Anda di halaman 1dari 1

Bahan iritan

Merusak lapisan tanduk kulit dan membran lemak

Kerusakan membran mengaktifkan fofolipase


dan asam arakidonat (AA), diasilgliserida (DAG)

AA dirubah menjadi Prostaglandin (PG) dan Leukotrin (LT)

Bertindak sebagai kemoatraktan kuat Menginduksi vasodilatasi,


untuk limfosit dan neutrofil, serta dan↑ permeabilitas vaskuler
mengaktifasi sel mas melepaskan histamin

Diasilgliserida (DAG) second messenger Keratinosit juga melepaskan TNFά,


menstimulasi interleukin-1 (IL-1) dan IL-2 mengaktifasi sel T, makrofag dan
granulosit, menginduksi ekspresi molekul
adesi sel dan pelepasan sitokin

Menimbulkan :
Iritan Kuat : eritema, edema, panas, nyeri.
Iritan Lemah : Deksikasi, hilangnya fungsi sawar, kerusakan stratum
korneum

Anda mungkin juga menyukai