Anda di halaman 1dari 10

PEMERINTAH KABUPATEN SITUBONDO

DINAS KESEHATAN
UPTD PUSKESMAS ARJASA
Jl. Raya Banyuwangi Nomor 222 Lamongan Telp.(0338) 453354
ARJASA 68371-SITUBONDO

KEPUTUSAN
KEPALA PUSKESMAS ARJASA
NOMOR:440/283/431.201.7.14/2015
TENTANG
INDIKATOR PENILAIAN MUTU DAN KINERJA
DI PUSKESMAS ARJASA
DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA
KEPALA UPTD PUSKESMAS ARJASA,

Menimbang : a. bahwa Puskesmas Arjasa sebagi unit pelaksana tekhnis dinas


kesehatan mempunyai tugas melaksanakan kinerja dengan
menggunakan indikator yang jelas sebagai dasar perbaikan
penyelenggaraan pelayanan dan perencanaan periode
selanjutnya ;
b. bahwa dalam melaksanakan tugas tersebut di atas kepala
puskesmas melaksanakan sesuai indikator penilaian mutu
dan kinerja;
c. bahwa memperhatikan huruf a dan b di atas perlu di tetapkan
indicator tersebut dengan keputusan kepala puskesmas
tentang indicator penilaian mutu dan kinerja.
Mengingat : 1. undang undang kesehatan nomor 36 tahun 2009 tentang
kesehatan ;
2. undang undang nomor 25 tahun 2009 tentang pelayanan
public ;
3. peraturan pemerintah nomor 65 tahun 2005 tentang
penyusunan dan penerapan standart pelayanan minimal ;
4. pertauran menteri kesehatan nomor
741/Menkes/Per/VII/2008 tentang standart pelayanan
minimal bidang kesehatan di kabupaten atau kota;
5. keputusan menteri kesehatan nomor 75 tahun 2014
tentang pusat kesehatan masyarakat.
MEMUTUSKAN

Menetapkan : KEPUTUSAN KEPALA UPTD PUSKESMAS ARJASA TENTANG


INDIKATOR PENILAIAN MUTU DAN KINERJA
Kesatu : Indikator penilaian mutu dan kinerja di Puskesmas perlu di
tetapkan sebagai ukuran efektifitas dan efisiensi penyelenggaraan
pelayanan yang maksimal kepada masyarakat .
Kedua : Indikator penilai mutu dan kinerja sebagai pengukuran kinerja
yang berdampak pada upaya perbaikan pelayanan dan
perencanaan pada periode berikutnya.
Ketiga : Indikator penilaian mutu dan kinerja terdiri dari indikator upaya
kesehatan masyarakat dan upaya kesehatan perorangan
sebagaimana terdapat dalam lampiran keputusan ini.
Keempat : Indikator penilaian kinerja bersumber pada penilaian kinerja
Puskesmas dan standart penilaian minimal Puskesmas arjasa.
Kelima : Keputusan ini berlaku sejak tanggal di tetapkan dengan
ketentuan apabila di kemudian hari terdapat perubahan akan
diadakan revisi sebagaimana mestinya.

Di tetapkan di : Arjasa
Pada tanggal : 28 September 2015

KEPALA UPTD PUSKESMAS ARJASA

AANB. SURYADINATA
Lampiran : Surat Keputusan Kepala Puskesmas Arjasa
Nomor : 440/283/431.201.7.1.4/2015
Tentang :INDIKATOR PENILAIAN MUTU DAN KINERJA

INDIKATOR PENILAIAN MUTU DAN KINERJA

Jenis Kegiatan Kriteria Indikator Target Prosentase Keterangan


Perencanaan Input Adanya data 10 100 %
Puskesmas pencapaian/cakupan
kegiatan tahun lalu
dan di visualisasikan
Adanya data hasil 10 100%
identifikasi kebutuhan dilaksanakan
dan harapan
masyarakat
Proses Membuat data 10 12x/tahun 100 %
penyakit terbanyak
setiap bulan
Visualisasi data 10 10 100 %
penyakit potensial
KLB
Analisa data 10 10 100 %
penyakit potensial
KLB
Membuat peta daerah 10 100%
rawan bencana
Output
Tersusunnya RUK 10 100 %
melalui analisa dan
perumusan masalah
berdasarkan prioritas
Tersusunnya RPK 10 100 %
secara terinci dan
lengkap
Outcome Kepuasan sasaran 10 ≥ 80 %

MINILOKA Input Ada jadwal 1x/tahun 100 %


KARYA Minilokakarya
PUSKESMAS bulanan pertama,
Bulanan
rutin,Tribulan
Pertama, dan Tribulan
rutin selama satu
tahun
Proses Ketepatan Waktu 12x/tahun 100 %
Minilokakarya
Bulanan Pertama
Ketepatan Waktu 12x/tahun 100%
Minilokakarya
Bulanan Rutin
Ketepatan Waktu 1x/tahun 100%
Minilokakarya
Tribulan Pertama
Ketepatan Waktu 4x/tahun 100%
Minilokakarya
tribulan Rutin
Output Minilokakarya 10 100 %
terlaksana sesuai
jadwal

MANAJEMEN Input Kelengkapan Jumlah 91 85%


SDM SDM sesuai dengan
Kebutuhan
Kesesuaian 7 75%
Kompetensi SDM
Sesuai Standar
Kesesuaian Pelatihan 7 75%
SDM sesuai dengan
Standart
Kelengkapan Arsip 91 100%
Kepegawaian
Tim yang melayani 2 50%
tentang SDM ,Oleh
KA, TU, dan Di bantu
oleh SK Tim SDM

ABK/Perjabatan 23 100%
Anjab 7 75%
SOTK -> Struktur 10 100%
organisasi tata kelola
PKM

Format kompetensi 7 75%


SDM

Proses Pembuat an daftar 10 80% %


atau catatan
kepegawaian
Membuat uraian tugas 91 80%
dan tanggung jawab
setiap petugas
Membuat rencana 12 80%
kerja bulanan bagi
setiap petugas sesuai
dengan tugas,
wewenang tanggung
jawab
Membuat penilaian 2 80%
Kinerja Pegawai
Membuat monitoring 4x setahun 100%
Orientasi
kepegawaian
Membuat daftar 91 100%
jabatan pegawai
Membuat daftar jenis 23 100%
pelatihan struktural
dan fungsional yang
pernah dikuti oleh
petugas Puskesmas
Tenaga kesehatan 71 80%
Membuat daftar ijin
praktek atau ijin kerja
bagi tenaga kesehatan
tertentu
Pemutusan jumlah 107 100%
kebutuhan
kepegawaian
Pengembangan 91 85%
kompetensi
Analysis kapitasi 91 90%
Distribusi SDM 80%

Output SDM terdistribusi 91 85%


sesuai kebutuhan
SDM memenuhi 91 85%
kompetensi yang
dibutuhkan
Jumlah orientasi dan 85 85%
pelatihan yang telah di
lakukan
Outcome Jumlah cakupan PKP 85 85%
sesuai target
MANAJEMEN input Ada data jumlah dan 100 100%
PENGELOLAAN jenis barang yang ada
BARANG / di puskesmas
ASSET
Proses Membuat kartu 18 100%
inventaris dan
menempatkan di
masing - masing
ruangan
Melaksanakan
perawatan alat
kesehatan dan sarana
prasarana
Melaporkan seluruh 100 100%
inventarisasi alat
kesehatan dan sarana
prasarana
melaksanakan
kalibrasi alat lab dan
alat ukur kesehatan
Output Alat terpelihara dan
jumlah barang sesuai
dengan kebutuhan
MANAJEMEN Input Penilaian 10 100%
OBAT Administrasi Resep
Ada LPLPO Apotik 10 100%
Ada Buku catatan 10 100%
Penerimaan &
Pemakaian sisa obat
apotik
Adanya pelayanan 10 100%
obat di Apotik
Buku catatan harian 10 100%
pemakaian obat (
Buku lidi)
Proses Kelengkapan Sarana 7 75%
di Gudang Obat
Kelengkapan Sarana 7 75%
di Apotik
Penyerahan Obat 7 75%
dengan memberikan
informasi kepada
pasien
Membuat kelengkapan 10 100%
administrasi kartu stok
Kerapian dan 7 75%
Kebersihan Kartu
Stok Obat
Membuat kelengkapan 10 100%
administrasi LPLPO
Menerapkan penataan 7 75%
obat yang baik di
gudang obat

Membuat rencana 7 75%


distribusi obat ke
setiap unit pelayanan
Membuat administrasi 7 75%
buku bantu
Output Buku rekap jenis resep 10 100%
Gratis/Bayar/Askes
Terdapat Etiket/label 10 100%
pada tempat
penyimpanan obat
lengkap dan tertib
Persyaratan Gudang 7 75%
Obat telah memenuhi
syarat
Kelengkapan Sarana 7 75%
di Gudang Obat
terpenuhi
AUDIT input Adanya tim audit dan 10 100%
INTERNAL uraian tugas
Adanya jadwal 10 100%
pelaksanaan audit
Adanya instrument 10 100%
audit
Adanya ketetapan 10 100%
ruangan yang diaudit
Proses Pelaksanaan Audit 4x pertahun 100%
dilaksanakan secara
periodic
Output Ketepatan 4x pertahun 100%
pelaksanaan audit

RAPAT input Adanya hasil temuan 10 100%


TINJAUAN audit yang dianalisis
MANAJEMEN
Proses Pelaksanaan RTM 4x pertahun 100%
sesuai jadwal
output Adanya hasil RTM 4 kali 100%
yang
ditindaklanjutkan ke
ruangan atau bagian
yang bersangkutan
Keuangan Input Tempat keuangan dan 10 100%
SK Tim Keuangan
Penyusunan BKA, 10 100%
APBD/BLOOD(RBA)

Penyusunan pedoman 10 100%


pengelolaan keuangan
kepada puskesmas
Penyusunan POA 10 1x/tahun
Puskesmas dan POA
Program
Proses Pengelolaan keuangan 10 100%
yang bersumber
APBD (optimal)

Pengelolaan keuangan 10 100%


yang bersumber Non
APBD
Pengelolaan keuangan 10 100%
yang bersumber dari
pendapatan
Output Mekanisme 10 100%
penggunaan pelayanan
Mekanisme 10 100%
penggunaan
adminitrasi
Outcome Kepuasan terhadap 10 100%
kerja bulanan
SPJ 10 100%

Buku kas umum 10 100%

Laporan keuangan 10 100%


INDIKATOR KINERJA UKM

Jenis UKM Kriteria Indikator Target Prosentase Keterangan


Kesehatan Ibu Input Ketersediaan 22 100 %
dan Anak tenaga bidan di
semua desa
Ketersediaan 3 Sesuai
tenaga bidan di persyaratan
Puskesmas Permenkes No
75/2014
Proses
Kepatuhan 10 ≥ 90 %
pelayanan ANC
sesuai prosedur
5 (?) T
Pelaksanaan 10 ≥ 90 %
posyandu sesuai
jadual
Pelaksanaan 10 ≥ 90 %
imunisasi TT
Pelayanan nifas 10 100%
sesuai prosedur
Pelayanan 10 100%
neonatus sesuai
prosedur
Output
Cakupan peserta 5680 65 %
KB aktif
Cakupan K1 639 ≥ 95 %
Cakupan K4 567 ≥ 95 %
Pertolongan 559 ≥ 95 %
nakes
Cakupan 537 ≥ 95 %
pelayanan nifas
Cakupan 577 ≥ 90 %
kunjungan bayi
Cakupan 2124 ≥ 90 %
kunjungan balita
Outcome Kepuasan 10 ≥ 80 %
sasaran
Pelayanan gizi Input

Proses Balita gizi 3 100 %


buruk yang
mendapat
perawatan
Output Cakupan 28 100 %
pemberian
makanan
pendamping
ASI pada usia 6-
24 bulan

Pencegahan Proses Penderita DBD 6 100 %


Penyakit yang ditangani
Output AFP rate per 20 ≥2 %
1000 penduduk
< 15 tahun
Penemuan 292 100 %
penderita
pneumonia
balita
Penemuan 340 ≥ 90 %
pasien baru TB
BTA positif
Penemuan 870 100 %
penderita diare
Cakupan 8 100 %
desa/kelurahan
yang mengalami
KLB yang
dilakukan
penyelidikan
epidemiologi <
24 jam
Cakupan 8 ≥ 95 %
desa/kelurahan
UCI
Promosi Input Ketersediaan 1 Sesuai PMK
Kesehatan tenaga promosi 75/2014
kesehatan
Ketersediaan kit 10 ≥ 90 %
penyuluhan
Proses Pelaksanaan 10 ≥ 90 %
kegiatan
penyuluhan
kesehatan di
luar gedung
sesuai rencana
Pelaksanaan 10 ≥ 90 %
kegiatan
penyuluhan
kesehatan di
dalam gedung
sesuai rencana
Output Cakupan PHBS 7 ≥ 65 %
Cakupan desa 8 ≥ 80 %
siaga aktif
Kesehatan Input Ketersediaan 1 Sesuai PMK
lingkungan tenaga 75/2014
sanitarian
Proses Pelaksanaan 10 ≥ 90 %
kunjungan
rumah sesuai
rencana
Pelaksanaan 10 ≥ 90 %
pemantauan
jentik institusi
Pelaksanaan 10 ≥ 90 %
pembinaan
makanan
jajanan sekolah
Pelaksanaan 10 ≥ 90 %
inspeksi sanitasi
sekolah
Output Cakpan 159 ≥ 90 %
pemeriksaan
TTU
Cakupan klinik 142 ≥ 90 %
sanitasi
Cakupan inspksi 53
sanitasi sekolah
Cakupan 4 ≥ 90 %
pengawasan
home industry
Cakupan 165 ≥ 90 %
pengawasan
tempat
pengolahan
makanan
Cakupan 1 ≥ 30 %
Pamsimas
Cakupan 11647 ≥ 30 %
desa/kelurahan
yang
melaksanakan
STBM
]
Ditetapkan di : Arjasa
Pada tanggal : 28 September 2015

KEPALA UPTD PUSKESMAS ARJASA,

AANB. SURYADINATA

Anda mungkin juga menyukai