Anda di halaman 1dari 4

1.

Seorang apoteker ingin memesan obat ke PBF, obat tersebut yaitu pseudoefedrin, gliseril
guaikolat, CTM, PCT, ambroxol. Dari obat tersebut, ada yang memerlukan surat pemesanan
prekursor. Yang manakah yang memerlukan surat pemesanan prekursor?
a. Pseudoefedrin (PP no 44 th 2010, tabel 1)
b. Gliseril guaikolat
c. CTM
d. PCT
e. Ambroxol
2. Obat yang diproduksi suatu industri ditarik oleh BPOM karena terdapat penyalahgunaan.
Obat yang ditarik ditempatkan di ...
A. Ruang reject
B. Ruang return
C. Ruang karantina
D. Gudang
E. Penyimpanan
3. Jika tumbuhan obat sudah di uji pra klinik, klinik, dan diketahui senyawa aktifnya maka
tumbuhan obat tersebut masuk ke dalam kategori apa?
a. Jamu (secara empiris)
b. OHT (bahan baku distandarisasi)
c. Ekstrak
d. Fitofarmaka
e. Obat herbal (uji praklinik)
4. Obat herbal Pada suatu rumah sakit dengan kapasitas rawat inap 150 bed, hanya terdapat 1
apoteker. Akibatnya, sediaan farmasi banyak yang melewati batas kadaluwarsa. Menurut
PMK no 58 tahun 2014, berapa jumlah kekurangan apoteker?
a. 2 orang
b. 3 orang
c. 4 orang
d. 5 orang
e. 6 orang
5. Apoteker dapat mengganti obat merek dagang menjadi obat generik atas persetujuan pasien.
Hal ini sesuai dengan regulasi ...
A. UU no. 36 tahun 2009
B. PP no. 51 tahun 2009
C. PMK no. 35 tahun 2015
D. PMK no. 35 tahun 2016
E. PMK no. 2 tahun 2017
6. RS ingin memproduksi alkohol 70% bervolume 100 mL. Apoteker membuat dari 1 L
alkohol 96%. Alkohol 70% minimal yang dapat diproduksi berjumlah ...
A. 13 botol
Vx%=Vx%
B. 14 botol
100 x 70% = V x 96%
C. 15 botol V = 72,9 = 73 mL (untuk membuat 100 mL alkohol 70%)
D. 16 botol Bila 1000 mL = bisa membuat alkohol 70% sebanyak 13 botol dari alkohol
E. 17 botol 96% (1000 mL : 73 mL)

7. Industri farmasi membuat sediaan vitamin C injeksi dengan penambahan NaHCO3 ke


dalam formula. Apa fungsi penambahan zat tersebut?
a. Zat pengisootonis
b. Pengatur pH
c. Pengawet
d. Khelating agent
e. Pelarut
8. Seorang lelaki berumur 65 th mengalami nyeri skala 8 setelah mendapat serangan infark
miokard. Dokter ingin memberi morfin (5 mg) dan meminta anda menghitung dosisnya.
Diketahui dosis morfin untuk dewasa berdasarkan litelatur adalah 5mg/ml dan dosis untuk
lansia adalah ½ dosis dewasa. Berapa dosis morfin untuk pasien tersbut?
a. 0,125 ml
b. 0,5 ml Dosis dewasa : 5 mg/1ml
c. 0,75 ml
Dosis lansia : ½ (5 mg/1ml) = 0,5 ml yang mengandung 5mg morfin
d. 2,5 ml
e. 5 ml
9. Pasien TB menggunakan obat-obatan OAT dan mengalami ESO yaitu kram dan
kesemutan hampir di seluruh jari-jari tangan. Sebutkan penggunaan obat untuk mengatasi
ESO dan obat apa yang membuat ESO tersebut?
a. Vit B6, Pirazinamid (nyeri sendi)
b. Vit B6, Isoniazid
c. Vit B6, Rifampisin (tidak nafsu makan diminum malam, urin merah)
d. Vit B6, Ethambutol (jangka panjang kebutaan)
e. Vit B6, Streptomisin (gangguan pendengaran)
10. Apoteker mau menyimpan obat-obatan berikut: metronidazol, NaCl 3%, ambroxol,
kodein. Obat yang harus disimpan di rak high alert adalah ...
A. Metronidazol
B. NaCl 3%
C. Ambroxol
D. Kodein
E.
11. Seorang apoteker ingin melakukan pemesanan kodein tablet 10 mg. menurut permenkes no
3 tahun 2015, berapa rangkap surat pesanan yang dibuat?
a. 1 rangkap
b. 2 rangkap
c. 3 rangkap
d. 4 rangkap
e. 5 rangkap
12. Seorang perempuan berusai 25 tahun datang ke apotek ingin membeli Cetrizin 10 tablet
untuk batuknya sejak 2 hari lalu dikarenakan alergi sup seafood. Anda sebagai apoteker
memberinya. Apa pertimbangan anda memberi obat tersebut?
a. Daftar obat-obat tertentu
b. Daftar obat keras
c. Daftar obat bebas terbatas
d. Daftar OWA
e. Daftar obat psikotropika
13. Seorang apoteker di bagian unit produksi RS akan membuat povidon iodin 1% sebanyak
500 ml. Sediaan yang terdapat di apotek ialah larutan povidon 10%. Berapa volume larutan
iodin 10% yang dibutuhkan?
a. 25 ml
b. 50 ml 1 x 500
c. 75 ml 10
d. 100 ml
e. 125 ml
14. Seorang apoteker ingin mengelola klinik kecantikan. Apoteker ini sudah mempunyai STRA
dari 2 tahun lalu. Sedangkan untuk mengelola klinik memerlukan SIPA. Berapa lama masa
berlaku SIPA tersebut ?
a. 1 tahun
b. 2 tahun
c. 3 tahun
d. 4 tahun
e. 5 tahun
15. Seorang wanita datang ke apotek dikarenakan warna urin anaknya yang berumur 15 tahun
berwarna merah. Diketahui anaknya sedang mengkonsumsi obat TB. Apa yang dijelaskan
oleh apoteker?
a. Efek samping Rifampisisn
b. Efek samping Isoniazid
c. Efek samping Pirazinamid
d. Efek samping Ethambutol
e. Efek samping Streptomisin
16. Seorang pasien datang ke apotek dan membawa resep
R/ PCT 500 mg
Kodein 5 mg
Mf. Pulv. Dtd No. X
1 tablet Kodein 10 mg. Berapa tablet kodein yang diambil?

a. 5
b. 10 5 mg x 10 (jumlah pulv) : 10 mg
c. 15 (tablet kodein) = 5 tablet
d. 20
e. 25
17. Seorang laki2 usia 23 th, menderita glaukoma, datang ke apotek untuk menebus obat tetes
mata timolol maleat 0,5% 5 ml, dengan aturan pakai S2 dd gtt 1 ods. Bagaimana apoteker
menjelaskan aturan pakainya?
a. 1 kali sehari 1 tetes pada mata kiri
b. 1 kali sehari 1 tetes pada mata kanan
c. 2 kali sehari 2 tetes mata pada mata kanan dan kiri
d. 2 kali sehari 1 tetes pada mata kiri
e. 2 kali sehari 1 tetes pada mata kiri dan kanan
18. Pasien pediatrik mendapatkan sediaan drop yang mengandung vitamin D 125 mg/ml.
Pasien diberikan 0,2 ml. Berapa dosis sekali pemakaian pada pasien tersebut?
a. 50
b. 75 1 ml : 0,2 ml = 5x pemakaian
c. 100
Dalam dosis 125 mg @5x = 25 (dosis 1x pakai)
d. 150
e. 200
19. Perempuan dewasa datang ke apotek dengan diagnosa oleh dokter mengalami sakit maag,
keluhan yang dirasakan nyeri perut 2 jam setelah makan tapi tidak nyeri pada saat makan.
Apoteker menginformasikan salah satu obat yaitu obat tidak dikunyah dan diminum
setengah jam sebelum makan. Termasuk obat golongan apa yang diinformasikan oleh
apoteker?
a. PPI
b. Analog prostaglandin
c. Sukralfat
d. Antasida
e. H2 bloker
20. Pasien laki2 40 th, BB 52 kg, kejang diberikan infus diazepam dosis 20 mg/kgBB.
Kecepatan infus 50 mg/menit. Berapa menit kecepatan infus yang diberikan kepada
pasien?
a. 10,1 52 kg x 20 mg/kgBB = 1040 mg.
b. 15,2
Kecepatan infus : 1040 / 50 = 20,8 menit
c. 20,8
d. 28
e. 35,2

Anda mungkin juga menyukai