Anda di halaman 1dari 35

1. Apa itu OS?

Sistem operasi (bahasa Inggris: operating system) adalah perangkat lunak sistem yang
mengatur sumber daya dari perangkat keras dan perangkat lunak, serta sebagai jurik
(daemon) untuk program komputer. Tanpa sistem operasi, pengguna tidak dapat menjalankan
program aplikasi pada komputer mereka, kecuali program booting.

Sistem operasi mempunyai penjadwalan yang sistematis mencakup perhitungan penggunaan


memori, pemrosesan data, penyimpanan data, dan sumber daya lainnya.

Untuk fungsi-fungsi perangkat keras seperti sebagai masukan dan keluaran dan alokasi
memori, sistem operasi bertindak sebagai perantara antara program aplikasi dan perangkat
keras komputer,[1][2] meskipun kode aplikasi biasanya dieksekusi langsung oleh perangkat
keras dan seringkali akan menghubungi OS atau terputus oleh itu. Sistem operasi yang
ditemukan pada hampir semua perangkat yang berisi komputer-dari ponsel dan konsol
permainan video untuk superkomputer dan server web.

Contoh sistem operasi modern adalah Linux, Android, iOS, Mac OS X, dan Microsoft
Windows.

2. Menganalisa bagaimana langkah2 Menginstal OS?

Langkah2 instal OS windows 10 :

Windows merupakan OS yang diturunkan dari DOS (Disk Operating System)

Versi Microsoft Windows :

windows 95, 98, 2000, ME, XP, Vista, 7, 8,10

Sistem operasi windows merupakan sistem operasi berlisensi yang mengharuskan pemakainya harus
membeli/ membayar lisensi tersebut

Android

Android adalah sistem operasi yang diturunkan dari linux awalnya dibuat oleh perusahaan yang
bernama Android inc. yang akhirnya dibeli oleh perusahaan Google, Android merupakan sistem
operasi yang digunakan pada perangkat mobile seperti : Smartphone, Tablet, Phablet, dsb.

Versi-versi Android : 1.0, 1.1, Cupcakes, Donut, Eclair, Froyo, Gingerbread, Honey Comb, Ice Cream
Sandwich, Jelly Bean, Kitkat

Dasar sistem operasi biasanya diturunkan dari sistem operasi lain yang masih belum lengkap,
penambahan yang dilakukan terutama untuk mempermudah pengguna sistem operasi tersebut
misalnya ditambahkan fasilitas GUI (Graphical User Interface) sehingga yang semula sistem operasi
tersebut hanya menampilkan Mode Text dapat menjadi sistem operasi yang mempunyai mode grafis
misalnya:

MS Windows adalah sistem operasi yang diturunkan dari DOS (Disk Operating System)

Linux adalah sistem operasi yang diturunkan dari Unix


Mac OS adalah sistem operasi yang diturunkan dari Unix

1. PENTING ! Pertama-tama, pelajari dahulu sistem partisi windows kamu sebelumnya.


Secara umum, sebuah laptop/PC memiliki 2 partisi hardisk yang biasa orang sebut
Drive C dan Drive D. Tahu perbedaannya? Drive C biasanya merupakan partisi
system dan Drive D merupakan drive data. Namun, kebanyakan orang selalu salah
mengartikan drive C dan selalu meletakkan data disitu. Yang harus kamu lakukan
pertama kali sebelum install windows 10 adalah, PASTIKAN DATA KAMU AMAN.
Segeralah backup seluruh data kamu mulai dari Desktop, My Documents, dll.
Pindahkan ke Drive D semuanya tanpa kecuali. Untuk folder Program Files
disarankan tidak perlu di backup semuanya, akan lebih baik jika nantinya kamu
menginstallnya menggunakan master installer setelah windows 10 selesai diinstall.
2. Jika semuanya sudah dilakukan, silahkan buat bootable windows. Bootable windows
disini berarti sobat harus membuat installer windows 10 ke dalam sebuah media.
Media tersebut boleh berupa Flashdisk maupun DVD. Bagaimana caranya? Pertama-
tama, siapkan dahulu drivenya. Untuk flashdisk usahakan 4GB keatas dan untuk
burning usahakan ke DVD (4.7GB) . Jangan ke CD !! Karena sizenya hanya 700MB.
Disini saya akan mempraktekkannya dengan menggunakan Flashdisk.
3. Colok Flashdisk kamu ke PC/laptop lalu jalankan software Rufus. Download rufus
disini.
4. Pilih drive flashdisk kamu lalu select juga file ISO Windows 10 yang telah di unduh.

5. Pilih menu start dan tunggu hingga selesai. Jika sudah, close rufusnya dan jangan
dicabut flashdisknya.
6. Silahkan restart PC kamu lalu jika sudah memulai start, tekan hotkey untuk masuk ke
dalam sistem BIOS. Hotkey tersebut bisa kamu perhatikan di bagian pojok kanan
bawah PC kamu. Apakah bios itu? Secara kasar bisa disimpulkan bahwa BIOS itu
sejenis pengaturan awal sebelum kamu melakukan booting ke PC. Secara default,
hotkey untuk memasuki BIOS ada bermacam-macam mulai dari F2 , F4, F10, F8, F12
dan DEL tergantung dari merk PC masing-masing. Usahakan agak cepetan nekannya
agar proses ini tidak terlewatkan. Jika terlambat, silahkan ulang restart kembali.
Untuk proses ini pastikan flashdisk kamu dalam keadaan tercolok.
7. Selanjutnya, jika sudah berhasil memasuki BIOS pasti kamu akan menjumpai
tampilan yang berwarna biru-biru. Lalu, masuk ke tab Boot dan cari boot options/boot
order. Setting boot order kamu agar pilihan Removeable Disk (jika tidak ada, cari
saja nama merk flashdisk kamu contoh : Kingston atau yang lain) kamu bisa berada
paling atas. Disusul oleh Harddisk/HardDrive (jika tidak ada cari yang ada embel-
embel HDD atau merk harddisk kamu contoh : Hitachi) dipilihan kedua.
8. Jika sudah tersusun seperti itu, lakukan save and exit dengan tombol F4 atau F10
silahkan baca aturan key-nya disebelah pojok kanan bawah. .
9. Setelah proses save selesai, maka PC kamu akan kembali restart. Namun, yang akan
kamu jumpai setelah ini adalah logo installer Windows 10..

10. Sampai disini, pilih bahasa yang mau kamu gunakan. Lalu install now.

11. Nah sekarang kamu akan dihadapkan dengan inputan serial. JANGAN PANIK !!
Kamu nggak perlu cari cari serial lagi. Cukup di skip saja hehe.

12. Selanjutnya ada 2 pilihan instalasi. Pilih saja costum. Daan, kamu akan menuju
pengaturan partisi. Untuk sesi ini harap diperhatikan baik-baik. Kamu akan
menjumpai partisi-partisi apa saja yang akan ada di PC kamu. Sekarang, select drive
C kamu. JANGAN SAMPAI SALAH atau data-data kamu yang di partisi D pun juga
akan lenyap. Dalam screenshot saya dibawah ini, kebetulan size drive C saya adalah
20GB. Maka, itulah yang akan saya format. Pilih menu format lalu yes. Tunggu
sebentar, kemudian pastikan drive yang sedang terselect / dipilih adalah drive C
tadi. Lalu silahkan klik next untuk melanjutkan, jangan sampai salah.

13. Proses instalasi sedang berlangsung. Proses ini akan waktu sekitar 20 – 30 menit.

14. Jika sudah, pc kamu akan otomatis melakukan restart. PENTING!! Saat melakukan
proses restart dan sudah muncul logo merk PC/laptop kamu langsung cabut
flashdisknya !! Atau proses instalasi akan kembali diulang. Ribet kan kalau ngulang
lagi hehe.
15. Tunggu proses restart hingga lebih kurang 10 menit , jika sudah maka akan kembali
otomatis restart kembali. Setelah itu , kamu akan kembali lagi dihadapkan dengan
pilihan serial. Wah-wah, ngotot bener ya pihak microsoftnya.
16. Pilih saja do this later lalu akan diarahkan ke menu settings. Pilih tombol Use Express
Settings agar nggak ribet lagi hehe. Tunggu sebentar hingga proses automatic settings.
17. Selanjutnya, ada lagi pertanyaan “Who owns this PC?” Pilih saja I own it lalu next.

18. Sekarang, kamu akan diminta login dengan microsoft account. Cukup di skip aja,
kalau mau login cukup dilakukan nanti setelah semuanya selesai.

19. Di bagian Create User Accounts, isikan nama kamu dan juga password. Jika tidak
mau berpassword, cukup kosongkan saja lalu next.

20. Tunggu loading sebentar, lalu kamu akan diarahkan ke dalam Windows.

21. Selesai !
3. Apa itu Software

Perangkat lunak atau peranti lunak (bahasa Inggris: software) adalah istilah khusus untuk
data yang diformat, dan disimpan secara digital, termasuk program komputer,
dokumentasinya, dan berbagai informasi yang bisa dibaca, dan ditulis oleh komputer. Dengan
kata lain, bagian sistem komputer yang tidak berwujud. Istilah ini menonjolkan perbedaan
dengan perangkat keras komputer.[1][2][3]

Pembuatan perangkat lunak itu sendiri memerlukan "bahasa pemrograman" yang ditulis oleh
seorang pemrogram untuk selanjutnya dikompilasi dengan aplikasi kompiler sehingga
menjadi kode yang bisa dikenali oleh mesin hardware. Perangkat lunak seperti Windows atau
Linux bisa disebut sebagai nyawa dari komputer, di mana tanpa diinstal sistem operasi
tersebut maka komputer tidak dapat dijalankan. Perangkat lunak sistem operasi biasanya
tersimpan di partisi C sehingga saat komputer mengalami masalah, partisi C yang terkena
imbas. Perangkat lunak lain juga tersimpan di partisi C yang apabila komponen tidak lagi
berjalan maksimal dapat diuninstal dan diinstal ulang. Data-data lain lebih baik disimpan di
partisi D sehingga saat software terkena virus atau tidak berjalan normal kembali maka dapat
diinstal ulang dan data penting dapat diselamatkan.

Di bawah ini ada beberapa contoh macam perangkat lunak, yaitu:

Perangkat lunak aplikasi (application software) seperti pengolah kata, lembar tabel
hitung, pemutar media, dan paket aplikasi perkantoran seperti OpenOffice.org.
Sistem operasi (operating system) misalnya Linux dan Windows.
Perkakas pengembangan perangkat lunak (software development tool) seperti
Kompilator untuk bahasa pemrograman tingkat tinggi seperti Pascal dan bahasa
pemrograman tingkat rendah yaitu bahasa rakitan.
Pengendali perangkat keras (device driver) yaitu penghubung antara perangkat
perangkat keras pembantu, dan komputer adalah software yang banyak dipakai di
swalayan, dan juga sekolah, yaitu penggunaan barcode scanner pada aplikasi
database lainnya.[4]
Perangkat lunak menetap / Perangkat lunak tegar (firmware) seperti yang dipasang
dalam jam tangan digital, dan pengendali jarak jauh.
Perangkat lunak bebas (free 'libre' software) dan Perangkat lunak sumber terbuka
(open source software)
Perangkat lunak gratis (freeware)
Perangkat lunak uji coba (shareware / trialware)
Perangkat lunak perusak (malware)

4. Menganalisa cara menginstal Microsoft office, Nitro PDF, Coreldraw,


Photoshop, Video Player, Musik Player.

Cara Menginstal Microsoft office

Microsoft Office banyak digunakan di kalangan publik. Contohnya ada


ms.word,exel,publiser,power point,outlook,Front page,InfoPath,visio,groove,acces,one note
dan masih banyak lagi. Perangkat lunak ini yang sering digunakan dikalangan publik seperti,
ms.word,exel,power point dan publiser. Untuk selebihnya kita simak dibawah ini..
1.Microsoft Word

Microsoft word adalah salah satu dari beberapa program aplikasi pengolah kata yangterdapat
dalam paket

program aplikasi microsoft office,yang sejak mulai di kembangka pada tahun 1983 sampai
pertengahan tahun 2001.Microsoft word dikembangkan oleh perusahaan pembuat perangkat
lunakternama didunia yaitu Corporation.dari generasi pertama microsoft word sampai
generasi terkininya program ini selalu menjadi idola.

2.Microsoft Exel

Pengertian Microsoft excel adalah Program aplikasi pada Microsoft Office yang digunakan
dalam pengolahan angka (Aritmatika). Program ini sering digunakan oleh para akutan untuk
menuliskan atau mencatat pengeluaran dan pemasukan didalam perusahaan atau suatu
lembaga maupun instansi-instansi kecil. Microsoft Excel juga sering digunakan oleh ibu
rumah tangga untuk menulis atau mencatat keuangan dalam rumah tangga sepertihalnya
pengeluaran atau pemasukan dalam tiap bulan atau minggu.

Microsoft Excel adalah program kedua yang mandasar dalam suatu computer setelah
Microsoft Word, keduanya saling berkaitan dalam kehidupan sehari-hari. Banyak para akutan
yang mengerti dan bisa mengoprasikan program ini tapi bukan hanya seorang akuntan saja
yang bisa anak smp pun juga bisa mengoprasikan program ini, karena dibangku smp kita
telah mempelajari tentang Microsoft Excel.

Microsoft Excel sangat berguna untuk masalah-masalah keuangan bahkan utang piutang pun
juga bisa dicatat dalam program ini. Para ahli computer menciptakannya untuk
mempermudah kita dalam keuangan dalam kehidupan kita.

Didalam program ini kita dapat membuat grafik menggunakan program Microsoft Excel.
Dengan cara menggunakan bantuan tombol Toolbar Chart Wizard. Kita dapat memilih grafik
dengan bentuk yang kita ***, seperti bentuk lingkaran, garis, kolom, area, radar, dan scatter.
Kita dapat memilihnya dengan cara mengklik Tab Custom Types.

Didalam program ini kita juga dapat menggunakan Wordart semacam bentuk huruf atau
model huruf yang merupakan variasi teks dan juga toolbar drawing yang digunakan untuk
membuat garis, kotak, dan lingkaran. Kita dapat menggunakannya dengan cara mengklik
insert, pilih picture setelah itu klik Wordart maka akan tampil variasi huruf yang menarik.

Microsoft Excel memiliki fasilitas yang sangat modern yaitu pengurutan data secara otomatis.
Cara pengurutannya juga dapat dibedakan menjadi 2 yaitu 1. Ascending atau pengurutan
mulai data yang terkecil sampai terbesar.

3.Microsoft Power Point

PowerPoint atau Microsoft Office PowerPoint adalah sebuah program komputer untuk
presentasi yang dikembangkan oleh Microsoft di dalam paket aplikasi kantoran mereka,
Microsoft Office, selain Microsoft Word, Excel, Access dan beberapa program lainnya.

PowerPoint berjalan di atas komputer PC berbasis sistem operasi Microsoft Windows dan
juga Apple Macintosh yang menggunakan sistem operasi Apple Mac OS, meskipun pada
awalnya aplikasi ini berjalan di atas sistem operasi Xenix.

Aplikasi ini sangat banyak digunakan, apalagi oleh kalangan perkantoran dan pebisnis, para
pendidik, siswa, dan trainer untuk presentasi.
PowerPoint dapat menyimpan presentasi dalam beberapa format, yakni sebagai berikut:

- PPT (PowerPoint Presentation), yang merupakan data biner dan tersedia dalam semua versi
PowerPoint (termasuk PowerPoint 12).

- PPS (PowerPoint Show), yang merupakan data biner dan tersedia dalam semua versi
PowerPoint (termasuk PowerPoint 12).

- POT (PowerPoint Template), yang merupakan data biner dan tersedia dalam semua versi
PowerPoint (termasuk PowerPoint 12).

- PPTX (PowerPoint Presentation), yang yang merupakan data dalam bentuk XML dan hanya
tersedia dalam PowerPoint 12.

Cara Menginstal Nitro PDF


Daftar isi

 1 Pengembangan
 2 Fitur
o 2.1 Format File
o 2.2 Tool
 3 Dampak terhadap industri
 4 Kebudayaan
o 4.1 Sejarah perilisan
o 4.2 CS4
o 4.3 CS5-CS6
 5 Alternatif
 6 Rujukan
 7 Pranala luar

Pengembangan

Pada tahun 1987, Thomas Knoll, mahasiswa PhD di Universitas Michigan, mulai menulis
sebuah program pada Macintosh Plus-nya untuk menampilkan gambar grayscale pada layar
monokrom. Program ini, yang disebut Display, menarik perhatian saudaranya John Knoll,
seorang karyawan di Industrial Light & Magic, yang merekomendasikan Thomas agar
mengubah programnya menjadi program penyunting gambar penuh. Thomas mengambil
enam bulan istirahat dari studi pada tahun 1988 untuk berkolaborasi dengan saudaranya pada
program itu, yang telah diubah namanya menjadi ImagePro.[1] Setelah tahun itu, Thomas
mengubah nama programnya menjadi Photoshop dan bekerja dalam jangka pendek dengan
produsen scanner Barneyscan untuk mendistribusikan salinan dari program tersebut dengan
slide scanner; "total sekitar 200 salinan Photoshop telah dikirimkan" dengan cara ini.[2]

Selama waktu itu, John bepergian ke Silicon Valley di California dan memberikan
demonstrasi program itu kepada insinyur di Apple Computer Inc. dan Russell Brown,
direktur seni di Adobe. Kedua demonstrasi itu berhasil, dan Adobe memutuskan untuk
membeli lisensi untuk mendistribusikan pada bulan September 1988.[1] Sementara John
bekerja pada plug-in di California, Thomas tetap di Ann Arbor untuk menulis kode program.
Photoshop 1.0 dirilis pada 1990 khusus untuk Macintosh.[3]

Fitur

Meskipun pada awalnya Photoshop dirancang untuk menyunting gambar untuk cetakan
berbasis-kertas, Photoshop yang ada saat ini juga dapat digunakan untuk memproduksi
gambar untuk World Wide Web. Beberapa versi terakhir juga menyertakan aplikasi
tambahan, Adobe ImageReady, untuk keperluan tersebut.

Photoshop juga memiliki hubungan erat dengan beberapa perangkat lunak penyunting media,
animasi, dan authoring buatan-Adobe lainnya. File format asli Photoshop, .PSD, dapat
diekspor ke dan dari Adobe ImageReady. Adobe Illustrator, Adobe Premiere Pro, After
Effects dan Adobe Encore DVD untuk membuat DVD profesional, menyediakan
penyuntingan gambar non-linear dan layanan special effect seperti background, tekstur, dan
lain-lain untuk keperluan televisi, film, dan situs web. Sebagai contoh, Photoshop CS dapat
digunakan untuk membuat menu dan tombol (button) DVD.
Photoshop dapat menerima penggunaan beberapa model warna:

 RGB color model


 Lab color model
 CMYK color model
 Grayscale
 Bitmap
 Duotone

Versi yang dirilis pada tahun 2005, adalah versi 9. Program ini dipasarkan dengan nama
"Photoshop CS2." "CS" merefleksikan integrasi produk Photoshop dengan aplikasi "Creative
Suite buatan Adobe dan disebut "2" karena program ini adalah versi rilis ke-2 sejak Adobe
mengintegrasikan kedua produknya. Ada beberapa pada tambahan pada Photoshop CS2
seperti multiple layer selecting dan "warp," versi kurva dari transform tool dan color
replacement tool, yang sebelumnya hadir sebagai plug-in 8BF.

Untuk para penggemar fotografi, Adobe menyediakan filter "reduce grain" (mengurangi
grain) yang dapat membantu mengoptimalkan foto yang diambil pada kondisi kekurangan
cahaya. Untuk "memperjelas" perbedaan produk CS dengan produk-produk Photoshop
sebelumnya, Adobe menghilangkan lambang mata Photshop, yang dipresentasikan dalam
bentuk yang berbeda-beda sejak versi 3 sampai versi 7. Photshop CS dan CS2 kini
menggunakan bulu sebagai ikon dan bentuk identifikasinya.

CS5

Versi beta Photoshop CS3 telah dirilis untuk pengguna CS2 pada tanggal 15 Desember 2006.
Berbeda dengan Photoshop CS dan CS2 yang menggunakan bulu sebagai logonya, Logo
untuk edisi ketiga ini berbentuk tipografi, dengan huruf 'Ps' berwarna putih dan berlatar
belakang biru-gradien.

Camera RAW 3.x

Versi terakhirnya dilengkapi dengan Adobe Camera RAW, sebuah plugin yang dikembangkan
oleh Thomas Knoll yang dapat membaca beberapa format file RAW dari kamera digital dan
mengimpornya langsung ke Photoshop. Versi awal RAW plugin ini juga tersedia untuk
Photoshop 7.0.1 dengan tambahan biaya $99 USD.

Secara Photoshop adalah sebuah program penyunting gambar standar industri yang ditujukan
untuk para profsional raster grafik, harga yang ditawarkan pun cukup tinggi; kira-kira
US$600. Keadaan ini memancing beberapa programer untuk merancang peralatan grafik
(graphics tools) dengan harga yang lebih terjangkau. Untuk menghadapi persaingan ini, dan
untuk menghadapi pembajakan produknya, Adobe memperkenalkan Photoshop Elements,
sebuah versi lain dari Photoshop yang lebih minimalis, dengan harga terjangkau; di bawah
US$100. Produk ini ditujukan untuk pengguna rumahan dan menghilangkan beberapa fitur
profesional.

Format File

Photoshop memiliki kemampuan untuk membaca dan menulis gambar berformat raster
seperti .png, .gif, .jpeg, dan lain-lain. Photoshop juga memiliki beberapa format file khas:

 .PSD (Photoshop Document) format yang menyimpan gambar dalam bentuk layer, termasuk
teks, mask, opacity, blend mode, channel warna, channel alpha, clipping paths, dan setting
duotone. Kepopuleran photoshop membuat format file ini digunakan secara luas, sehingga
memaksa programer program penyunting gambar lainnya menambahkan kemampuan untuk
membaca format PSD dalam perangkat lunak mereka.
 .PSB' adalah versi terbaru dari PSD yang didesain untuk file yang berukuran lebih dari 2 GB
 .PDD adalah versi lain dari PSD yang hanya dapat mendukung fitur perangkat lunak
PhotshopDeluxe.

Nitro Pdf Professional 6 itu berfungsi untuk melakukan conversi dari doc ke pdf dan
sebaliknya ,, hehehee so langsung saja berikut merupakan cara instalnya :

DriverPack Solution 12.3 adalah merupakan sebuah program yang berisi kumpulan-kumpulan
driver (automated driver installation) untuk VGA, Chipset, SoundCard, LanCard, Wifi, Printer,
dll. Bisa digunakan untuk semua versi windows dari windows XP, Vista, Seven (32/64 bit) yang
dapat anda gunakan di berbagai macam komputer dan laptop. DriverPack Solution 12.3 ini
adalah versi terbaru untuk saat ini.

Kegunaan : Install semua driver VGA, Sound, Chipset, Lan, Wifi, dan lain-lain secara
offline.
dengan DriverPack Solution 12.3 R255 Final ( All in One Driver For Windows
XP/Vista/7) kita tidak perlu lagi bersusah payah mencari satu persatu utility tersebut,
karena DriverPack Solution 12.3 R255 Final dapat mengatasi hal tersebut, hanya
dengan sekali klik dari DriverPack Solution 12.3 R255 Final ini, maka utility dari
element yang ada di Komputer / Laptop/ Notebook akan secara otomasi terinstal oleh
information ini. Tidak perlu bersusah payah bukan, hanya dalam hitungan menit,
semua utility sudah terinstal.

Keunggulan DriverPack Solution 12.3 R255 Final :


Mendukung untuk semua jenis System Operasi Windows, baik Windows XP, Vista dan Windows
7 (x86-x64) 64-bit and 32-bit versions!
Instal Driver Secara Otomatis
Menghemat Waktu dan Uang
Dapat mengisntal utility hampir pada semua komputer
Dapat melakukan pencarian utility secara otomatis via web
Sangat mudah digunakan

1.Pastikan anda telah download aplikasi tersebut , kemudian klik exe dari aplikasi tersebut,
maka akan muncul gambar berikut kemudian klik next

2.Untuk menyetujui aplikasi ini di sistem operasi anda klik tombol next dan accep deh

3.Karna udah default kemudian klik next lagi deh


4.Configurasi dari step 1 sampai 3 telah selesai kemudian anda klik tombol next deh

5.Maka proses instal pun berlangsung

6.Klik finish deh, hehheee gampangkan , sekarng siapkan dirimu tuh melakukan registrasinya
deh .

7.Klik bitbutton active nitro pdf professional, klik next


8.Klik active manually using web broweser

9.Masukan angka activate certificate , kemudian klik tombol active deh

10.Selesai.

Cara Menginstal CorelDraw

CorelDraw adalah editor grafik vektor yang dikembangkan oleh Corel, sebuah perusahaan
perangkat lunak yang bermarkas di Ottawa, Kanada. Versi terbarunya, CorelDRAW X8
(setara dengan versi 18) dirilis pada tanggal 15 maret 2016. CorelDRAW pada awalnya
dikembangkan untuk sistem operasi Windows 2000 dan seterusnya.

Versi CorelDRAW untuk Mac OS pernah dikembangkan, namun dihentikan karena tingkat
penjualannya rendah. Versi terakhir untuk Linux adalah Versi 9 (Rilisan tahun 2000, itu pun
perlu di jalankan dengan Wine) dan Untuk OSX adalah versi 11 (Rilisan 2001)

Daftar isi

 1 Sejarah
 2 File CDR
o 2.1 File yang Juga Termasuk kedalam pengelompokan ini
o 2.2 Aplikasi Lain yang dapat membuka file .CDR
 3 Referensi
 4 Pranala luar

Sejarah

Pada tahun 1987,Corel menyewa programmer untuk membuat suatu aplikasi grafik berbasis
vektor. yaitu, Michel Bouillon dan Pat Beirne. Diamana Perilisan awal pada tahun 1989

Corel Draw Kompatibilitas


Kompatibilitas Windows
versi tanggal Rilis Baca Tulis

1 Januari 1989 1 1 Windows 2.1

2 September 1991 1,2 1,2 Windows 3.0

Windows 3.0
3 15 Mei 1992 1,2,3 2,3
Windows 3.1
4 20 Mei 1993 1,2,3,4 3,4 Windows 3.1

5 27 Mei 1994 1,2,3,4,5 3,4,5 Windows 3.1

6 14 Mei 1995 3,4,5 5,6 Windows 95

7 9 Oktober 1996 3, 4, 5, 6, 7 5, 6, 7 Windows 95

Windows 95
8 27 Oktober 1997 3,4,5,6,7,8 6,7,8
Windows NT 4.0
Windows 95

9 31 Agustus 1999 3,4,5,6,7,8,9 5,6,7,8,9 Windows 98

Windows NT 4.0
Windows 98

Windows ME
10 13 November 2000 10* 10**
Windows NT 4.0

Windows 2000
Windows 98

11 1 Agustus 2002 11* 5-11 Windows ME

Windows NT 4.0
Windows 2000

Windows XP
Windows 2000
12 10 Februari 2004 12* 12**
Windows XP
Windows 2000

Windows XP
X3 17 Januari 2006 X3* 7-X3
Windows 2003

Windows Vista
Windows XP

X4 22 Januari 2008 7-X4 7-X4 Windows Vista

Windows 7
Windows XP

X5 23 Februari 2010 7-X5 7-X5 Windows Vista

Windows 7
Windows XP

Windows Vista
X6 20 Maret 2012 7-X6 7-X6
Windows 7

Windows 8
Windows 7

X7 27 Maret 2014 7-X7 7-X7 Windows 8

Windows 10 ^
Windows 7

X8 15 Maret 2016 7-X8 7-X8 Windows 8

Windows 10

* Corel DRAW 10-X4 dapat membuka file versi 3 dan setelahnya dengan beberapa fungsi
yang hilang karena tidak mendukung fungsi-fungsi tersebut

** Versi file yang dapat dibuka kurang lengkap

^ untuk Windows 10 CorelDraw X7 memerlukan pembaruan Ke-5


File CDR
CorelDraw file format

CDR-Fileheader RIFF CDR vrsn.jpg


Hex dump of the header of a CDR file as RIFF container,
written with version 3

Ekstensi berkas .cdr[1]

Dikembangkan oleh Corel Corporation

Rilis terbaru X7 (i.e. 17)

Jenis format Grafik vektor, grafik raster

File yang Juga Termasuk kedalam pengelompokan ini

 CorelDraw Compressed ,file CorelDraw Terkompresi (.CDX)

 CorelDraw Template ,File tempelat CorelDraw (.CDT)

 CorelDraw Presentation Exchange, File Presentasi CorelDraw (.CDX

Berikut cara menginstal CorelDraw:

 Sebelum menjalankan instalasi, download terlebih dulu CorelDraw X6.


Anda bisa mendapatkannya di sini.
 Download juga keygen di sini.
 Setelah itu, jalankan aplikasi CorelDraw X6 dengan ekstensi exe
(CorelDRAWGraphicsSuiteX6Installer_EN32Bit.exe).
 Berikan tanda centang pada "I accept the terms in the license agreement"
 Klik Next.
 Kemudian isi "user name" dengan nama yang Anda inginkan.
 Klik "I have a serial number"
 Buka keygen dan masukkan serial number dengan cara meng-copynya
kemudian paste ke "serial number CorelDraw".
 Jangan meng-close keygen terlebih dulu.
 Klik Next.
 Tunggu hingga proses instalasi selesai

Cara Menginstal Photoshop


1. Pertama-tama,kita satukan photoshop CS6 rar yang sudah didownload ke
dalam satu folder.Kemudian kita extract part 1 dan semua part otomatis
akan ikut serta ter-extract
2. Setelah itu,kita buka folder yang sudah kita extract.Lalu klik kanan file
Set-up dan klik run as administrator.Tunggu sampai proses initializing
selesai
3. Kita klik yang try
4. Kemudian klik accept
5. Nomor 1 menunjukkan tempat dimana kita akan menginstall
photoshop.Nomor 2 adalah tombol yang akan kita klik jika kita sudah
memilih tempat penginstalan photoshop kita.
6. Tunggu sampai proses instalasi selesai.
7. Klik close
8. Extract patch yang juga sudah kita download,lalu buka folder yang sudah
ter extract.Klik kanan patch.exe lalu klik run as administrator.
9. Klik tombol patch.

Cara Menginstal Video Player

Video player adalah istilah yang biasa digunakan untuk mendeskripsikan software komputer
untuk memainkan file vidio. Sebagian besar media player dapat menampilkan sejumlah
format media, baik file audio ataupun video, sedangkan yang khusus untuk memainkan video
disebut dengan video player.

Video Player di Masing-Masing Sistem Operasi


Microsoft sebagai operating system terpopuler di dunia memasukkan Windows Media Player
sebagai fitur andalan untuk memainkan video. Mac OS X mengandalkan Quicktime player
untuk menampilkan film berformat Quicktime. Perangkat lunak lainnya seperti Winamp
dapat memainkan sejumlah format file, tidak hanya video, namun juga file audio. Operating
system lain seperti Linux juga memberikan software video player seperti Amarok, VLC,
MPlayer, xine, dan Totem.
Video Player Terbaik

Susah rasanya kalau harus menentukan video player terbaik, karena masing-masing software
mempunyai kelemahan dan kelebihannya masing-masing, tapi kalau harus memilih, penulis
akan memilih Windows Media Player sebagai pemenangnya.

Selain sudah terinstall secara otomatis kedalam sistem operasi Windows, pemutar video ini
telah banyak disupport oleh banyak format video. Walaupun tidak semua format dapat
dimainkan di perangkat lunak ini, namun telah banyak video codec untuk Windows Media
Player yang dapat didownload untuk dapat memainkan format video yang sesuai yang kamu
pengenin.

Kalo kamu banyak dengerin lagu terbaru dalam format MP3 dan juga ingin menonton video
tanpa harus berpindah dari software satu ke software lainnya, kamu bisa gunain Winamp.
Aplikasi video player yang gratis ini bisa kamu download disini.
Instal Video Player

Instalasi video player ke dalam komputer termasuk susah-susah gampang, namun kalau kamu
cuma pengen nonton DVD atau VCD, kayaknya nggak usah cari dan download codec,
soalnya biasanya video player yang ada sudah mensupport format file tersebut.

1. Pertama, download dulu VLC di link ini http://www.videolan.org/vlc/

2. Setelah itu seperti biasa, langkah awal untuk menginstal sebuah aplikasi
adalah melakukan dobel klik pada file installer aplikasi tersebut. Oleh karena
itu, klik dua kali (dobel klik) pada file installer VLC Media Player seperti
gambar berikut ini.
3. Jika muncul Security Warning, klik saja tombol RUN

4. Pada pilihan bahasa penginstalan, pilih saja English, kemudian klik tombol
OK

5. Nah, pada Welcome To The VLC Media Player Setup Wizard, Klik tombol
NEXT untuk melanjutkan penginstalan ini.
6. Selanjutnya Anda berada pada tampilan License Agreement. Silahkan baca
jika mau. Kalau tidak, langsung saja klik tombol NEXT sobatku.

8. Pada bagian Choose Components, pilih saja komponen-komponen apa yang


akan Anda instal bersama VLC media player. Tapi kalau tidak mau memilih,
klik saja tombol NEXT.
9. Sekarang, Anda berada pada pemilihan lokasi instalasi. Anda boleh memilih
lokasi tempat diinstalnya aplikasi VLC dengan mencarinya menggunakan
tombol BROWSE jika mau. Namun saran saya, biarkan saja secara default,
agar aplikasi VLC terinstal pada tempat yang ditentukan oleh sistem ke dalam
Drive C:

10. Nah, inilah saat yang ditunggu-tunggu.. Anda sekarang berada pada tahap
akhir penginstalan VLC media player ke laptop. Pada tahap ini, klik tombol
FINISH untuk mengakhiri penginstalan ini.
Cara Menginstal Musik Player

1. Langkah pertama yang harus Anda lakukan adalah, klik dua kali pada
file/master dari aplikasi winamp di tempat Anda menyimpannya.

Jika Anda menggunakan windows vista ke atas, biasanya akan muncul


pertanyaan administrator setelah itu. Klik saja YES atau Allow untuk
mengizinkan installer winamp terbuka.
2. Anda berada pada tampilan bahasa penginstalan. Untuk mempermudah saat
penginstalan, pilih saja bahasa Indonesia, kemudian klik OK

3. Setelah itu, Anda berada pada tampilan selamat datang di pemasangan


winamp. Klik saja LANJUT utuk melanjutkan ke proses selanjutnya.
4. Pada tahap keempat, Anda berada pada tampilan perihal lisensi. Tampilan
lisensi ini adalah berupa persyaratan yang harus dipatuhi oleh pengguna
winamp. Langsung setujui saja persyaratan tersebut dengan klik SAYA
SETUJU seperti pada gambar di bawah.

5. Langkah kelima, pilih lokasi instalasi yang Anda inginkan. saja winamp
yang memilihkannya secara otomatis ke sistem. Jadi, Anda tinggal klik
LANJUT.
6. Nah, pada tahap keenam, silahkan pilih (komponen pelengkap
winamp) yang ingin Anda instal, atau komponen yang ingin Anda hilangkan
dari software winamp. Jika Anda ingin membiarkannya seperti default, ya
langsung saja klik LANJUT.

7. Pada tahap ketujuh ini, biarkan tercentang pada bagian BUAT IKON
DESKTOP agar setelah penginstalan selesai, secara otomatis winamp akan
memunculkan shortcut di desktop komputer. Sedangkan yang lainnya
hilangkan saja agar tidak jadi "sampah" di komputer. Setelah itu, klik INSTAL
untuk memulai penginstalan winamp ke sistem komputer.
8. Setelah beberapa detik Anda menunggu penginstalannya, kini Anda berada
pada tahap akhir pengistalan ini. Biarkan tercentang pada pilihan
"JALANKAN WINAMP SETELAH PEMASANGAN TUTUP" Ini
dimaksudkan agar aplikasi winamp langsung terbuka setelah selesai diinstal.
Oke, setelah itu Langsung saja klik tombol SELESAI untuk mengakhirinya.

5. Apa itu Driver

Driver adalah sebuah software yang bisa menghubungkan antara hardware dengan
komputer. Driver digunakan oleh sistem operasi untuk berkomunikasi dengan
hardware dari driver itu. Hardware yang terhubung dengan komputer kamu
seringkali dibilang khusus karena itu Windows tidak dapat terhubung secara
langsung tanpa adanya driver, misalkan saja scanner atau printer. Driver bertindak
sebagai penerjemah antara sistem operasi dan hardware yang digunakan di
komputer tersebut.

6. Menganalisa Menginstal Driverpack, Driver Printer.

Menginstal Driverpack

DriverPack Solution 12.3 adalah merupakan sebuah program yang berisi kumpulan-kumpulan
driver (automated driver installation) untuk VGA, Chipset, SoundCard, LanCard, Wifi, Printer,
dll. Bisa digunakan untuk semua versi windows dari windows XP, Vista, Seven (32/64 bit) yang
dapat anda gunakan di berbagai macam komputer dan laptop. DriverPack Solution 12.3 ini
adalah versi terbaru untuk saat ini.

Kegunaan : Install semua driver VGA, Sound, Chipset, Lan, Wifi, dan lain-lain secara
offline.
dengan DriverPack Solution 12.3 R255 Final ( All in One Driver For Windows
XP/Vista/7) kita tidak perlu lagi bersusah payah mencari satu persatu utility tersebut,
karena DriverPack Solution 12.3 R255 Final dapat mengatasi hal tersebut, hanya
dengan sekali klik dari DriverPack Solution 12.3 R255 Final ini, maka utility dari
element yang ada di Komputer / Laptop/ Notebook akan secara otomasi terinstal oleh
information ini. Tidak perlu bersusah payah bukan, hanya dalam hitungan menit,
semua utility sudah terinstal.

Keunggulan DriverPack Solution 12.3 R255 Final :

Mendukung untuk semua jenis System Operasi Windows, baik Windows XP, Vista dan Windows
7 (x86-x64) 64-bit and 32-bit versions!
Instal Driver Secara Otomatis
Menghemat Waktu dan Uang
Dapat mengisntal utility hampir pada semua komputer
Dapat melakukan pencarian utility secara otomatis via web
Sangat mudah digunakan

Berikut ini Saya akan membahas Cara install DriverPack Solution.ISO :

1. Terlebih dahulu anda Download DriverPack Solution Final Iso, di situs


resminya Disini atau bisa googling di forum lain.
2. Jika anda sudah berhasil Download, maka anda akan mendapatkan file Driver
Pack Solutions dengan format .iso
3. Silahkan Intstall Daemon Tools Lite. Untuk menjalankan file yg berformat
ISO tanpa CD/Cd-Room. (jika belum punya, download dulu DISINI).
4. Jalankan Driver Pack Solution Final Iso dan tunggulah hingga muncul kotak
dialog seperti ini, Klik Run DrivePackSolution.exe

5. Tunggulah proses Scan seluruh driver yang perlu diinstall di Laptop/Komputer


anda.
6. Biasanya akan ditunjukkan beberapa driver dan Program yang perlu diinstall
dan beberapa driver yang perlu diupdate saja. Langsung saja klik Install

7. Jika muncul kotak dialog seperti berikut ini, klik saja Start Installation.

8. Sekarang anda sudah bisa minum kopi sambil menunggu proses installasi
driver selesai.
9. Apabila proses installasi driver selesai, klik saja Restart.

10. Selamat!! Driver Laptop anda kini sudah berhasil di install.

Cara Menginstal Driver Printer

. Pengertian Device Driver


Pemacu peranti (bahasa Inggris: Device driver) adalah istilah teknologi informasi yang mengacu
kepada komponen perangkat lunak yang mengizinkan sebuah sistem komputer untuk berkomunikasi
dengan sebuah perangkat keras. Sebagian besar perangkat keras, tidak akan dapat berjalan atau sama
sekali tidak dapat berjalan tanpa driver yang cocok yang terinstal di dalam sistem operasi. Device
driver, umumnya akan dimuat ke dalam ruangan kernel (kernelspace) sistem operasi selama proses
booting dilakukan, atau secara sesuai permintaan (ketika ada intervensi pengguna atau memasukkan
sebuah perangkat plug-and-play). Beberapa sistem operasi juga menawarkan device driver yang
berjalan di dalam ruangan pengguna (userspace) sistem operasi. Beberapa driver telah dimasukkan ke
dalam sistem operasi secara default pada saat instalasi, tapi banyak perangkat keras, khususnya yang
baru, tidak dapat didukung oleh driver-driver bawaan sistem operasi. Adalah tugas pengguna yang
harus menyuplai dan memasukkan driver ke dalam sistem operasi. Driver juga pada umumnya
menyediakan layanan penanganan interupsi perangkat keras yang dibutuhkan oleh perangkat keras.

Hal yang perlu diketahui adalah bahwa perangkat keras komputer pada umumnya membutuhkan
abstraksi. Perangkat yang sama saja mungkin dapat berbeda. Para pembuat perangkat keras merilis
model-model baru yang menyediakan reliabilitas yang lebih baik atau performa yang lebih tinggi.
Model baru tersebut seringnya dikontrol secara berbeda dari model yang sebelumnya. Komputer dan
sistem operasi komputer tidak dapat diharapkan untuk mengetahui bagaimana cara kerja perangkat
tersebut, apalagi jika memang terdapat banyak perangkat, baik itu untuk saat ini maupun untuk masa
yang akan datang. (www.wikipedia.org)

2. Fungsi Device Driver


Device driver, dibuat dengan tujuan untuk mentranslasikan fungsi-fungsi sistem operasi ke dalam
perintah yang dimiliki oleh perangkat yang bersangkutan. Secara teoritis, sebuah perangkat yang
baru, yang umumnya dikontrol dengan menggunakan cara yang baru dapat bekerja dengan normal
jika memang terdapat device driver yang cocok. Driver yang baru ini akan menjamin bahwa perangkat
yang bersangkutan dapat beroperasi seperti biasa dari sudut pandang sistem operasi.

3. Device Driver yang Umum Diinstall di Komputer


Ketika proses instalasi sistem operasi (OS) telah selesai dilakukan, maka dapat dilihat hasilnya,
apakah semua komponen device dapat digunakan atau tidak? Apabila device dapat digunakan,
misalnya komponen chipset, VGA, sound, USB dll. berarti komponen tersebut telah terinstall driver
ketika sedang dilakukan proses instalasi sistem operasi (OS) pada komputer tersebut. Kalau diurut
proses instalasi adalah sebagai berikut:

 Membuat/menghapus partisi HDD;

 Memformat HDD;
 Menentukan konfigurasi komputer (regional setting, memasukkan CD key pada Windows XP
dll.);

 Proses pengcopyan file sistem operasi (OS);

 Proses pendeteksian device driver. Apabila terdeteksi devicenya, maka secara otomatis akan
diinstall dengan menggunakan driver yang terdapat pada database sistem operasi (OS). Apabila tidak
terdeteksi maka proses instalasi sistem operasi (OS) dilanjutkan ke langkah berikutnya;

 Menentukan date/time setting;

 Restart komputer dan selesai


Adapun device driver yang umum diinstall di komputer sebagai berikut:

 VGA

 Sound

 Chipset

 Kartu jaringan (NIC)

 Kartu jaringan Wifi

 Webcam

 Kartu ekstensi tambahan (card reader internal)


4. Cara Mengetahui Device Driver
Untuk mengetahui driver komponen komputer ada 2 cara, yaitu:

 Mendeteksi secara manual, yaitu dengan melihat langsung jenis driver yang terdapat pada
komponen tersebut. Hal-hal yang menjadi ukuran untuk mengetahui pada umumnya adalah: nama
komponen, type komponen. Misalnya kalau di notebook biasanya tertulis di samping keyboard laptop
(ext : Asus, Ndivia, GEForce, ATI dll) yang biasanya juga berdampingan letaknya dengan sistem
operasi yang dianjurkan;

 Mendeteksi secara otomatis, yaitu dengan menggunanakan software tertentu untuk


mendeteksi device driver tersebut. Misalnya software yang digunakan adalah Driver
Fetch, Everest, Driver Cecker dll. Pendeteksian device driver secara otomatis dapat dilakukan secara
online, syaratnya komputer harus connect dengan internet, misalnya:Driver Agent.

1. jika kalian suda download driver sesuai dengan tipe printer canon maka
selanjutnya kita buka driver yang telah kita download tadi. karena driver
printer di kemas dalam winzip maka driver printer akan di ekstrak terlebih
dahulu dari winzip.
2. setelah proses ekstrak driver selesai maka muncul tampilan welcome setup
driver printer, klik next untuk melanjutkan proses selanjutnya.

3. pada tahap select your place of residence kita disuruh menentukan tempat
tinggal kita, klik asia lalu klik next untuk melanjutkan proses selanjutnya.

4. kemudian pada tahap licence agreement klik yes untuk menyetujui


perjanjian.
5. setelah kita klik yes maka proses instalasi di mulai, tunggu beberapa menit
sampai muncul tampilan connect cable, kemudian hubungkan kabel usb
printer ke laptop atau komputer kalian.

6. jika komputer atau laptop kalian suda saling mengenal maka akan muncul tampilan
installation complete. klik complete untuk menyelesaikan proses setup driver.

Anda mungkin juga menyukai