Anda di halaman 1dari 2

Implementasi / penerapan Sila Ke-3 :

1) Menempatkan kepentingan negara diatas kepentingan pribadi dan golongan ;

2) Berkorban demi negara: bekerja keras, taat membayar pajak, tidak KKN;

3) Cinta tanah air: meningkatkan prestasi di segala bidang ;

4) Bangga sebagai bangsa Indonesia: percaya diri sebagai Orang Indonesia.

Ketentuan-ketentuan yang menunjukkan fungsi sila Persatuan Indonesia, yaitu :

1. Perlindungan negara terhadap segenap bangsa Indonesia dan seluruh tumpah darah
Indonesia;
2. Memajukan kesejahteraan umum, mencerdaskan kehidupan bangsa, dan ikut
melaksanakan ketertiba dunia yang berdasarkan kemerdekaan, perdamaian abadi dan
keadilan sosial;
3. Negara mengatasi segala paham golongan dan segala paham perseorangan, serta
pengakuan negara terhadap kebhineka-tunggal-ikaan dari bangsa Indonesia dan
kehidupannya.

Ketiga, Indonesia merupakan Negara yang unik, satu-satunya negara yang memiliki
keanekaragaman yang luar biasa banyaknya. Sehingga, menjadi bagian dari bangsa Indonesia
selayaknya kita menghargai perbedaan ini sebagai potensi besar dalam mewujudkan cita-cita
kemerdekaan. Potensi yang mengajarkan manusia akan pentingnya sikap unity person.

kejadian sila ke 3

Dayak vs madura
Revitalisasi pancasila dapat di artikan mengembalikan pancasila sebagai pedoman bagi
penyelenggaraan pemerintahan

Anda mungkin juga menyukai