Anda di halaman 1dari 6

1.

Contoh Narrative Text Dan Terjemahannya

True Friends

Once upon a time, there were two close friends who were walking through the
forest together. They knew that anything dangerous can happen any time in the
forest. So they promised each other that they would always be together in any
case of danger.

Suddenly, they saw a large bear getting closer toward them. One of them climbed
a nearby tree at once. But unfortunately the other one did not know how to climb
up the tree. So being led by his common sense, he lay down on the ground
breathless and pretended to be a dead man.

The bear came near the one who was lying on the ground. It smelt in his ears,
and slowly left the place because the bears do not want to touch the dead
creatures. After that, the friend on the tree came down and asked his friend that
was on the ground, "Friend, what did the bear whisper into your ears?" The other
friend replied, "Just now the bear advised me not to believe a false friend."

Moral of the Story- A true friend in need is a friend indeed.

Teman sejati

Suatu hari di masa lau, ada dua teman dekat yang berjalan melewati hutan
bersama-sama. Mereka tahu bahwa sesuatu yang berbahaya dapat terjadi setiap
saat di hutan. Jadi mereka saling berjanji bahwa mereka akan selalu bersama-
sama dalam keadaan bahaya sekalipun.

Tiba-tiba, mereka melihat beruang besar sedang semakin mendekat ke arah


mereka. Salah satu dari mereka memanjat pohon terdekat seketika. Tetapi
sayangnya satu yang lainnya tidak tahu bagaimana cara untuk memanjat pohon.
Jadi terdorong oleh akal sehatnya, ia berbaring di tanah, menahan napas, dan
berpura-pura menjadi orang yang sudah mati.

Beruang itu datang mendekati orang yang sedang berbaring di tanah tersebut.
Mencium di telinganya, dan perlahan-lahan meninggalkan tempat karena beruang
tidak ingin menyentuh makhluk yang sudah mati. Setelah itu, teman di pohon
turun dan bertanya ke pada temannya yang berbaring di tanah itu, " Teman , apa
yang beruang bisikan ke telingamu ? " Teman lain menjawab, "Tadi beruang itu
menyarankan saya untuk tidak mempercayai teman palsu."

Pesan Moral dari cerita :


Seorang teman sejati yang kita butuhkan adalah teman yang sebenarnya.
2. Contoh Recount Text Holiday

A Trip to Tanjung Setia Beach

Last year, at the end of the year, my wife and I decided to spend our holiday at
Tanjung Setia beach, which located around 234 kilometers from Bandarlampung.

When we arrived at the beach, we were surprised to see the beautiful view of the
beach. After having a quick dip in the ocean, which was really cold and windy, we
realized that there were not many people there. We thought that it happened
because it was too windy there during that time but we finally realized that it was
Christmas holiday so almost all of tourists who are used to spending time there
went back to their country.

After spending few times swimming in the beach, we bought some hot chips at
the takeaway store nearby, and we rode our bikes down the beach for a while, on
the hard, damp part of the sand. The next day we visited Labuan Jukung beach.
There, we were amazed to see the high wave owned by this beach. Because it
was so high that no body was brave enough to surf on it that time.

The third day there, we decided to go home when we finally made it back home,
we were both totally exhausted because of the trip but we were so happy to travel
such an amazing beach Lampung province has.

Analisa :
Orientation : Paragraf pertama, (Last year, at the end of the year, my wife and I
…)
Events : Paragraf kedua dan ketiga.
Reorientation : Paragraf keempat (terakhir)

Perjalanan Liburan ke Pantai Tanjung Setia

Tahun lalu, pada akhir tahun, saya dan istri saya memutuskan untuk
menghabiskan liburan kami di pantai Tanjung Setia, yang terletak sekitar 234
kilometer dari Bandarlampung.

Ketika kami tiba di pantai, kami terkejut melihat pemandangan indah pantai
tersebut. Setelah menceburkan diri sejenak di pantai, yang benar-benar dingin
dan berangin pada waktu itu, kami menyadari bahwa tidak ada banyak orang di
sana. Kami berpikir bahwa itu terjadi karena angina terlalu besar pada waktu itu
tapi kami akhirnya menyadari bahwa hari itu adalah hari libur Natal sehingga
hampir semua wisatawan yang terbiasa untuk menghabiskan waktu di sana
kembali ke negara mereka.

Setelah menghabiskan beberapa waktu berenang di pantai, kami kemudian


membeli beberapa keripik hangat(yang baru saja digoreng) di toko di dekat pantai
itu, dan kami kemudian bersepeda di pantai untuk beberapa saat, di pasir yang
basah itu. Keesokan harinya kami mengunjungi pantai Labuan Jukung. Di sana,
kami terkagum-kagum melihat ombak tinggi yang dimiliki oleh pantai ini. Karena
begitu tingginya sehingga tidak ada yang cukup berani untuk berselancar di
atasnya saat itu.

Pada hari ketiga ada, kami memutuskan untuk pulang ketika kami akhirnya
sampai kembali ke rumah, kami berdua benar-benar lelah karena perjalanan itu
tapi kami sangat senang melakukan liburan di pantai yang menakjubkan yang
dimiliki provinsi Lampung tersebut.
3. Report Text about Cat

Cats are similar in anatomy to the other felids, with a strong, flexible body, quick
reflexes, sharp retractable claws, and teeth adapted to killing small prey. Cat
senses fit a crepuscular and predatory ecological niche. Cats can hear sounds too
faint or too high in frequency for human ears, such as those made by mice and
other small animals. They can see in near darkness. Like most other mammals,
cats have poorer color vision and a better sense of smell than humans. Cats,
despite being solitary hunters, are a social species and cat communication includes
the use of a variety of vocalizations (mewing, purring, trilling, hissing, growling,
and grunting), as well as cat pheromones and types of cat-specific body language.

Cats have a high breeding rate. Under controlled breeding, they can be bred and
shown as registered pedigree pets, a hobby known as cat fancy. Failure to control
the breeding of pet cats by neutering and the abandonment of former household
pets has resulted in large numbers of feral cats worldwide, requiring population
control. This has contributed, along with habitat destruction and other factors, to
the extinction of many bird species.

Cats have been known to extirpate a bird species within specific regions and may
have contributed to the extinction of isolated island populations. Cats are thought
to be primarily, though not solely, responsible for the extinction of 33 species of
birds, and the presence of feral and free ranging cats makes some locations
unsuitable for attempted species reintroduction in otherwise suitable locations.

cat
Kucing dalam anatomi mirip dengan felids lainnya, dengan kuat, fleksibel body,
reflek yang cepat, tajam ditarik kuku, dan gigi diadaptasi untuk membunuh
mangsanya kecil. Kucing Indra cocok krepuskular dan pemangsa ekologis ceruk.
Kucing dapat mendengar suara terlalu samar atau terlalu tinggi di frekuensi untuk
telinga manusia, seperti yang dibuat oleh tikus dan binatang kecil lainnya. Mereka
dapat melihat secara dekat kegelapan. Seperti kebanyakan Mamalia, kucing
memiliki miskin visi warna dan rasa bau yang lebih baik daripada manusia. Kucing,
meskipun soliter pemburu, adalah spesies sosial dan komunikasi kucing mencakup
penggunaan berbagai macam vokalisasi (mengeong, mendengkur, trilling,
mendesis, menggeram dan dengusan), serta feromon kucing dan jenis bahasa
tubuh kucing-spesifik.

Kucing memiliki tingkat tinggi pemuliaan. Di bawah dikontrol peternakan, mereka


dapat dibesarkan dan ditampilkan sebagai terdaftar silsilah hewan peliharaan, hobi
dikenal sebagai kucing mewah. Kegagalan untuk mengontrol peternakan hewan
peliharaan kucing dengan neutering dan ditinggalkannya mantan hewan
peliharaan rumah tangga telah menghasilkan sejumlah besar di seluruh dunia,
membutuhkan pengendalian populasi kucing liar. Ini telah memberikan kontribusi,
penghancuran habitat dan faktor-faktor lain, kepunahan banyak spesies burung.
Kucing telah dikenal untuk extirpate spesies burung dalam daerah tertentu dan
mungkin telah menyumbang kepada kepunahan populasi pulau terpencil. Kucing
dianggap terutama, meskipun tidak semata-mata, bertanggung jawab untuk
kepunahan 33 spesies burung, dan kehadiran liar dan gratis mulai kucing
membuat beberapa lokasi tidak cocok untuk reintroduksi percobaan spesies di
lokasi jika tidak cocok.

4. Contoh Analytical Exposition

The Importance of Breakfast

Why is breakfast important? “Breakfast like a King, Lunch like a Prince and Dine
like a Pauper” It’s a well known phrase, but do you follow it?

Breakfast provides many benefits to our health and wellbeing. Breakfast provides
the body and brain with fuel after an overnight fast – that’s where its name
originates, breaking the fast! Without breakfast you are effectively running on
empty, like trying to start the car with no petrol!

Breakfast support cognitive function. Breakfast also restores glucose levels, an


essential carbohydrate that is needed for the brain to function. Breakfast provides
energy, studies have shown how eating breakfast can improve memory and
concentration levels and it can also make us happier as it can improve mood and
lower stress levels.

Breakfast provides energy needs. People’s energy needs vary depending on


activity levels and life stage but typically men require more energy than women.
Growing children require a lot of energy, as an example boys aged 7-10 years
should consume approximately 1970 kcals per day, and girls aged 7-10 years
should consume approximately 1740 kcals.

Artinya:

Pentingnya Sarapan

Mengapa melakukan sarapan itu penting? “Sarapan seperti seorang raja, makan
siang seperti Pangeran dan makan malam layaknya seperti orang yang tidak
punya” itu adalah frase yang cukup terkenal, tetapi apakah Anda memahami
pentingnya sarapan?

Sarapan memberikan banyak manfaat bagi kesehatan dan kenyamanan kita.


Makan pagi memberikan tubuh dan otak asupan bahan bakar setelah berpuasa
(tidak makan) selama satu malam – dari sini nama “breakfast itu berasal (break =
berbuka, fast = puasa) Tanpa sarapan Anda secara bagaikan berlari dalam
keadaan lapar, seperti mencoba untuk menyalakan mobil tapi tidak ada bensin.

Sarapan juga mendukung daya kognitif juga mengembalikan kadar glukosa, yaitu
karbohidrat penting yang dibutuhkan otak untuk bisa berfungsi. Makan pagi
menyediakan tenaga, penelitian telah menunjukkan bagaimana makan pagi dapat
meningkatkan tingkat memori dan konsentrasi, juga dapat membuat kita merasa
lebih bahagia karena dapat meningkatkan mood dan menurunkan suasana stres.

Sarapan menyediakan kebutuhan energi yang dibutuhkan. Kebutuhan energi


setiap orang itu berbeda tergantung pada pada kegiatan dan tahapan hidup.
Meski begitu secara umum laki-laki membutuhkan energi lebih banyak dari pada
permepuan. Pertumbuhan anak-anak juga membutuhkan banyak energi, sebagai
contoh, anak laki-laki berusia 7-10 tahun harus mengkonsumsi sekitar 1970 kkal
per hari, dan anak perempuan berusia 7-10 harus mengkonsumsi sekitar 1740
Kkal.

5. CONTOH TEKS HORTATORY

The Importance of Speaking English

English nowadays has an important role in our daily life. It is the massive
means of communication. Is there a strong argument which says that English will
not give any benefit?
Learning to speak English well may be the best way to improve our life. It
seems all the people in the world have agreed to use English to talk to each other.
About 1,500,000,000 people in the world speak English. While another
1,000,000,000 are still learning English.
If we can communicate in English, we can contact people from all over the
world. We can talk about our ideas and opinions on Internet discussion groups.
We can chat with other interesting people to learn about their life and culture.
If we can communicate in English, we can travel more easily. English is
spoken in more than 100 countries. If we lost, we can ask directions or ask for
help. Who knows, English will save our life somewhere someday.
That is why we should make every effort possible to find somebody to
speak with. Where can we find people who can speak English with us? We can
find them at school, shopping mall, tourist destination, etc
Above all, don't be afraid to speak English. We must try to speak, even if
we make mistakes. We cannot learn without mistakes. So, speak English as much
as possible!

Pentingnya Berbicara Bahasa Inggris

Bahasa Inggris saat ini memiliki peran penting dalam kehidupan kita sehari-
hari. Ini adalah cara besar komunikasi. Apakah ada argumen yang kuat yang
mengatakan bahwa bahasa Inggris tidak akan memberikan manfaat apapun?
Belajar untuk berbicara bahasa Inggris dengan baik mungkin menjadi cara
terbaik untuk meningkatkan kehidupan kita. Tampaknya semua orang di dunia
telah sepakat untuk menggunakan bahasa Inggris untuk berbicara satu sama lain.
Tentang 1500000000 orang di dunia berbahasa Inggris. Sementara 1000000000
lain masih belajar bahasa Inggris.
Jika kita bisa berkomunikasi dalam bahasa Inggris, kita dapat menghubungi
orang-orang dari seluruh dunia. Kita bisa bicara tentang ide-ide kita, dan opini
tentang kelompok diskusi internet. Kita bisa chatting dengan orang lain yang
menarik untuk belajar tentang kehidupan dan budaya mereka.
Jika kita bisa berkomunikasi dalam bahasa Inggris, kita dapat melakukan
perjalanan lebih mudah. Bahasa Inggris dituturkan di lebih dari 100 negara. Jika
kami kalah, kita dapat meminta arah atau meminta bantuan. Siapa tahu, bahasa
Inggris akan menyelamatkan hidup kita di suatu tempat suatu hari nanti.
Itulah mengapa kita harus melakukan segala upaya yang mungkin untuk
menemukan seseorang untuk berbicara dengan. Di mana kita dapat menemukan
orang-orang yang dapat berbicara bahasa Inggris dengan kami? Kita bisa
menemukan mereka di sekolah, pusat perbelanjaan, tujuan wisata, dll
Di atas semua, jangan takut untuk berbicara bahasa Inggris. Kita harus
mencoba untuk berbicara, bahkan jika kita membuat kesalahan. Kita tidak bisa
belajar tanpa kesalahan. Jadi, berbicara bahasa Inggris sebanyak mungkin!
6. Contoh News Items

Fidel Castro’s Death

Cubans gathered at Havana’s historic Revolution Square to pay homage to Fidel


Castro, following the iconic leader’s death on Friday. People cremated Castro the
following day and declared a 9-day period of mourning.

People carried his ashes to a final resting place in Santiago de Cuba, the city in the
eastern part of the country where he launched the revolution. The ceremony
ended on Tuesday night when foreign leaders paid their respects to a man who
dedicated his life to fighting capitalist and colonial oppression.

Fidel Castro aligned his country with the Soviet Union and outlasted 9 US
presidents who had sought to oust him and undermine him.

When people lay his cremated ashes to rest on December 4th, the mourning
period will end and Cuba will embark on establishing what will be a very different
relationship with the rest of the world.

Kematian Fidel castro

Rakyat kuba berkerumun di lapangan bersejarah Revolusi di havana untuk


menghormati Fidel castro, setelah sang pemimpin ikonik meninggal pada hari
Jumat. orang-orang mengkremasi Castro pada hari berikutnya dan menyatakan
berkabung selama 9 hari.

Orang-orang membawa abunya ke tempat peristarahatan terakhir di Santiago de


Cuba, sebuah kota di bagian barat negara dimana ia dulu melancarkan revolusi.
Upacara berakhir pada hari selasa malam ketika para pejabat asing memberikan
penghormatan kepada orang yang mendedikasikan hidupnya untuk melawan
kapitalisme dan kolonialisasi.

Fidl castro menyekutukan negaranya dengan uni soviet dan hidup lebih lama dari
9 presiden amerika yang berusaha menyingkirkan dan merendahkannya.

Saat orang-orang menaruh abunya pada 4 desember, para periode berkabung


akan selesai dan kuba akan mulai membangun sebuah hubungan baru yang
berbeda dengan dunia.

Anda mungkin juga menyukai