Anda di halaman 1dari 6

RENCANA PROGRAM DAN KEGIATAN PEMBELAJARAN SEMESTER (RPKPS)

HTKK115 GEOLOGI DASAR

1. Identitas Mata Kuliah


Nama Mata Kuliah Kode Semester Bobot Sks SIFAT
GEOLOGI DASAR HTKK115 I 3 Wajib

2. Deskripsi Mata Kuliah


Geologi Dasar merupakan ilmu dasar geologi terutama menyangkut aspek fisik dari bumi
yaitu batuan, proses-proses geologi utama yang terjadi dipermukaan dan dari bawah
permukaan, serta kaitannya dengan fenomena alam yang terjadi dan keterkaitan dengan
manusia.
Geologi Dasar merupakan dasar ilmu geologi yang meliputi tentang pemahaman bumi ,
dari keberadaan bumi sebagai planet dan struktur bumi secara umum, unsur dasar yaitu
mineral dan batuan , proses yang ada di permukaan; pelapukan, erosi, transportasi oleh
berbagai agen, aliran sungai, gelombang di pantai dan proses angin. Geologi juga
membahas proses yang terjadi dari dalam bumi meliputi, aktifitas pambentukan magma,
volkanisme, kegempaan dan perubahan batuan karena proses tektonik. Keterkaitan geologi
dan aktifitas manusia terutama kaitannya dengan kebencanaan, gempa bumi, gerakan
tanah, kerusakan lingkungan dan pemanfaatan sumberdaya geologi; air, minyak dan gas
bumi serta bahan lain, juga diuraikan dalam kuliah ini..

3. Learning Outcomes
Mahasiswa dapat mengenal obyek geologi yang utama dan memiliki kemampuan untuk
mendeskripsi dan menjelaskan fenomena geologi tersebut serta proses kejadiannya.
Selain itu diharapkan mereka dapat mengerti pengetahuan dasar yg meliputi proses
mekanis dan kimiawi yang bekerja didalam dan diluar bumi termasuk yang berkaitan
dengan sumber mineral dan energi

4. Mata Kuliah Terkait


Nama Mata Kuliah Kode Semester Bobot Sks Keterangan

5. Kegiatan Penunjang
Praktikum batuan, teknik pembuatan peta dan penampang geologi dan ekskursi lapangan

6. Pustaka
1) Smith and Pun, 2006, Earthworks, Prentice Hall (Pustaka Utama)
2) Tarbuck and Lutgens, 2000, Earth Science, Prentice Hall (Pustaka Pendukung)
3) Hamblin, 1989, The Earth Dynamic System, McMilan (Pustaka Pendukung)

7. Perencanaan Jumlah Jam Pembelajaran


Jenis Kegiatan Jumlah Kegiatan Jumlah Menit
Tatap muka 14 kali 2100 menit
Tugas Mandiri Menyesuaikan Menyesuaikan
Ujian Tengah Semester 1 kali 150 menit
Ujian Akhir Semester 1 kali 150 menit

8. Kriteria Evaluasi Hasil Pembelajaran


Komponen Penilaian Bobot (%)
Kehadiran (80%) 5
Keaktifan di kelas (individu) 5
Kuis 5
Tugas individu dan kelompok 15
Ujian Tengah Semester 30
Ujian Akhir Semester 40
Jumlah 100

Skor yang dicapai Nilai


≥ 80.00 A
75.00 - 79.90 B+
70.00 - 74.90 B
65.00 - 69.90 C+
60.00 - 64.00 C
55.00 - 59.00 D+
50.00 - 54.00 D
≤ 50.00 E
RENCANA KEGIATAN PEMBELAJARAN MINGGUAN (RKPM)

HTKK115 GEOLOGI DASAR

Minggu Topik Sub Topik Capaian belajar Sumber


Mahasiswa Materi
1 Pendahuluani - Geologi dan sistem bumi- Mahasiswa 1) 19-20
- Geologi, manusia dan memahami arti 2) 1-2, 8-10
lingkungan geologi, bumi dalam
- Sistem tata surya suatu sistem tata
- Bumi sebagai sistem surya serta proses
yang dinamis yang terjadi di bumi
- Prinsip ruang dan waktu Mahasiswa
-

dalam geologi memahami arti


batasan ruang dan
waktu dalam geologi
2 Mineral dan - Unsur, atom, ikatan atom - Mahasiswa mengenal 1) 1-2
Batuan dan senyawa dan dapat 2) 4
- Mineral, kristal dan mendeskripsikan 3) 2-3
klasifikasinya mineral utama
- Mineral pembentuk pembentuk batuan
batuan
3 Batuan Beku - Magma, lava dan - Mahasiswa memahami 1) 8-9
dan Aktifitas evolusinya proses magma, dapat 2) 5
intrusif - Reaksi Bowen, menguraikan 3) 3-4
proses dan pembentukan batuan
klasifikasi batuan beku. beku, menentukan
- Tekstur dan komposisi jenis dan komposisi
batuan beku batuan beku utama
- Geometri batuan beku - Mahasiswa mengenal
intrusif dan dapat
menggambarkan
bentuk batuan beku
dibawah permukaan
bumi
4 Volkanisme - Volkanisme dan gunung - Mahasiswa dapat 1) 8-9
api menjelaskan 2) 5-19
- Jenis dan klasifikasi kejadian gunung 3) 14
gunung api api dalam
- Tektonik lempeng dan kaitannya dengan
distribusi gunung api tektonik
- Mengenal dan
dapat
Minggu Topik Sub Topik Capaian belajar Sumber
Mahasiswa Materi
mengklasifikasikan
jenis gunung api

5 Pelapukan, Eosi - Proses pelapukan - Mahasiswa 1) 3-4


dan Tanah - Pelapukan makanik dan mengenal dan dapat 2) 9
kimiawi menjelaskan proses 3) 14
- Faktor pengontrol dan jenis pelapukan
pelapukan dan - Mahasiswa dapat
pembentukan tanah menyebutkan faktor
- Pelapukan dan mineral pengontrol dan
ekonomik mendeskripsikan
proses pembentukan
tanah serta manfaat
hasil pelapukan.
6 Sedimentasi dan - Erosi, transportasi - Mahasiswa mengenal 1) 11 s/d 16
Batuan Sedimen dan sedimentasi dan dapat 2) 2/d 6
- Proses litifikasi dan menjelaskan proses 3) 16
pembentukan batuan erosi, transportasi dan
sediment sedimentasi
- Klasifikasi batuan - Mengenal dan
sediment menjelaskan proses
- Struktur sediment, fosil pembentukan batuan
dan lingkungan sediment.
pengendapan - Mahasiswa mengenal
- Hukum dan konsep dan dapat
dalam menjelaskan hukum
perlapisan batuan
dan konsep perlapisan
(stratigrafi)
batuan
7 Batuan - Definisi, proses dan jenis - Mahasiswa mengenal 1) 2
metamorfik dan metamorfisme dan dapat menjelaskan 2) 7
Metamorfisme - Zona dan klasifikasi proses 3) 8
batuan metamorfik metamorfisme,
- Tektonik lempeng dan mendeskripsikan dan
penyebaran batuan mengklasifikasikan
metamorfik batuan metamorfik
- Mahasiswa dapat
menjelaskan kaitan
metamorfisme dan
tektonik
8 UJIAN TENGAH SEMESTER
Minggu Topik Sub Topik Capaian belajar Sumber
Mahasiswa Materi
9 Gempa Bumi - Teori elastik rebound - Mahasiswa dapat 1) 6-7
dan Struktur - Gempa bumi dan menjelaskan proses 2) 17-18
Dalam bumi penyebaran kegempaan kejadian gempa dan 3) 10-12
- Memprediksi gempa kaitannya dengan
bumi tektonik
- Struktur dalam bumi - Mahasiswa dapat

- Tomografi seismik menguraikan cara


- Sumber aliran panas penentuan dan
dalam bumi menggambarkan
struktur dalam bumi
- Mahaeswa mengenal

sumber aliran panas


dalam bumi
10 Deformasi dan - Definisi deformasi - Mahasiswa mengenal 1) 7-9
Pembentukan - Jenis-jenis struktur dan dapat menjelaskan 2) 20
Pegunungan geologi proses perubahan yang 3) 12
- Pembentukanpegunungan terjadi di kerak bumi,
(orogenesa) unsur struktur dan
- Gravitasi bumi dan pembentukan
prinsip isostasi pegunungan
- Mahasiswa mengenal

prinsip gravitasi dan


isostasi di bumi
11 Pergerakan - Definisi gerakan tanah - Mahasiswa mengenal 1) 3
Masa dan Gerak - Faktor yang mengontrol dan dapat menjelaskan 2) 11
Tanah gerakan tanah proses gerak tanah 3) 15
- Jenis-jenis gerakan tanah - Mahasiswa dapat
- Penanggulangani gerakan mengenal dan

tanah menjelaskan jenis


gerak tanah dan cara
penanggulangannya
12 Siklus Hidrologi - Definisi siklus hidrologi - Mahasiswa mengenal 1) 3-4
dan Air Tanah - Air tanah dan siklus dan dapat menjelaskan 2) 2-10
hidrologi siklus hidrologi dan 3) 16-17
- Porositas dan keberadaan air tanah
permeabilitas - Mahasiswa dapat
- Sistem aliran air tanah merumuskan definisi
- Erosi dan pengendapan porositas dan
permeabilitas
air tanah
- Mahasiswa dapat

menjelaskan erosi dan


pengendapan air tanah
Minggu Topik Sub Topik Capaian belajar Sumber
Mahasiswa Materi
13 Lingkungan dan - Gempa bumi dan tsunami - Mahasiswa mengenal 1) 6-3-18
Bencana - Gunung api dan dapat menjelaskan 2) 11-18
Geologi - Banjir dan gerakan tanah jenis-jenis bencana 3) 15
- Erosi pantai geologi
- Penurunan permukaan - Mahasiswa dapat

bumi menjelaskan kaitan


- Polusi perubahan di bum, di
- Efek rumah kaca dan permukaan bumi dan
pemanasan global di atmosfer
14 Enersi dan - Sumberdaya mineral - Mahasiswa mengenal 1) 1-2
Sumberdaya - Endapan mineral dan dapat menjelaskan 2) 2-3
GeologiI ekonomi potensi dan manfaat
- Energi fosil sumberdaya bumi;
- Panas bumi enersi, mineral
- Air dan air tanah
15 UJIAN AKHIR SEMESTER

Anda mungkin juga menyukai