Anda di halaman 1dari 3

STUDENT ACTIVITY SHEET (SAS)

Nama :………………………………….. L/P Kelas :………………………………………

Fenomena banjir bandang di aliran sungai jembatan Ciminyak

Banjir merupakan sebuah bencana alam yang berupa genangan


pada lahan yang biasanya kering, seperti pada lahan pertanian,
pemukiman dan pusat kota. Sedangkan Banjir bandang sendiri adalah
aliran massa sedimen (pasir, kerikil, batu dan air ) dalam satu unit
dengan kecepatan tinggi. Terjadi karena keseimbangan statik antara
gaya geser yang ditimbulkan oleh aliran lebih besar dari gaya geser
massa sedimen yang menahan. Karena massa yang mengalir ini
mempunyai percepatan maka ketinggian dan kecepatannya akan selalu
bertambah, dan pada tingkat batas tertentu keadaan menjadi tidak stabil
sehingga massa sedimen terangkat dengan cepat yang menimbulkan
banjir bandang. (Maryono A.,2005)
Salah satu fenomena banjir bandang yang sering terjadi di
kabupaten Bandung Barat sendiri adalah banjir yang terjadi di aliran
sungai jembatan Ciminyak yang merupakan aliran dari bendungan
PLTA Saguling. Fenomena banjir yang cukup menarik perhatian
adalah pada tanggal 14 November lalu, ketika hujan lebat yang
melanda wilayah Desa Rancapanggung, kecamatan Cililin telah
mengakibatkan banjir bandang yang membuat sebuah rumah makan terapung yang terletak di jembatan
Ciminyak terbawa arus sungai Ciminyak hingga sejauh 1 Km. (okezone.com,2017)
1. Menurut pendapatmu, bagaimanakah proses terjadinya banjir bandang seperti di aliran sungai
jembatan ciminyak terjadi ?
…………………………………………………………………………………………………………
…………………………………………………………………………………………………………

2. Berdasarkan pengamatanmu, konsep fisika apa sajakah yang terdapat dalam Fenomena banjir
bandang ?
…………………………………………………………………………………………………………
…………………………………………………………………………………………………………
3. Coba kamu jelaskan dampak dari fenomena banjir bandang !
………………………………………………………………………………………………………...
…………………………………………………………………………………………………………

4. Berdasarkan pengamatanmu, bagaimanakah sikap yang harus dilakukan dalam menghadapi dan
menanggulangi fenomena banjir bandang seperti di aliran sungai jembatan ciminyak ?
…………………………………………………………………………………………………………
…………………………………………………………………………………………………………
JAWABAN PERTANYAAN
Bagaimana proses terjainya bencana banjir Ketika hujan deras terjadi sungai tidak
bandang ? dapat menampung debit air yang
bertambah, karena di daerah hulu sungai
(bendungan PLTA saguling) aliran air
meluap sehingga mengalirkan air dengan
1
debit dan arus yang lebih besar ke sungai
(Ciminyak ) dengan membawa material-
material erosi dari sapuan aliran sungai
yang mengalir dengan cepat dan secara
tiba-tiba.
Apa saja konsep fisika yang terdapat dalam Fluida, gaya gesek, tekanan, energi
2
fenomena bencana banjir bandang ? potensial, energi kinetik, momentum.

Jelaskan dampak fenomena banjir bandang ! - Transfortasi menjadi terganggu


- Tambak ikan warga terbawa arus
- Sawah, lahan dan bangunan rusak
3 - Rumah makan terapung terbawa arus
- Jalan rusak karena kikisan air
- Tebing sungai lonsor karena kikisan
air
Bagaimanakah sikap yang harus dilakukan Saat terjadi banjir : menjauhi daerah
dalam menanggulangi fenomena banjir sekitar sungai, mengetahui tanda-tanda
bandang ? akan datangnya banjir bandang. Pasca
4 banjir : Tidak membuang sampah ke
sungai, menanam pohon di sekitar
sungai, membuat daerah resapan air,
membuat sistem irigasi yang baik.
RUBRIK PENILAIAN
Jawaban Soal Rubrik
Ketika hujan deras terjadi sungai tidak dapat 4= Benar dan Lengkap
menampung debit air yang bertambah, karena di 3= Benar tetapi tidak lengkap
daerah hulu sungai (bendungan PLTA saguling) 2= Benar sedikit sekali
aliran air meluap sehingga mengalirkan air dengan 1= Menjawab tapi salah
debit dan arus yang lebih besar ke sungai 0= tidak diisi
(Ciminyak ) dengan membawa material-material
erosi dari sapuan aliran sungai yang mengalir
dengan cepat dan secara tiba-tiba.
Fluida, gaya gesek, tekanan, energi potensial, 4= menjawab lebih dari 2 dan benar
energi kinetik, momentum. 3= menjawab 2 dan benar
2= menjawab 1 dan benar
1= Menjawab tapi salah
0= tidak diisi
- Transfortasi 2 terganggu 4= menjawab lebih dari 2 dan benar
- Tambak ikan warga terbawa arus 3= menjawab 2 dan benar
- Sawah, lahan dan bangunan rusak 2= menjawab 1 dan benar
- Kurangnya air bersih 1= Menjawab tapi salah
- Jalan rusak karena kikisan air 0= tidak diisi
- Tebing sungai lonsor karena kikisan air
Saat terjadi banjir : menjauhi daerah sekitar sungai, 4= menjawab lebih dari 2 dan benar
mengetahui tanda-tanda akan datangnya banjir 3= menjawab 2 dan benar
bandang. Pasca banjir : Tidak membuang sampah 2= menjawab 1 dan benar
ke sungai, menanam pohon di sekitar sungai, 1= Menjawab tapi salah
membuat daerah resapan air, membuat tanggul. 0= tidak diisi

Anda mungkin juga menyukai