Anda di halaman 1dari 2

BAB VI

KESIMPULAN DAN SARAN

6.1 Kesimpulan

Berdasarkan hasil Kerja Praktek yang telah dilaksanakan di PDAM Tirta


Tarum Karawang. Operasional dan Pemeliharaan di PDAM Tirta Tarum sudah
dilaksanakan dengan baik sesuai dengan Standar Operasional Prosedure yang ada
di PDAM Tirta Tarum Karawang, namun terdapat beberapa kendala pada
pelaksanaanya yang menyangkut masalah teknis dan non teknis. Tetapi secara
umum sistem produksi air dan distribusi di Cabang Karawang, sudah dapat
menghasilkan produksi dan distribusi air yang memenuhi syarat kualitas dan
kuantitas yang diperlukan saat ini.

6.2 Saran

Dari hasil Kerja Praktek yang diikuti, ada beberapa saran dari penulis untuk
PDAM Tirta Tarum Karawang yaitu :

1. Pihak PDAM sebagai penyelenggara pelayana distribusi air terhadap


pelanggan harus lebih memperhatikan syarat kuantitas dan kualitas air yang
sesuai dengan baku air
2. Dalam pelaksanaan Operasional dan Pemeliharaan di PDAM Tirta Tarum
harus sesuai dengan SOP yang telah ditetapkan dalam Pengolahan Air
Bersih.
3. Peningkatan sumber daya manusia dengan bimbingan dan teknis,
pendidikan pelatihan khusus bagi pengelola Instalasi Pengolahan Air
beserta penunjangnya.
4. Melakukan sosialisasi dan memberikan informasi terhadap masyarakat
khusunya pelanggan mengenai pelayanan PDAM.
5. Pihak PDAM harus lebih inovatif dalam mengikuti perkembangan dengan
menggunakan teknologi tepat guna pengolahan air agar mampu

VI-1
memberikan pelayanan yang lebih optimal kepada pelanggan baik dari segi
kuantitas maupun kualitas air.

VI-1

Anda mungkin juga menyukai