Anda di halaman 1dari 3

LEMBAR DISKUSI SISWA (LDS)

PESAWAT SEDERHANA

Identitas:
Mata Pelajaran/Program :Fisika/IPA
Kelas : VIII
Semester :I

Waktu : 40 menit
Hari/tanggal : …………..
Nama Kelompok : …..
1..……………………………………… 6........................................................
2…………………………………….... 7........................................................
3…………………………………….... 8........................................................
4……………………………………… 9........................................................
5……………………………………… 10........................................................

DISKUSI DAN PENGMATAN


Kompetensi Inti
1. Menghargai dan menghayati perilaku jujur, disiplin, tanggungjawab, peduli (toleransi,
gotong royong), santun, percaya diri, dalam berinteraksi secara efektif dengan
lingkungan sosial dan alam dalam jangkauan pergaulan dan keberadaannya
2. Memahami dan menerapkan pengetahuan (faktual, konseptual, dan prosedural)
berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya terkait
fenomena dan kejadian tampak mata

Kompetensi Dasar
1. Menunjukkan perilaku ilmiah (memiliki rasa ingin tahu; objektif; jujur; teliti; cermat;
tekun; hati-hati; bertanggung jawab; terbuka; kritis; kreatif; inovatif dan peduli
lingkungan) dalam aktivitas sehari-hari sebagai wujud implementasi sikap dalam
melakukan percobaan dan berdiskusi
2. Mendeskripsikan kegunaan pesawat sederhana dalam kehidupan sehari-hari serta pada
sistem rangka manusia dan hewan
3. Melakukan penyelidikan tentang keuntungan mekanik pada pesawat sederhana

Indikator
1. Menunjukkan sikap teliti saat melakukan pengamatan penggolongan jenis tuas
2. Menunjukkan sikap kritis saat melakukan kegiatan diskusi
3. Mengidentifikasi penggolongan jenis tuas
4. Menentukan keuntungan mekanik tuas pada benda yang telah disediakan

Petunjuk :
● Tabel dibawah ini digambarkan beberapa contoh pengungkit dan bagian-bagiannya.

● Isilah kolom-kolom yang ada disebelah kanannya !

GAMBAR PENGUNGKIT GOLONGAN


NAMA BAGIAN
PENGUNGKIT

1. .......................................
.
2. .......................................
.
3. .......................................
.
1. .......................................
.
2. .......................................
.
3. .......................................
.

1. .......................................
.
2. .......................................
.
3. .......................................
.

Kesimpulan :

1. Tulislah rumus hubungan yang berlaku pada pengungkit, jika W = berat beban
F = kuasa, Lk = lengan kuasa dan Lb = lengan beban.! ……………………………
………………………………………………………………………………………

………………………………………………………………………………………..

2. Keuntungan mekanis dirumuskan :


………………………………………………………………………………………

………………………………………………………………………………………..

……………………………………………………………………………………….

Anda mungkin juga menyukai

  • LKS Zat Adiktif
    LKS Zat Adiktif
    Dokumen2 halaman
    LKS Zat Adiktif
    Aulia Chi-chi
    Belum ada peringkat
  • Soal Newton
    Soal Newton
    Dokumen13 halaman
    Soal Newton
    Aulia Chi-chi
    Belum ada peringkat
  • LKS Tuas
    LKS Tuas
    Dokumen2 halaman
    LKS Tuas
    Aulia Chi-chi
    100% (2)
  • RPP
    RPP
    Dokumen18 halaman
    RPP
    Aulia Chi-chi
    Belum ada peringkat
  • Aulia Risky
    Aulia Risky
    Dokumen145 halaman
    Aulia Risky
    Aulia Chi-chi
    Belum ada peringkat
  • RPP
    RPP
    Dokumen10 halaman
    RPP
    Aulia Chi-chi
    Belum ada peringkat