Anda di halaman 1dari 3

Topik wawancara :

MAAF KAN KAMI GURU

A. Narasumber :

Nama : Andi Nurmauliza


Tempat tanggal lahir : Makassar, 03 Mei 2004
Alamat : Btn. Knpi blok D/3
Pekerjaan : Pelajar.

B. Pewawancara

Nama : Nur Afiah


Tempat tanggal lahir : Bone, 26 Januari 2004
Alamat : Btn. Dewi Kumala Sari blok AC3/6
Pekerjaan : Pelajar.

C. Tempat wawancara dan waktu :

Hari/tanggal : Sabtu / 03 Maret 2018


Pukul : 09:00 - Selesai
Tempat : SMP Negeri 25 Makassar Kelas VIII.8.

D. Hasil–hasil wawancara :

Pewawancara : "Selamat pagi, apakah saya boleh meminta waktunya sebentar?"

Narasumber : " Selamat pagi juga, darimana?"

Pewawancara : " Kami dari kelas VIII.8, ingin meminta pendapat anda soal drama
tentang guru tersebut?"

Narasumber : “ Menurut saya dengan adanya drama seperti itu dapat memotivasi
siswa siswi saat ini"
Pewawancara : " Bagaimana bisa anda bisa mengatakan cukup memotivasi siswa
siswi saat ini?"

Narasumber : "Karena bagian dari cerita ini sungguh memotivasi siswa siswi saat
ini, untuk lebih meningkatkan kesadaran tentang pentingnya
menghormati orang yang lebih tua dari kita, karena
perilaku tersebut dapat menjadikan contoh yang baik di masa yang akan
datang"

Pewawancara : "Bagaimana caranya agar siswa siswi saat ini dapat merubah
perilakunya?"

Narasumber : "Yaitu dengan adanya perubahan kurikulum sekarang, akan dapat


mengubah perilaku yang menyimpan. Karena dengan
adanya perubahan kurikulum bukan hanya pengetahuan yang
diminta melainkan perilaku/ akhlak yang di utamakan, soal
pengetahuan itu yang ke dua."

Pewawancara : "Apakah dengan adanya perubahan kurikulum dapat mengubah


cara pembelajaran siswa siswi yang terkait dengan drama
tersebut?"

Narasumber :"In syaa allah, mudah mudahan dengan adanya perubahan


kurikulum ini dapat menjadi lebih baik dan tentang drama
tersebut menjadi salah satu motivasi agar dapat menjadi
pribadi yang lebih baik"

Pewawancara :" Saya kira cukup sampai disini, terima kasih dengan sarannya dan
juga waktunya."

Narasumber : "Sama sama."

Anda mungkin juga menyukai