Anda di halaman 1dari 1

Thursday, November 2, 2017

8:38 AM

Inti dari perusahaan migas:

 Divisi Eksplorasi -> geologist, geophysicist


Tahap awal, yaitu mengevaluasi lapangannya. Daerah mana yang ingin dijadikan area of
interest. Dilakukan dengan cara survei permukaan dan survei regional dengan menggunakan
metode gravmag.

1. Source rock -> batuan yang kaya material organik untuk produce hidrocarbon, yaitu shale
2. Reservoir -> sandstone, carbonate
3. Trap/seal
4. Migrasi
5. Time

 Divisi Pengembangan -> geologist, geophysicist, reservoir (GGR), petrophysicist

Data utama dalam eksplorasi migas ada 2:


1. Data well log, data yang didapatkan dari pengeboran suatu sumur secara vertikal. Nantinya
didapatkan parameter2 fisika dari batuan seperti porosity, density, gamma ray, sonic.
Orang yang mengolah data well log disebut petrophysicist, kebanyakan orang geologists
Rho (porosity), Sw (Water Saturation), Vshale (Shale Volume) -> untuk menentukan berapa
besar cadangan di reservoir.
Minyak = V*porosity*So
Minyak = V*porosity*(1-Sw)
Rock physics -> menghubungkan antara parameter petrofisik ke parameter elastik (Vp, Vs,
Density)
2. Data seismik, data yang didapatkan dari metode seismik

Atribut Seismik:
1. Amplitude
2. Time
3. Frekuensi
4. Atenuasi

Seismik Trace = Wavelet x KR + Noise

Data VSP = vertical seismic profiling, sama aja kayak seismik biasa, bedanya dia geophonenya vertikal
di bawah lubang sumur. Sehingga didapatkan data upgoing, downgoing, dan gelombang lubang bor

Anda mungkin juga menyukai