Anda di halaman 1dari 7

Lampiran 6

ANALISIS TEMATIK
GAMBARAN PELAKSANAAN PROMOSI KESEHATAN RUMAH SAKIT
DALAM UPAYA PENGENDALIAN DIARE PADA ANAK DI KOTA MAKASSAR

Tema Sub Tema Kategori Kata Kunci P1 P2 P3


Bentuk promosi  pemberian promkes pada anak tidak 
kesehatan yang Bentuk promosi ada secara spesifik
dilakukan di  Promkes tentang diare ini biasanya
ruang rawat inap mereka itu tidak turun jalan ke 
ruangan
 Langung jalan ke ruangan yang terjadi
ada peningkatan angka balita dengan 
diare
 promkes kesehatan yang ada di rumah
sakit biasanya hari kamis 
 diadakan di bawah (ruang publik) 
 promkes secara keseluruhan di rumah
sakit ada bagiannya 
 Tetapi promkes khususnya masalah
penyakit diare di perawatan anak tidak
ada waktu spesifik tidak ada SOP  

1
khusus untuk hari ini penyuluhan atau
hari-hari tertentu untuk penyuluhan
 mahasiswa ners yang melakukan
penyuluhan di tiap-tiap ruangan kalau 
ada pasien diare
 perawat pelaksana untuk melakukan
promkes itu tidak  
 mereka (PKMRS) datang dengan
membawa leaflet, poster,
 mereka menjelaskan apa penyebab 
dan bagaimana terjadinya diare 
 menjelaskan secara detail apa itu diare
 kita mulai dari apa pengertian diare, 
penyebab, sampai komplikasi diare itu 
sendiri
 pasien diare terus berulang lagi dia
masuk nah itu biasanya kita lakukan 
promkes face to face
 tiap individu itu ada health education

 pada saat operan itu kami berikan HE
secara spontan

 memberikan penyuluhan kepada
pasien kami terutama ibu mereka  

 mengajarkan personal hygienie anak-
anak 
 anak-anak dibawah 6 bulan yang dia 
pake susu formula kita ajarkan cara

2
membersihkan dotnya 
 cara pemakaian air yang benar

 kita lebih anjurkan untuk air yang
sudah dimasak 
 mengganti susunya dengan yang
rendah laktosa
 masalah kebersihannya yang biasa kita 
Tanya 
 anaknya BAB cepat ganti popoknya

Media yang Media  Media pemberian edukasi biasanya 
digunakan pada ditempel di dinding
saat memberikan  Biasanya mahasiswa menggunakan
promosi kesehatan flipchart dan leaflet dan poster   
 mereka (PKMRS) datang dengan 
membawa leaflet, poster,
 Pemberian leaflet dan flipchart fokus
pada ibu dan keluarga pasien 

Focus edukasi Bentuk edukasi


pada penderita  Memberikan HE fokusnya pada 

diare orang tua pasien bagi pasien yang
masih berusia 3 tahun keatas.
 Pemberitahuan cara memotong kuku  
atau membersihkannya.
 Edukasi kepada anak belum 
dilakukan. 

3
 anak yang sudah mengerti kita tidak
menggunakan alat

 Untuk anak 5 tahun ke atas mungki  


dilakukan HE.

 Untuk anak sekolah pemberian 


edukasi dengan cara mencuci tangan, 
kukunya harus bersih, sebelum
makan cuci tangan dan pola hidup
bersih.
 Edukasi pada anak usia sekolah 
dengan demonstrasi ceramah dan di
follow up kembali apakah sudah
memotong kuku atau tidak

4
Rentang umur Angka kejadian diare  Bagi pendrita diare untuk usia 3-5   
yangs sering tidak terlalu banyak.
terkena diare  Rata-rata yang masuk dengan diare
itu anak-anak dengan susu formula.
 anak yang diare jarang usia 5 tahun
ke atas yang banyak usia 5 tahun ke
bawah 
 diare menduduki angka tertinggi 
 yang banyak usia 1-3 tahun  

 kalau musim penghujan sudah betul-
betul banyak 
 paling banyak itu bayi 
Hambatan yang Hambatan  Hambatannya itu biasanya tingkat
ditemukan dalam pendidikan pasien yang kurang sehingga 
melakukan daya tangkap atau penerimaannya kurang
promosi kesehatan jadi kita harus menggunakan bahasa yang
mereka pahami.
 terus tenaga yang memberikan
penyuluhan itu kurang. kurang waktu
untuk memberikan promkes karena  
banyaknya jumlah pasien yang harus kita
tangani.
 Unit PKMRS belum jalan ke rumah sakit 
 Hambatannya dari pola perilaku 
masyarakat saja
 kukunya panjang, kotor nah itu yang
menyebabkan diare 

5
ada semacam mitos bahwa anak yang
sedangsakit tidak boleh kukunya dipotong.
 Mereka menganggap sepele pentingnya
personal hygiene 
 tidak ada usaha yang langsung dilakukan 
 Kita hanya obati ya rumah sakit hanya
mereka opname 
 belum pernah ada instruksi khusus ke

rumah sakit
 merawat pasien yang diare tapi tindak 
lanjut tidak ada
 diare ini belum pernah ada tindakan 
lanjutannya
 Anak yang diare berulang berarti ada
penyakit yang lain atau mengalami  
komplikasi seperti BP, B20. Disertai
dengan penyakit lainnya
 Yang paling utama itu, ada protap tertentu 
Upaya yang Upaya pencegahan
yang paten untuk diare itu penyuluhannya 
dilakukan dalam
mencegan diare seperti ini
 ada tenaga promkes yang disiapkan

karena kalau kita ini tenaga perawat
biasanya itu kurang waktunya untuk
memberikan promkes

6
 ada tenaga promkes yang disiapkan

karena kalau kita ini tenaga perawat
biasanya itu kurang waktunya untuk
memberikan promkes
 Misalnya flipchartnya yang sudah paten,

atau media yang digunakan bukan hanya
flipchart mungkin bisa sekali-sekali
medianya menggunakan OHP atau layar
lebar untuk menarik perhatiaa Sehingga
lebih berkesan dan berkreasi
 mulai dari jajaran rumah sakit/kesehatan
terdekat perlu dilibatkan langsung dalam 
kesehatan lingkungan
 Anak kadang dibiarkan saja pergi makan
tanpa cuci tangan 

 perilaku masyarakat yang perlu diubah
 memberikan pendidikan kesehatan

langsung ke orang tuanya

Anda mungkin juga menyukai