Anda di halaman 1dari 4

TUGAS

MANAJEMEN KEPERAWATAN
“DAILY ACTIVITY DAN ANALISA WAKTU”
Diajukan Untuk Memenuhi Tugas Mata Kuliah : Manajemen Keperawatan
Dosen: Indriatie,S.Kp, M. M.Kes

Oleh:
Kartika Dwi Rahayu
P27820115060
Tingkat III Reguler B

PROGRAM STUDI D III KEPERAWATAN KAMPUS SOETOMO


JURUSAN KEPERAWATAN
POLITEKNIK KESEHATAN KEMENTERIAN KESEHATAN
SURABAYA
2018
A. DAILY ACTIVITY
Hari : Senin
Tanggal : 19 Maret 2018

No Jam Kegiatan Penting Tidak Penting


1. 05.00 – 05.15 Sholat Subuh √
2. 05.15 – 06.00 Persiapan tugas-tugas yang √
akan dikumpulkan
3. 06.00 – 06.45 Persiapan membuat sarapan √
4. 06.45 – 07.15 Sarapan √
5. 07.15 – 07.30 Mandi √
6. 07.30 – 07.45 Persiapan ke kampus √
7. 07.45 – 11.20 Mengikuti kuliah di kampus √
8. 11.20 – 12.40 Ishoma √
9. 12.40 – 16.00 Mengikuti kuliah di kampus √
10. 16.00 – 16.30 Sholat Ashar √
11. 16.30 – 17.00 Mandi dan mencuci baju √
12. 17.00 – 17.30 Menyetrika baju √
13. 17.30 – 18.00 Istirahat (main-main √
handhphone)
14. 18.00 – 18.20 Sholat Maghrib dan mengaji √
15. 18.20 – 19.00 Mencari makan malam √
16. 19.00 – 19.45 Makan malam √
17. 19.45 – 20.30 Istirahat selesai makan √
malam
18. 20.30 – 20.45 Sholat Isya √
19. 20.45 – 23.00 Belajar dan mengerjakan √
tugas
20. 23.00 – 05.00 Tidur √
Total 18 2

B. ANALISA WAKTU
1. Analisa waktu penting sebagai mahasiswa
a. Analisa waktu penting
Waktu penting= 1395 menit
Waktu total= 1440 menit per hari
waktu penting
Prosentase = 𝑥 100%
waktu total

1395
= 𝑥 100%
1440
= 96,87 %
b. Analisa waktu penting berhubungan sebagai mahasiswa
Waktu penting yang berhubungan sebagai mahasiswa= 720 menit
Waktu total= 1440 menit per hari
waktu penting yang berhubungan sebagai mahasiswa
Prosentase = 𝑥 100%
waktu total
720
= 𝑥 100%
1440
= 50 %
c. Analisa waktu penting yang tidak berhubungan sebagai mahasiswa
Waktu penting yang tidak berhubungan sebagai mahasiswa= 675
menit
Waktu total= 1440 menit per hari
Prosentase =
waktu penting yang tidak berhubungan sebagai mahasiswa
𝑥 100%
waktu total

675
= 𝑥 100%
1440
= 46,87 %
2. Analisa waktu tidak penting
Waktu yang tidak penting= 75 menit
Waktu total= 1440 menit per hari
waktu yang tidak penting
Prosentase = 𝑥 100%
waktu total

75
= 𝑥 100%
1440
= 5,20 %
Kesimpulan:
Dari analisa waktu di atas dapat disimpulkan bahwa:
1) Waktu penting dalam satu hari sebesar 96,87%.
2) Waktu tidak penting dalam satu hari sebesar 5,20%.
3) Waktu penting yang berhubungan sebagai mahasiswa sebesar 50%.
4) Waktu penting yang tidak berhubungan sebagai mahasiswa sebesar 46,87%.
C. PENCAPAIAN PRESTASI KULIAH DARI SEMESTER 1 SAMPAI
SEMESTER 5
IPS (Indeks Prestasi Semester)
Semester 1= 3,54
Semester 2= 3.56
Semester 3= 3.58
Semester 4= 3.92
Semester 5= 3.94
IPK (Indeks Prestasi Kumulatif Sementara)= 3.65

Anda mungkin juga menyukai