Anda di halaman 1dari 1

PENGADAAN BAHAN BERBAHAYA DAN BERACUN

(B – 3)
No.Dokumen: No. Revisi: Halaman :
RUMKITAL SPO/ /I/2016/MPO 01 2/3
MARINIR CILANDAK
Jakarta

1. Membuat daftar bahan B-3 yang dibeli oleh Rumkital Marinir


Cilandak dan ditetapkan oleh Kepala Rumkital Marinir Cilandak
untuk menjadi kewajiban bagi pejabat pengadaan untuk meminta
MSDS kepada distributor.
2. MSDS dikumpulkan menjadi satu dan diletakkan didekat
penyimpanan bahan B-3 dengan posisi tampak/terlihat jelas
3. Untuk menjaga keamanan dan memudahkan pengenalan secara
cepat maka untuk bahan B-3 digunakan tanda dalam bentuk
Simbol dan Label.
4. Daftar bahan B-3 di Bagian Farmasi :
PROSEDUR a. HCl (Asam Klorida)
b. Formalin
c. Asetat
d. H2O2 (Hidrogen Peroksida)
e. NaOH (Natrium Hidroksida)
f. Natrium Hipokloride
g. Kalium Permanganat
h. Alkohol
i. Merkuri (Hg)
j. Kloralhidrat
k. Gas Oksigen
l. Gas Nitrogen Oksida

Anda mungkin juga menyukai