Anda di halaman 1dari 4

PEMERINTAH KABUPATEN LOMBOK TIMUR

DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN


YAYASAN PONPES DARUSSALAM NW BILAKEMBAR
SMP ISLAM NW BILAKEMBAR
Alamat: Bilakembar, Desa Suela, Kecamatan Suela Kabupaten Lombok Timur

SOAL PAS SEMESTER GANJIL


TAHUN PELAJARAN 2017 -2018
Sekolah : SMP Islam NW Bilakembar
Mata pelajaran : TIK
Kelas : IX
A. Pilihlah jawaban yang benar dengan dengan cara memberikan tanda (X) pada huruf A, B, C
atau D.
1. Lembaga yang mengembangkan Internet pertama kali adalah …
A. MILNet C. ARPA
B. ARPAN D. NREN
2. Berikut ini merupakan istilah dalam internet,kecuali…
A. URL C. LAN
B. RUN D. Browser
3. Istilah WWW adalah penamaan dalam hal …
A. Operasi Internet C. Alamt Internet
B. Aea Internet D. Ikon Internet
4. Di bawah ini layanan yang terdapat dalam Internet, kecuali …
A. E-mail C. E-commerce
B. Carding D. Word wide web
5. Jenis layanan Internet yang digunakan untuk bercakap-cakap adalah …
A. Milis C. FTP
B. IRC D. E-mail
6. Jaringan computer dengan area yang tidak begitu luas disebut …
A. LAN C. MAN
B. WAN D. Internet
7. Diketahui karakteristik topologi jaringan :
a. Sinyal melewati kabel dalam dua arah
b. Jika satu segmen kabel putus maka jaringan akan terhenti
Topologi dengan karakteristik tersebut adalah …
A. Bus C. Ring
B. Star D. Mesh
8. Perangkat keras yang digunakan sebagai penghubung antara computer dengan jaringan telpon
adalah …
A. UPS C. Hard disk
B. Modem D. Hub
9. Perangkat keras jaringan yang digunakan untuk menghubungkan dua buah LAN dan
memungkinkan pertukaran paket data dari satu LAN ke LAN yang lain adalah
A. Repeater C. Router
B. Hub D. Bridge
10. Fungsi dari modem adalah …
A. Alat penerima paket data dari suatu computer
B. Mengubah informasi dalam bentuk sinyal digital menjadi sinyal analog atau sebaliknya
C. Media penghubung antara computer lainnya atau dengan peralatan jaringan lainnya
D. Untuk memperkuat sinyal
11. Berikut ini yang tidak memengaruhi kecepatan Internet adalah …
A. Disk drive C. Prosesor
B. Modem D. Line telepon
12. Perusahaan yang memberikan akses Internet secara individu atau untuk perusahaan adalah …
A. Internet Network Provider (INP) A. Internet Content Provider (ICP)
B. Internet Service Provider (ISP) B. Transmission Contor Protocol
(TCP)
13. Sambungan Internet dengan menggunakan saluran telepon rumah dikenal dengan istilah …
A. DSL C. WI-FI
B. Dial-up D. Hotspot
14. Berikut ini merupakan hal-hal yang menjadi pertimbangan dalam memilih ISP, kecuali …
A. Harga C. Lama garansi
B. Akses jaringan D. Kecepatan modem
15. Start – Control Panel – Network Connections merupakan langkah awal untuk ....
A. Instalasi modem C. Mengatur jenis layanan Internet
B. Mengakses Internet D. Membuat koneksi dengan ISP
16. Jaringan computer yang saling terhubung digunakan oleh system organisasi dengan luas tertentu
adalah …
A. Internet C. Ekstranet
B. Interanet D. WAN

17. Jenis layanan di Internet yang paling popular bagi para penggunanya adalah …
A. Mailing list C. Chatting
B. E-mail D. Friendster
18. Jenis layanan di Internet yang awalnya merupakan catatan harian dari pengguna yang ditayangkan
secara online adalah …
A. Twitter C. Blog
B. E-mail D. Facebook
19. Berikut ini yang merupakan karakteristik dari topologi star adalah …
A. sinyal melewati kabel dalam dua arah
B. Sinyal melewati kabel dalam satu arah
C. Setiap node berkomunikasi langsung dengan node pusat
D. Jika salah satu kabel node putus maka seluruh jaringan akan mati
20. Berikut ini benar tentang jaringan peer-to-peer, kecuali …
A. Tidak ada pembagian tugas mana klien dan mana server
B. Untuk berhubungan dengan computer lain, suatu ujung (computer) harus menghubungi server
terlebih dahulu
C. Semua sumber daya pada suatu computer dapat digunakan bersama-sama
D. Computer server dalam jaringan peer-to-peer dapat dijalankan sebagai sebuah computer biasa
21. Berikut ini adalah manfaat dari system jaringan computer, kecuali …
A. Memungkinkan terjadinya pendistribusian proses kerja
B. Proses komunikasi menjadi lebih lancer
C. Jaringan computer dapat menyebabkan bottle neck
D. Memungkinkan terjadinya pemanfaatan sumber daya secara bersama-sama
22. Topologi yang sering digunakan dalam LAN adalah …
A. Bus C. Ring
B. Star D. Bus-star
23. Berikut ini yang bukan karakteristik dari topologi ring adalah …
A. Lingkaran tertutup yang terdiri atas node-node
B. Setiap node berkomunikasi langsung dengan node pusat
C. Sederhana dalam intalasi
D. Sinyal mengalir dalam satu arah
24. Berikut ini keterangan yang benar tentang jaringan peer-to-peer adalah
A. Jaringan yang dalam proses penanganan datanya membagi diri menjadi dua tugas
B. Jaringan yang tidak memiliki pembagian tugas khusus dalam proses penanganan data
C. Untuk menjalin hubungan dengan computer lain, computer dalam jaringan ini harus
menghubungi server terlebih dahulu
D. Jaringan ini biasanya digunakan untuk suatu jaringan dalam skala besar
25. Perangkat keras jaringan yang berfungsi untuk mengubah sinyal digital menjadi sinyal analog atau
sebaliknya adalah …
A. Repeater C. Hub
B. Modem D. Bridge
26. Kepanjangan dari internet yang benar adalah …
A. Internal network C. Intern network
B. International network D. Interconnected network
27. Berikut ini adalah manfaat dari adanya jaringan internet, kecuali …
A. Akses informasi menjadi lebih cepat
B. Mengurangi kebutuhan komunikasi
C. Dapat melakukan tukar-menukar data
D. Komunikasi menjadi lebih lancer
28. Berikut ini layanan yang ada di internet, kecuali …
A. E-mail C. Chatting
B. Milis D. TCP
29. Layanan internet yang digunakan untuk mengirimkan atau mengambil file dari computer lain
adalah …
A. FTP C. WWW
B. TCP D. FIP
30. Jaringan computer yang luasnya terbatas adalah …
A. WAN C. MAN
B. LAN D. Milis
31. Nama lain dari surat elektronik dalam internet adalah …
A. Web C. Milis
B. WWW D. E-mail
32. Sebuah jaringan yang tidak begitu luas dan hanya menghubungkan computer-kompute dalam satu
kantor disebut …
A. Man C. WAN
B. LAN D. P2P

33. System LAN menyediakan fasilitas sebagai berikut …


A. Resource sharing C. Application sharing
B. Information sharing D. Network access
34. Topologi yang memiliki karakteristik sinyalnya melewati kabel dalam ..
A. Star C. Ring
B. Bus D. Mesh
35. Jaringan yang tepat untuk menghubungkan sekolah-sekolah dalam satu kota kabupaten adalah …
A. Local area network (LAN) C. Wide area network (WAN)
B. Metropolitan area network (MAN) D. Client server network (CSN)
36. Perangkat keras yang berfungsi sebagai penghubung antara computer dengan jaringan telepon
adalah …
A. Hub C. Modem
B. Router D. Bridge
37. Perangkat keras yang diperlukan pada jaringan LAN sebagai penerima paket data adalah …
A. Hub C. Konektor
B. Modem D. Adapter
38. Perangkat keras computer yang memengaruhi kecepatan akses internet adalah …
A. Repeater C. Router
B. Bridge D. Kabel
39. Perangkat keras computer yang memengaruhi kecepatan akses internet adalah …
A. Prosesor C. Motherboard
B. Hard disk D. ROM
40. Kecepatan akses internet dipengaruhi hal-hal berikut, kecuali …
A. Prosesor yang digunakan C. Kecepatan akses server
B. Jumlah pengakses suatu situs D. Jumlah pemakai computer
41. Berikut ini adalah penyedia layanan internet, kecuali …
A. Internet network provider (INP) C. Internet service provider (ISP)
B. Internet registry provider (IRP) D. Internet content provider (ICP)
42. Penyedia layanan jasa pembuatan halaman web dan pembuatan situs web adalah …
A. Internet content provider (ICP) C. Internet website provider (IWP)
B. Internet service provider (ISP) D. Internet network provider (INP)

43. Berikut ini layanan ISP untuk koneksi ke internet dengan saluran telepon rumah adalah …
A. WI-FI C. Internet cable
B. Digital subscriber line (DSL) D. Dial-up

44. Hardware yang digunakan untuk melakukan dial-up ke internet, menyambungkan line telepon ke
computer adalah …
A. Modul C. Bridge
B. Modem D. Hard disk

45. Langkah instalasi pertama kali untuk dapat terhubung dengan internet adalah intalasi …
A. Software C. Viewer
B. Modem D. Telepon

46. Kelebihan yang dimiliki oleh teknologi Wi-Fi adalah …


A. Kebebasan mentransfer C. Biaya mahal
data dan nirkabel D. Modem yang mahal
B. Pemasangan sukar

47. Teknologi yang memungkinkan saluran telepon biasa digunakan untuk melewatkan sinyal digital
dengan kecepatan tinggi untuk mengirimkan data adalah …
A. Dial-up C. Wi-Fi
B. ADSL D. Bluetooth

48. Istilah yang mempunyai arti terhubunh adalah …


A. Disconnect C. Dial-up
B. Connect D. Submit

49. Penyedia layanan jasa pembuatan web yang benar adalah …


A. Gudeg net C. ISP
B. Telkomnet instan D. INP

50. Penyedia layanan jaringan menuju global internet sering dinamakan …


A. INP C. ISP
B. SPI D. Situs Web

Anda mungkin juga menyukai