Anda di halaman 1dari 2

ASUHAN KEPERAWATAN

No. Dokumen : /SOP/UKP/BKH/2017


No. Revisi : 00
SOP
TanggalTerbit : 26 JANUARI 2017
Halaman : 1/2

Puskesmas dr. Adnani


NIP.19840114 201409 1 001
Buket Hagu
1. Pengertian Merupakan serangkaian proses yang terorganisir/terstruktur untuk
mengindentifikasi keluhan,kebutuhan,permasalahan pasien serta menyelesaikan
permasalahan yang dihadapi
2. Tujuan Sebagai acuan pelaksanaan perawat dalam melakanakan pemberian asuhan
keperawatan di Puskesmas Buket Hagu
3. Kebijakan SK Kepala Puskesmas No / /SK/BUKET HAGU/ 2017 tentang penyusunan
asuhan keperawatan

4. Referensi UU RI No.36 tentang Tenaga Kesehatan

5. Alat dan Bahan 1. Alat :


a. Alat tulis
b. Rekam medis

6.Prosedur 1. Mengucap salam kepada pasien


2. Petugas melakukan komunikasi teraupetik dan menganalisa hasil
pengkajian
3. Petugas menyusun rencana keperawatan berdasarkan diagnose yang
berisi
4. Petugas melakukan kegiatan tindakan keperawatan
5. Petugas mengevaluasi terhadap tindakan keperawatan yang telah
dilakukan
6. Petugas melakukan pencatatan rekam medik
7.Hal-hal yang perlu Petugas dengan ramah, sapa, salam, sentuh saat menerima pasien
diperhatikan
8.Unit Terkait Semua unit

9.Dokumen Terkait Rekam Medis

10.RekamanHistoris Tanggal mulai


No Yang diubah isi Perubahan
Perubahan diberlakukan

Anda mungkin juga menyukai