Anda di halaman 1dari 3

PUTRI DEWI ANJAR WULAN

P.IPA/ OFF. B/ 150351605483


BIOKIMIA
13 NOPEMBER 2017

A. JELASKAN ISTILAH-ISTILAH BERIKUT


1. DNA adalah makromolekul berupa benang yang sangat panjang dari sejumlah besar deoksiribonukleotida
yang masing-masing tersusun dari satu basa, satu gula dan satu gugus fosfat
2. Gen adalah segmen DNA yang mengkode protein tertentu
3. Kromosom adalah DNA yang digulung oleh protein
4. Genom adalah kumpulan kromosom didalam inti
5. Transkripsi adalah bagian dari rangkaian ekspresi genetik. Pengertian asli "transkripsi" adalah alih aksara
atau penyalinan. Di sini, yang dimaksud adalah mengubah "teks" DNA menjadi RNA. Sebenarnya, yang
berubah hanyalah basa
6. Translasi adalah proses penerjemahan urutan nukleotida yang ada pada molekul mRNA menjadi
rangkaian asam-asam amino yang menyusun suatu polipeptida atau protein. Translasi hanya terjadi pada
molekul mRNA, sedangkan rRNA dan tRNA tidak ditranslasi. Molekul mRNA yang merupakan salinan
urutan DNA menyusun suatu gen dalam bentuk kerangka baca terbuka. mRNA membawa informasi
urutan asam amino.
7. Konstitutif adalah
8. Induktif adalah
9. Ekspresi gen merupakan rangkaian proses penerjemahan informasi genetik (dalam bentuk urutan basa
pada DNA atau RNA) menjadi protein, dan lebih jauh lagi: fenotipe. Informasi yang dibawa bahan
genetik tidak bermakna apa pun bagi suatu organisme apabila tidak diekspresikan menjadi fenotipe.
Ekspresi genetik beserta dinamika yang mempengaruhinya dipelajari dalam genetika molekular beserta
cabang-cabangnya seperti genomika, transkriptomika, proteomika, serta metabolomika.
10. Replikasi DNA adalah proses penggandaan rantai ganda DNA. Pada sel, replikasi DNA terjadi sebelum
pembelahan sel. Prokariota terus-menerus melakukan replikasi DNA. Pada eukariota, waktu terjadinya
replikasi DNA sangatlah diatur, yaitu pada fase S siklus sel, sebelum mitosis atau meiosis I
11. Kodon (kode genetik) adalah deret nukleotida pada mRNA yang terdiri atas kombinasi tiga nukleotida
berurutan yang menyandi suatu asam amino tertentu sehingga sering disebut sebagai kodon triplet.
12. Antikodon adalah urutan tiga nukleotida di wilayah transfer RNA yang mengenali coding triplet
pelengkap nukleotida dalam RNA selama translasi oleh ribosom. Antikodon adalah urutan nukleotida
yang sesuai dengan kodon dalam RNA, alias mRNA. Antikodon melekat pada asam amino, yang
merupakan apa yang disebut basa triplet yang menentukan asam amino yang harus berikatan dengan
sintesis protein untai berikutnya.
13. Model konservatif, yaitu dua rantai DNA lama tetap tidak berubah, berfungsi sebagai cetakan untuk dua
rantai DNA baru. Replikasi ini mempertahankan molekul dari DNA lama dan membuat molekul DNA
baru
14. Model semikonservatif, yaitu dua rantai DNA lama terpisah dan rantai baru disintesis dengan prinsip
komplementasi pada masing-masing rantai DNA lama. Akhirnya dihasilkan dua rantai DNA baru yang
masing-masing mengandung satu rantai cetakan molekul DNA lama dan satu rantai baru hasil sintesis.
15. Ikatan hidrogen adalah
16. Ikatan fosfodiester adalah
17. Invivo percobaan dilakukan pada organisme itu sendiri atau di lingkungan suatu organisme. Pengamatan
invivo dilakukan pada organisme hidup semata-mata dan bukan pada organisme mati atau bahkan
sebagian mati.
18. Topoisomerase adalah enzim ini bekerja spesifik untuk memutar ikatan double heliks DNA.
19. Helikase adalah enzim ini berfungsi untuk membuka rantai DNA. sehingga terbentuk garpu replikasi.
20. Genotip adalah Komposisi pewarisan individu dengan atau tanpa ekspresi fenotip dari satu atau beberapa
sifat.
21. Fenotip adalah Penampakan atau sifat yang nampak terlihat, menunjukan bentuk, dapat dideskripsi atau
tingkat dari ekspresi karakter.
22. Operator adalah
23. Regulator adalah
24. RNA polimerase sering disebut RNAP adalah suatu enzim yang membantu mempercepat proses
pembentukan RNA
25. DNA polimerase merupakan sebuah enzim yang mengkatalisasi reaksi polimerisasi deoksiribonukleotida
menjadi rantai DNA, dengan kata lain enzim ini mengkatalisasi reaksi pembentukan DNA.
26. Reaksi berantai polimerase atau lebih umum dikenal sebagai PCR merupakan suatu teknik atau metode
perbanyakan (replikasi) DNA secara enzimatik tanpa menggunakan organisme. Dengan teknik ini, DNA
dapat dihasilkan dalam jumlah besar dengan waktu relatif singkat sehingga memudahkan berbagai teknik
lain yang menggunakan DNA.
27. Ligase adalah enzim ini berfungsi untuk menyambung ikatan DNA.
28. Primase adalah enzim ini merupakan enzim yang mengawali terjadinya replikasi.
29. Promoter inti adalah area pada gen sel eukariota yang disebut pulau CpG, yang terdiri dari kotak TATA,
INR, kotak GC, kotak CCAAT, BRE, MTE, DCE dan DPE. Promoter inti merupakan tempat awal
terjadinya proses transkripsi oleh RNA polimerase II dan tempat proses transkripsi tersebut dikendalikan.
Hingga saat ini, hanya kotak TATA dan INR yang dapat mengarahkan proses inisiasi transkripsi oleh
RNA polimerase II dengan akurat.
30. Protein ssb adalah
31. Release faktor adalah
32. Enzim restriksi atau endonuklease restriksi adalah enzim yang memotong molekul DNA. Enzim ini
memotong DNA pada rangka gula-fosfat tanpa merusak basa.
33. Transformasi DNA merupakan salah satu metode untuk memasukkan DNA ke dalam sel bakteri.
34. Kodon mula merupakan kodon pertama yang diterjemahkan pada saat translasi atau disebut juga kodon
inisiasi (AUG yang menyandikan metionin).
35. Kodon stop merupakan salah satu dari tiga kodon, yaitu UAG, UAA atau UGA. Kodon akhir disebut juga
kodon terminal yang tidak menyandikan asam amino.[8] Kodon akhir menyebabkan proses translasi
berakhir dengan bantuan faktor pelepasan untuk melepas ribosom.
36. Ribosom adalah salah satu organel yang berukuran kecil dan padat dalam sel yang berfungsi sebagai
tempat sintesis protein.
B. JAWAB
1. Jawab
a. Perbdaan DNA dan RNA
No Parameter DNA RNA
1 Nukleotida
Karbohidrat Deoksi ribose Ribose
Basa A, G, C dan T A, G, C dan U
2 Struktur primer Linier atau sirkular Linier
3 Struktur sekunder Untai ganda Untai linier
4 Struktur tersier
Linier Umumnya relaks mRNA, tRNA dan rRNA
Sirkular Relaks, coil atau
supercoil
5 Enzim pemotong DNAse RNAse
b. Perbedaan mRNA, tRNA, dan rRNA

mRNA rRNA tRNA


Disintesis dengan RNA Disintesis dengan RNA Disintesis dengan RNA
polimerase I polimerase II polimerase III
Merupakan intermediet antar Merupakan komponen
Merupakan molekul
gen dan polipeptida hasil ribosom sebagai tempat adaptor yang membaca
translasi sintesis protein urutan nukleotida pada
mRNA hasil transkripsi
dan merubahnya menjadi
urutan asam amino
(polipeptida)
Tidak tahan lama Lebih stabil dan tahan Stabil
lama dibanding mRNA
2. Jawab

Anda mungkin juga menyukai