Anda di halaman 1dari 10

Kurikulum Tahun : 2013/2014

1. Identitas Mata Ajar


a. Nama Mata Ajar : IDK I (Biologi, Biokimia dan Biofisika)
b. Kelompok Ilmu : Keilmuan dan Keterampilan (MKK)
c. Cabang Ilmu : Ilmu Biologi, Biokimia dan Biofisika
d. Beban / Jumlah SKS : 2 SKS (T : 1 SKS, P : 1 SKS)
e. Penempatan Semester : Semester 1
f. Pra Syarat : -
g. Tim Dosen : 1. Deti Nurdianti Kuswatiningsih,M.Si
2. Tim
2. Kompetensi Mata Ajar : Pada akhir pembelajaran diharapkan mahasiswa mampu :
1. Menjelaskan ruang lingkup proses biokimia, biologi dan
biofisika yang terjadi pada manusia
2. Menjelaskan prinsip–prinsip biokimia, biologi dan
biofisika pada mahluk hidup
3. Menjelaskan tentang reaksi-reaksi biokimia, biologi dan
biofisika yang terjadi pada makhluk hidup
4. Mendemonstrasikan keterampilan tentang proses-proses
biologi, biokimia dan biofisika pada mahluk hidup
5. Menjelaskan dasar-dasar biomekanika, instrumentasi
sebagai landasan dalam memberikan asuhan
keperawatan
3. Standar Kompetensi :

4. Alokasi Waktu : T : 1 SKS = 1 x 1 x 50 menit x 14 pertemuan = 700


menit/semester
P : 1 SKS = 1 x 2 x 60 menit x 14 pertemuan = 1680
menit/semester
5. Waktu Perkuliahan :

6. Evaluasi : 1. Persyaratan Ujian : Kehadiran minimal 80 %


2. Sistem penilaian
 UTS : 25%
 UAS : 25 %
 Praktikum : 15 %
 Kehadiran :5%
 Presentasi : 15%
 Makalah : 15%
7. Buku Sumber : Utama:
a. N. A. Campbell dan Jane Reece. 2005. Biology 7th Ed.
San Franscisco: Benjamin Cumming.
b. Jeremy M. Berg, John L. Tymoczko, Lubert Stryer.
2005. Biochemistry 5th Ed. W. H. Freeman.
c. Eugene Ackermen; Lunda B.M; Lawrence E. William.
1998. Ilmu Biofisika. Surabaya: Airlangga University
Press.
Tambahan:
d. Alan H Cromer. Fisika Untuk Ilmu Hayati.
Yogyakarta: UGM Press
e. Spence A.P Mason E.B. Human Anatomy and
Physiology. Second edition The Benjamin / Coming
Publishing Company Inc. 1990
f. Suryo. 1984. Genetik. Yogyakarta: Gajah Mada
University Press.
g. Subowo. 1992. Biologi Sel. Bandung : Angkasa
h. Yatim, W. 1992. Biologi Sel Lanjut. Bandung: Tarsito
i. J.F. Gabriell. 1996. Fisika Kedokteran. Jakarta : EGC
MINGGU/ Aspek
INDIKATOR KRITERIA
KELAS/ MATERI KOMPETENSI kompetensi Waktu Jenis Kegiatan
No PENILAIAN PENGAJAR METODE
TANGGAL POKOK DASAR (menit) Media Mahasiswa
K A P
/ JAM
1. MINGGU I PENJELASAN Mahasiswa dapat Koordinator
SILABUS menjelaskan Dan TIM
deskripsi dan
tujuan mata ajaran
IDK I

2. MINGGU I PRINSIP- Mahasiswa dapat PRINSIP-PRINSIP KEHIDUPAN 170 LCD Mendengarkan TIM Lecture
PRINSIP menjelas-kan 1. Hidup dan Kehidupan penjelasan Pengajar
KEHIDUPAN prinsip-prinsip Powerpoint
- Makhluk hidup
kehidupan dengan
Spidol
benar (C2) - Tingkatan kehidupan Menjawab
Whiteboard pertanyaan dosen
- Teori Seleksi Alam

2. Karakteristik Makhluk Hidup

3. MINGGU II BIOLOGI SEL Mahasiswa dapat BIOLOGI SEL 170 LCD Mendengarkan TIM Lecture
& III menjelaskan 1. Sel dan Organel Sel penjelasan Pengajar
konsep biologi sel a. Menjelaskan pengertian sel Powerpoint
dengan benar (C b. Menjelaskan jenis-jenis sel
Spidol
2) c. Menjelaskan struktur sel
Menjawab
d. Menjelaskan fungsi Whiteboard pertanyaan dosen
organel sel
2. Jenis-jenis pembelahan sel
a. Mitosis
- Menjelaskan tahap-tahap
mitosis
- Menjelaskan karakteristik
setiap tahap
b. Meiosis
- Menjelaskan tahap-tahap
mitosis
- Menjelaskan karakteristik
setiap tahap

4. MINGGU JARINGAN, Mahasiswa dapat JARINGAN, ORGAN DAN 340 LCD Mendengarkan TIM Lecture
IV & V ORGAN DAN menjelaskan SISTEM ORGAN MAKHLUK penjelasan Pengajar
SISTEM konsep struktur dan HIDUP Powerpoint
ORGAN fungsi jaringan, 1. Jaringan Spidol
MAKHLUK organ serta sistem a. Menjelaskan pengertian Menjawab Praktikum
HIDUP organ mahluk jaringan Whiteboard
b. Menjelaskan jenis-jenis pertanyaan dosen
hidup dengan benar
jaringan
(C2)
c. Menjelaskan fungsi berbagai
jaringan
2. Organ
a. Menjelaskan pengertian
organ
b. Menjelaskan fungsi organ
3. Sistem Organ
a. Menjelaskan pengertian
sistem organ
b. Menjelaskan jenis-jenis
sistem organ
c. Menjelaskan fungsi sistem
organ

5. MINGGU SISTEM Mahasiswa dapat SISTEM REPRODUKSI DAN 170 LCD Mendengarkan TIM Lecture
VI REPRODUKSI menjelas-kan BIOLOGI PERKEMBANGAN penjelasan Pengajar
DAN BIOLOGI sistem reproduksi 1. Menjelaskan struktur dan Powerpoint
PERKEMBANG dan konsep biologi fungsi sistem reproduksi Spidol
AN perkembangan 2. Menjelaskan struktur dan Menjawab
pada manusia fungsi gamet (ovum & Whiteboard SGD
dengan benar (C2) spermatozoa) pertanyaan dosen
3. Menjelaskan perkembangan
embrio dan janin
a. Menjelaskan periode Menjelaskan Presentasi
pertumbuhan embrio
b. Menjelaskan karakteristik materi presentasi
embrio pada setiap periode/
tahapan

6. MINGGU GENETIKA Mahasiswa dapat GENETIKA DAN 170 LCD Mendengarkan TIM Lecture
VII DAN menjelas-kan HEREDITAS penjelasan Pengajar
HEREDITAS konsep dasar 1. Dasar-dasar genetika Powerpoint
a. Menjelaskan pengerttian dan
Genetika dan Spidol
karakteristik gen
Hereditas dengan b. Menjelaskan pengertian dan Menjawab
benar (C2) ka-rakteristik kromatin dan Whiteboard pertanyaan dosen SGD
kromosom
c. Menjelaskan struktur gen
2. Prinsip-prinsip hereditas
a. Menjelaskan prinsip
hereditas
b. Menjelaskan prinsip
segregasi
3. Hukum Mendel I – II
a. Menjelaskan perkawinan
monohybrid
b. Menjelaskan perkawinan
dihibrid
4. Penentuan jenis kelamin dan
golongan darah ;
a. Penentuan jenis kelamin
b. Penentuan golongan darah
- System A-B-O
- System rhesus

UJIAN TENGAH SEMESTER


28 Oktober – 1 November 2013

10. MINGGU BIOMEKANIK Mahasiswa mampu BIOMEKANIKA 340 LCD Mendengarkan TIM Lecture
VIII A menjelaskan 1. Pengukuran dan satuan penjelasan Pengajar
konsep dan dasar- pengukuran Powerpoint
dasar Biomekanika a. Menjelaskan pengertian
pengukuran Spidol
dengan benar Menjawab
b. Menjelaskan jenis
pengukuran Whiteboard pertanyaan dosen SGD
c. Menjelaskan satuan
pengukuran
2. Dasar-dasar mekanika
a. Statika
 Menjelaskan pengertian
statika Menjelaskan
Presentasi
 Menjelaskan gaya statika materi presentasi
dalam tubuh
b. Dinamika
 Menjelaskan pengetian
dinamika
 Menjelaskan gaya
dinamika dalam tubuh
c. Analisa gaya dan penggunaan
traksi
 Menjelaskan penerapan
Hukum Newton dalam
pemasangan traksi
d. Hidrodinamika dan
hidrostatika
 Menjelaskan pengertian
hidrodinamika
 Menjelaskan pengertian
hidrostatika
 Menjelaskan
Hidrodinamika pada tubuh
 Menjelaskan hidrostatika
pada tubuh
11. MINGGU BIOAKUSTIK Mahasiswa mampu BIOAKUSTIK 170 LCD Mendengarkan TIM Lecture
IX menjelaskan 1. Prinsip-prinsip gelombang penjelasan Pengajar
konsep dan proses a. Menjelaskan pengertian c. Powerpoint
penerimaan bunyi gelombang bunyi SGD
b. Menjelaskan Sifat bunyi Spidol
2. Biofisika penerimaan bunyi Menjawab
a. Menjelaskan kemampuan Whiteboard pertanyaan dosen
telinga dalam menerima
bunyi
b. Menjelaskan jenis bunyi yang
dapat diterima oleh telinga
12. MINGGU X TERMOFISIKA Mahasiswa dapat TERMOFISIKA - 170- - LCD Mendengarkan TIM Lecture
menjelaskan proses 1. Suhu penjelasan Pengajar
perambatan kalor a. Menjelaskan pengertian suhu -
Powerpoint
dalam tubuh b. Pengukuran suhu
c. Menjelaskan termometer zat Spidol SGD
cair Menjawab
2. Kalor Whiteboard pertanyaan dosen
a. Menjelaskan pengertian kalor
b. Menjelaskan proses transfer
kalor/ rambatan kalor
- Konduksi
- Konveksi
- Radiasi
- Evaporasi
13. MINGGU FISIKA Mahasiswa dapat FISIKA RADIASI 170 LCD Mendengarkan TIM Lecture
XI RADIASI DAN menjelaskan Fisika 1. Menjelaskan pengertian radiasi penjelasan Pengajar
INSTRUMEN- radiasi dan 2. Menjelaskan jenis-jenis radiasi Powerpoint
TASI DALAM instrumentasi 3. Menjelaskan sumber radiasi Spidol SGD
KE- keperawatan 4. Menjelaskan keuntungan dan Menjawab
PERAWATAN kerugian radiasi Whiteboard pertanyaan dosen
Praktikum
INSTRUMENTASI DALAM
KEPERAWATAN
1. Menjelaskan pengertian
instrumentasi
2. Menjelaskan jenis-jenis
instumentasi
a. Elektronika
b. Logam
c. Gelas
d. Karet/plastic
14 MINGGU BIOKIMIA Mahasiswa dapat BIOKIMIA 170 LCD Mendengarkan TIM Lecture
XII DALAM menjelaskan penjelasan Pengajar
KEHIDUPAN komponen- 1. Menjelaskan pengertian Powerpoint
biokimia dalam zat hidup
komponen bipkimia Spidol
2. Menjelaskan biomolekul dan
dalam tubuh fungsi biomolekul Menjawab
manusia 3. Menjelaskan sifat dan fungsi Whiteboard pertanyaan dosen
biologis enzim

15 MINGGU TRNSPORT Mahasiswa dapat TRANSPORT MEMBRAN 170 LCD Mendengarkan TIM Lecture
XIII MEMBRAN menjelaskan prinsip penjelasan Pengajar
transportasi zat 1. Menjelaskan struktur membran Powerpoint
kimia pada 2. Mendeskripsikan proses
transportasi molekul pada Spidol
membran Menjawab Praktikum
membran Whiteboard
3. Menjelaskan komponen- pertanyaan dosen
komponen yang terlibat dalam
transportasi molekul pada
membrane

15. MINGGU NUTRISI Mahasiswa dapat NUTRISI 170 LCD Mendengarkan TIM Lecture
XIV menjelaskan nutrisi 1. Menjelaskan jenis-jenis molekul penjelasan Pengajar
dan metabolisme yang dibutuhkan oleh manusia Powerpoint
yang dibutuhkan 2. Menjelaskan sumber-sumber
oleh manusia nutrisi yang dibutuhkan oleh Spidol
manusia SGD
3. Menjelaskan metabolisme Whiteboard Menjawab
makromolekul yang terjadi pertanyaan dosen
dalam tubuh terkait sumber
nutrisi Presentasi
Menjelaskan
4. Menjelaskan proses pemenuhan materi presentasi
energi dari makromolekul
5. Menjelaskan kelainan-kelainan
yang disebabkan oleh
kekurangan atau kelebihan
nutrisi pada manusia

UJIAN AKHIR SEMESTER : 06 JANUARI - 10 JANUARI 2013

Anda mungkin juga menyukai