ada peringkat
  • F990A
    F990A
    Dokumen1 halaman
    F990A
    DUOS5464
    Belum ada peringkat
  • A3
    A3
    Dokumen1 halaman
    A3
    DUOS5464
    Belum ada peringkat
  • New Text Document
    New Text Document
    Dokumen1 halaman
    New Text Document
    DUOS5464
    Belum ada peringkat
  • Show
    Show
    Dokumen1 halaman
    Show
    DUOS5464
    Belum ada peringkat