Anda di halaman 1dari 5

REVIEW JURNAL ANALISIS PENGEMBANGAN PRODUK PADA PERUSAHAAN

TEPUNG TERIGU DI SURABAYA

BERDASARKAN TAHAPAN NPD

MOCHAMAD.ZAKARIA (J3E113084/BP1)

PROGRAM KEAHLIAN SUPERVISOR JAMINAN MUTU PANGAN


PROGRAM DIPLOMA
INSTITUT PERTANIAN BOGOR
2015
Tabel 1 Hasil Review Jurnal Npdr
Stage of Process Purpose of Stage Marketing Information and
Methods Used
New Product Pengembangan produk dan Inovasi ada 3 model, yang
inovasi merupakan sebuah hal pertama melakukan pengubahan
penting yang dibutuhkan oleh atau modifikasi sederhana pada
perusahaan. produk dengan tidak
Inovasi adalah perubahan menghilangkan sifat aslinya, yang
pengetahuan yang sudah ada atau kedua melibatkan kreasi atas
pengetahuan yang baru menjadi produk baru atau perubahan dari
produk baru atau mengubah produk yang sudah ada dengan
produk, proses, dan pelayanan membuat dan mengubah desain
yang bermaksud untuk membuat agar mencapai keunggulan yang
nilai yang baru kepada pelanggan kompetitif yang ketiga melakukan
dan memberikan peningkatan pembentukan produk baru yang
keuangan kepada pembuat berbeda bila dibandingkan dengan
inovasi. produk sebelumnya, juga
Inovasi mempunyai arti untuk memiliki sifat yang baru sehingga
membuat ide atau sebuah hal meninggalkan sifat aslinya.
baru. Kreativitas adalah beberapa dasar yang dibutuhkan
kepandaian membuat hal baru untuk melakukan sebuah inovasi
tersebut menjadi ada dan nyata yakni
 Modulasi :Melakukan
pengubahan suatu karakter
dasar dari produk dengan
mengubah karater fisik.
 Ukuran : Melakukan
pengubahan pada volume
dari produk tersebut
 Kemasan : Melakukan
pengubahan pada kemasan
untuk mengubah persepsi
konsumen mengenai
produk tersebut, agar
sesuai dengan yang
dinginkan.
 Desain : Melakukan
pengubahan pada desain
kemasan produk, namun
untuk kemasan dan
ukuran tetap sama
 Komplemen : Melakukan
pengubahan dengan
menambahkan sejumlah
bahan baru ke dalam
produk.
 Pengurangan upaya :
Melakukan pengubahan
dengan menurunkan
upaya dan biaya dari
produk
Idea Generation Ide juga muncul dari ASPR (Area Untuk mengetahui mengenai
Sales Promotion and respon konsumen terhadap produk
Representative) yang terjun di yang akan diluncurkan dapat
lapangan dan keliling ke customer diketahui dengan hasil penelitian
industri maupun UKM (Usaha di lapangan tentang pengenalan
Kecil Menengah) produk dan respon masyarakat.
VOC(voice of customer) Sehingga dari hasil respon di
lapangan dapat diketahui
bagaimana produk akan diterima
sesuai dengan respon konsumen.
Screening and Tahap ini dirancang untuk Pihak yang terlibat dalam tahap
Evaluation menghilangkan gagasan yang penyaringan ini adalah production
tidak berhubungan dengan tujuan operation manager, production
perusahaan, pada tahap ini planning and development
diseleksi. Perwakilan dari manager, bagian divisi komersial.
pemasaran, teknisi, dan produksi hambatan atau kendala yang
harus memberikan input pada mungkin terjadi pada tahap
tahap penyaringan ini. screening atau penyaringan
terjadi dalam prosesnya, biasanya
kendala yang dihadapi adalah
evaluasi konsep baru, jika
perusahaan melakukan kesalahan
dalam memilih ide pengembangan
produk. Dengan adanya kesalahan
dalam pemilihan ide yang ternyata
ide tidak sesuai dengan yang ada
pada pasar maka perusahaan bisa
mengalami kerugian yang besar.
Masalah ini berbahaya sehingga
dalam tahap ini harus benar-benar
teliti, dan dalam tahap
penyaringan ini dibutuhkan
sebuah keputusan yang matang
agar tidak salah memilih ide yang
di dapatkan
Bussiness Analysis analisis bisnis ini pihak yang pihak yang terlibat adalah bagian
terlibat sama dengan yang terlibat information and technology
di dalam analisis bisnis pada manager, treasury manager,
pengembangan produk lama production operation manager,
menjadi baru production support manager.
Dalam tahap ini juga dibahas Perusahaan menggunakan metode
apakah bisa mencapai keuntungan analisis break even point yang
yang diinginkan perusahaan. bertujuan untuk menemukan satu
Apabila dalam analisis ini titik baik dalam unit maupun
hasilnya positif maka akan akan rupiah yang menunjukkan biaya
dilanjutkan dengan tahap yang dikeluarkan sama dengan
pengembangan prototype pendapatan. Setelah mencapai
Hambatan atau kendala yang titik tersebut berarti menunjukkan
dihadapi pada tahap ini adalah belum diperolehnya keuntungan
tidak cocoknya biaya dengan atau dengan kata lain perusahaan
terget keuntungan sehingga harus tidak untung dan tidak rugi.
dilakukan analisa ulang dengan Sehingga pada saat penjualan
mengatur biaya, biaya menunjukkan melebihi titik break
diminimalkan agar bisa mencapai even point maka keuntungan
keuntungan. sudah diperoleh perusahaan.
Metode ini digunakan karena
dapat membantu pemilihan jenis
produk dan proses yang
digunakan, dengan cara
mengidentifikasikan produk atau
proses yang mempunyai total
biaya terendah
Development tahapan pengembangan produk pengembangan produk contoh.
perusahaan ini didorong oleh pihak yang terlibat pada tahap ini
sebuah gagasan produk. Gagasan semua bagian produksi yaitu
produk tersebut bisa melalui quality control, production
sampel yang didapat dari operation manager, production
konsumen langsung (user) atau planning and development
dari referensi tren luar negeri manager, production support
kemudian diolah sesuai tahap- manager.
tahap pengembangan gagasan produk ini muncul dari
suara konsumen yang menerima
suara bahwa banyak konsumen
Ide juga muncul dari ASPR (Area
Sales Promotion and
Representative) yang terjun di
lapangan dan keliling ke customer
industri maupun UKM (Usaha
Kecil Menengah) dengan
menggali info harga yang diminati
oleh konsumen dan minat pasar
konsumen produk yang seperti
apa
waktu yang diperlukan pada tahap
pemunculan gagasan produk
seperti contoh tepung kurang lebih
sekitar dua minggu untuk
memperoleh keputusan gagasan
ini akan diterapkan atau
diimplementasikan atau tidak.
Marketing Pada divisi marketing akan Pengembangan yang dilakukan
melakukan suatu penelitian di pada contoh perusahaan tepung
lapangan langsung untuk yakni ada dua macam yang
memastikan keberlangsungan pertama mengubah model lama
produk saat diluncurkan. menjadi baru dengan tujuan agar
lebih diminati oleh konsumen dan
yang kedua dengan memproduksi
tepung baru
Commercialisation Merupakan tahap akhir Jika pihak yang terlibat dalam
diberikan hasil uji pemasaran komersialisasi ini adalah product
produk dengan hasil yang positif group manager, bagian staff
bertujuan menyebarkan produk pemasaran. Apabila dari
baru tersebut ke daerah yang pengujian semua mempunyai hasil
lebih luas, mencegah ketegangan yang positif maka perusahaan
yang semestinya tidak perlu mulai melakukan produksi dan
terjadi pada kemampuan produksi memasarkan produknya ke
awal. konsumen. Perusahaan
menggunakan website untuk
pemasaran produk barunya dan
juga menggunakan cara
memasarkan produk dengan
berhadapan langsung dengan
konsumen atau personal selling.
keterlambatan dalam
komersialisasi dapat memberikan
kesempatan bagi perusahaan lain
untuk mengeluarkan produk yang
dibuat untuk menjadi pesaing
dengan produk baru tersebut

Anda mungkin juga menyukai