Anda di halaman 1dari 4

[tutup]

Universitas Alkharaat
Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Universitas Alkhairaat
Unisa Palu

Didirikan 1964
Jenis Swasta
Rektor DR. H. Hamdan Rampadio, SH. MH.
Jl. Diponegoro, No. 39, Palu Barat, Kota
Lokasi Palu, Sulawesi Tengah, Indonesia.
Telp/Fax : +451 461123 - +451 460949
Situs web http://unisapalu.ac.id/

Universitas Alkhairaat merupakan perguruan tinggi swasta yang berdiri pada tahun 1964 di
Kota Palu, Sulawesi Tengah. Universitas ini didirikan oleh Guru Tua (Sayed Idrus Bin Salim
Aljufrie) yang merupakan tokoh pendidikan Islam di Indonesia Timur, khususnya Sulawesi
Tengah.

Daftar isi
 1 Sejarah
 2 Rektor Universitas Alkhairaat
 3 Fakultas/Program Studi
 4 Lihat pula
 5 Pranala luar

Sejarah
Universitas ini kali pertama dikenal dengan nama Universitas Islam (UNIS) pada tahun 1964.
Namun, oleh karena perubahan situasi dan peraturan pendidikan nasional turut
mempengaruhi perjalanan universitas ini dalam kurun tahun 1987, sehingga harus berganti
nama menjadi Perguruan Tinggi Islam Alkhairaat disingkat (PTIA). Hingga pada tahun 1989
universitas ini dikenal dengan Universitas Alkhairaat, sesuai dengan Surat Keputusan
Departemen pendidikan dan Kebudayaan No 0842/O/1989 tanggal 16 Desember Tahun 1989,
tentang pendirian Universitas Alkhairaat.

Rektor Universitas Alkhairaat


Sejak tahun 1964 hingga saat ini, Universitas Alkhairaat telah dipimpin oleh 10 orang Rektor
antara lain;

 HS. Idrus Salim Aljufrie


 HS. Saggaf Aljufrie, MA.
 Ir. Faisal Shahab
 Drs. Thaha Ahmad Aljufrie
 HS. Saggaf Aljufrie, MA.
 Drs. Faisal Mahmud, MA.
 Ahmad Aljufrie, SE, MM.
 Drs. Husein Muhammad Saleh, M.SI.
 DR. Lukman S Taher, MA.
 DR. H. Hamdan Rampadio, SH. MH.

Fakultas/Program Studi
Fakultas Program Studi
 Syariah
 Tarbiyah
Fakultas Agama Islam  Ekonomi Syariah
 Bahasa Arab

 Akuntansi
Fakultas Ekonomi  Manajemen

 Pendidikan Dokter
Fakultas Kedokteran
 Bahasan Indonesia
Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan  Matematika

 Agro Teknologi
Fakultas Pertanian  Teknologi Hasil Pertanian

 Agrobisnis Perikanan
Fakultas Perikanan
 Bahasa dan Sastra Indonesia
Fakultas Sastra

Lihat pula
 Daftar perguruan tinggi swasta di Sulawesi Tengah

Pranala luar
 Situs Resmi Universitas Alkhairaat

Artikel bertopik perguruan tinggi di Indonesia ini adalah sebuah rintisan. Anda dapat
membantu Wikipedia dengan mengembangkannya.
Kategori:

 Perguruan tinggi Islam swasta di Indonesia


 Perguruan tinggi swasta di Sulawesi Tengah

Menu navigasi
 Belum masuk log
 Pembicaraan
 Kontribusi
 Buat akun baru
 Masuk log

 Halaman
 Pembicaraan

 Baca
 Sunting
 Sunting sumber
 Versi terdahulu

Pencarian

 Halaman Utama
 Perubahan terbaru
 Peristiwa terkini
 Halaman baru
 Halaman sembarang

Komunitas

 Warung Kopi
 Portal komunitas
 Bantuan

Wikipedia

 Tentang Wikipedia
 Pancapilar
 Kebijakan
 Menyumbang
 Hubungi kami
 Bak pasir

Bagikan

 Facebook
 Twitter
 Google+

Cetak/ekspor

 Buat buku
 Unduh versi PDF
 Versi cetak

Perkakas

 Pranala balik
 Perubahan terkait
 Halaman istimewa
 Pranala permanen
 Informasi halaman
 Item di Wikidata
 Kutip halaman ini
 Pranala menurut ID

Bahasa

Tambah interwiki

 Halaman ini terakhir diubah pada 12 Oktober 2016, pukul 17.37.


 Teks tersedia di bawah Lisensi Atribusi-BerbagiSerupa Creative Commons; ketentuan
tambahan mungkin berlaku. Lihat Ketentuan Penggunaan untuk lebih jelasnya.

 Kebijakan privasi
 Tentang Wikipedia
 Penyangkalan
 Pengembang
 Cookie statement
 Tampilan seluler

Anda mungkin juga menyukai